Warta Jemaat GKI Samanhudi 06 Mei 2012

Page 1

06 Mei 2012


Warta Jemaat GKI Samanhudi 06 Mei 2012___________________________________

Minggu ke-1

RENUNGAN

API YANG BERKOBAR-KOBAR Jika Anda adalah penggemar film box office, dapat dipastikan film “The Hunger Games� tidak mungkin terlewatkan. Film yang diangkat dari novel Suzanne Collins dengan judul yang sama dan disutradarai oleh Gary Ross ini mengisahkan tentang Katniss Everdeen, remaja 16 tahun yang tinggal bersama ibu dan adik perempuannya di distrik termiskin, Panem, wilayah yang tersisa dari Amerika Serikat. Dahulu Distrik Panem ini melancarkan perang terhadap Capitol dan kalah. Sebagai bagian dari syarat-syarat kapitulasi, setiap distrik diharuskan mengirim satu anak laki-laki dan seorang anak perempuan untuk muncul di acara tahunan televisi yang disebut, The Hunger Games. Medan, aturan, dan tingkat partisipasi penonton dapat berubah namun satu hal yang tidak berubah adalah: membunuh atau dibunuh! Persoalan muncul Ketika adik perempuan Katniss terpilih untuk mewakili distrik. Oleh karena rasa sayang yang begitu besar pada adiknya, Katniss menawarkan diri untuk menggantikan tempatnya. Keputusan itu membawa Katniss dalam The Hunger Games. Berjuang habis-habisan demi sebuah kemenangan. Menang berarti hidup! Jika peserta yang lain memiliki semangat untuk membunuh sesama peserta, tidak demikian dengan Katniss. Ia sedikit pun tidak berniat untuk membunuh. Melalui perjuangan panjang yang luar biasa akhirnya Katniss dan seorang teman pria dari distrik yang sama memenangkan The Hunger Games. Mereka pulang dengan kemenangan [berarti kehidupan] kepada keluarga dan distriknya. Awalnya ia pergi dengan lemah lesu dan penuh ketakutan, namun ia kembali dengan semangat dan kemenangan. Apa yang membuat Katniss bertahan dalam ‘The Hunger Games’? Pulang dan bertemu ibu dan adiknya! Itulah satu-satunya alasan yang selalu mengobarkan semangat perjuangan seorang Katniss Everdeen.

2


Warta Jemaat GKI Samanhudi 06 Mei 2012___________________________________ Perjalanan Katniss yang diawali dengan lemah lesu dan ketakutan, dan kembali dengan kemenangan serta sukacita mengingatkan kita pada perjalanan dua orang ke Emaus setelah peristiwa kematian Yesus. Kleopas dan temannya berjalan dalam kelemahan, ketidakberdayaan, ketakutan dan kekalutan hidup. Harapan mereka pudar seolah-olah mati bersama Sang Guru. Situasi itu tidak berlangsung lama. Setelah mereka sadar kehadiran Yesus dalam perjalanan [baca: kehidupan], maka mereka memiliki semangat baru, pengharapan baru bahkan kehidupan yang baru. Hal itu dapat dilihat dalam penuturan Injil Lukas 24:32 “Bukankah hati kita berkobar-kobar…?” Kleopas dan temannya setelah menyadari kehadiran Tuhan maka hidup mereka berubah. Berawal dari hati yang redup, berakhir dengan hati yang berkobarkobar. Bahkan hati yang berkobar-kobar itu membuat mereka kembali ke Yerusalem untuk mengabarkan apa yang mereka alami bersama Tuhan Yesus selama perjalanan itu. Ketika ke Emaus, mereka berjalan dalam ketakutan, lemah lesu dan kehampaan. Namun pada saat kembali ke Yerusalem, mereka berjalan dengan hati yang berkobar-kobar. Perjalanan kembali menjadi semacam perjalanan misi untuk memberitakan kebangkitan Tuhan Yesus yang dialami secara nyata. Henri Nouwen mengungkapkan hal ini dengan sangat mendalam: “Kisah kebangkitan mengungkapkan tegangan yang selalu hadir antara kedatangan dan kepergian, kedekatan dan jarak, memegang dan melepaskan, di rumah dan bermisi, kehadiran dan ketidakhadiran. Kita menghadapi tegangan ini setiap hari. Hal ini membawa kita pada perjalanan menuju realisasi penuh akan janji yang diberikan kepada kita”. Itulah indahnya hidup saat kita menyadari kehadiran Tuhan di dalam dan bersama kita. Ahh… betapa berkobar-kobarnya hati ini… Pdt. Semuel Akihary

3


Warta Jemaat GKI Samanhudi 06 Mei 2012___________________________________

KEBAKTIAN MINGGU, 06 Mei 2012 Paskah V Kebaktian

Pk.

Umum I Lektor Ibu Mawar Ibu Anjani Pnt. Lisa Kartini

07.00

Umum II Lektor Monica A. Ibu Debora S. Pnt. Lauw Mei Lan

09.30

Pelayan Firman, Penatua, Penyambut

Tema, Bahan Alkitab & Nyanyian

Pdt. Hendri M. Sendjaja Pnt. Kustidjah Budianto * Pnt. Husni Susanto ** Pnt. Lianah W. *** Pnt. Adnan Winata # K Pnt. Clara Christian # K Pnt. Sonja Adiwidjaja # A Pnt. Mei Mei Legawa # A Ibu Hioe Lie Lie # Bpk. Fandy-Lie Lianawati #

Pdt. Hendri M. Sendjaja Pnt. Joseph Lumaris * Pnt. Jimmy Handoko ** Pnt. Indra Irawan *** Pnt. Meilly Rampengan # K Pnt. Tjen Tjen # K Pnt. Doris Setiawaty # A Pnt. Janto Jabanto # A Sdr. Adi Karta # Ibu Ruth S.-Hartono GM #

Umum III Lektor Bp. Irwan G. Ibu Tini H. Pnt. Wiriadi Widjaja

18.00

Pdt. Hendri M. Sendjaja Pnt. Richard H. Wirawan * Pnt. Sim Meilyana ** Pnt. Tjahjono Setiadi *** Pnt. David Mesakh # K Kel. Henry & Theresia # Sdri. Amelia Stephania

Pos Jemaat Cimacan

10.00

Pdt. Benny Halim (GKI Serang) Pnt. Sam Andy Adinata Bpk. Rubin Arief Bpk. Sonny Hartono

Paduan Suara

Organis Pianis

Mazmur

Taswin

Mazmur

Taswin

Ecclesia

Gracia/ Enrica

Angklung Haleluya

Ibu Lanny Gunawan

Ranting yang Berbuah Banyak

Kis. 8:26-40 Mzm. 22:25-32 1 Yoh. 4:7-21 Yoh. 15:1-8

NKB 87:1-3 KJ 356:1-2 KJ 309:1-4 NKB 213:1-3 KJ 393:1-3 NKB 204:1-4

Ranting yang Berbuah Banyak

Keterangan: * Pujian Pembuka ** Pengakuan Iman Rasuli/Persembahan

*** Pembawa Alkitab (K) Ruang Kebaktian

4

# Penyambut Umat (A) Aula


Warta Jemaat GKI Samanhudi 06 Mei 2012___________________________________

KEBAKTIAN MINGGU KOMISI-KOMISI 06 Mei 2012 Pelayan Firman, Penatua, Penyambut

Tema, Bahan Alkitab & Nyanyian

Paduan Suara

Organis Pianis

Kebaktian

Pk.

Pemuda

09.30

Pdt. Iwan T. Wakhyudi Pnt. Sintha S.

We are so Precious

BIMUS

Sylvi

Remaja

07.30

Pdt. Semuel Akihary Pnt. Eko Setiawan

Perpuluhan itu Apa Sih?

BIMUS

Elina/Grace Surjadi

Peranan di Pembangunan

07.30

Pdt. Lucia D. Widjaja Pnt. Gretty Tanidi

Kemandekan Rohani

Peranan

Amelia

KOMISI ANAK: SEKOLAH MINGGU Sekolah Minggu Samanhudi

Pk. Kelas Kecil 07.00 09.30 18.00

Pintu Besi

09.00

Pembangunan

09.00

Tuhan Menyertaiku (Matius 28:1-20)

Tema/ Bacaan Alkitab Kelas Besar

Setia Sampai Mati – Rafavy dari Malagasi (Mat. 28:19-20, Why. 2:8-11)

UCAPAN SELAMAT DATANG Dengan sukacita, kami menyambut kedatangan Bapak/Ibu, Saudara/i di GKI Samanhudi. Bagi Saudara yang baru pertama kali datang, kami berharap persekutuan di GKI Samanhudi dapat meneguhkan iman, pengharapan dan kasih kita. Jika membutuhkan pelayanan lebih lanjut, silakan Saudara menghubungi Penatua atau karyawan Tata Usaha GKI Samanhudi. Tuhan Yesus Kristus, Sang Kepala Gereja, memberkati Saudara. Salam Kami, Majelis Jemaat GKI Samanhudi

5


Warta Jemaat GKI Samanhudi 06 Mei 2012___________________________________

KEBAKTIAN MINGGU, 13 Mei 2012 Paskah VI Kebaktian

Pk.

Umum I Lektor Ibu Chandra R Ibu Jamy K. Pnt. Clara C.

07.00

Umum II Lektor Bpk. Susanto Ibu Yuwanita Pnt. Kwek Kim Hoa

09.30

Umum III

18.00

Kebaktian Kreatif

Pos Jemaat Cimacan

10.00

Pelayan Firman, Penatua, Penyambut

Tema, Bahan Alkitab & Nyanyian

Pdt. Iwan Tri Wakhyudi Pnt. Mei Mei Legawa * Pnt. Selina Dwisaptono ** Pnt. Iking Trisna T. *** Pnt. Inge Sutisna # K Pnt. Isma Susanty # A Sdri. Yuanne # Sdr. Hardian #

Paduan Suara

Organis Pianis

BIMUS

Samuel S. /Kevin

Anugerah

Adeline/ Ferry

Andre Suthedja

Santoso G./ Pujiastuto G.

PS Mandarin

Julia Santi

Kasih dan Ketaatan Kis. 10:44-48 Mzm. 98 1 Yoh. 5:1-6 Yoh. 15:9-17

Pdt. Iwan Tri Wakhyudi Pnt. Bina Wati Karta * Pnt. Janto Jabanto ** Pnt. Josep Lumaris *** Pnt. Rusdy S. Moeljana # K Pnt. Matthew Ong # A Sdr. Ali Wahab # Bpk. Pranadjaja #

Pdt. Em. Suatami Sutedja (GKI Gading Indah) Pnt. Budiarto Rusli * Pnt. Hendra ** Pnt. Oey Tjhoen Tjhing *** Pnt. Tjahjono Setiadi # K Bpk. Supanna # Bpk. Prajitna

KJ 292:1-2 KJ 178:1-2 KJ 467:1-3 KJ 363:1-2 NKB 134:1-4 PKJ 212

When Bad Things Happen to Good People

Pdt. Setiawan Oetama Pnt. Hendrik Hermawan Ibu Mawar Bpk. Tony W. Pranata

Kasih dan Ketaatan

Keterangan: * Pujian Pembuka ** Pengakuan Iman Rasuli/Persembahan

*** Pembawa Alkitab (K) Ruang Kebaktian

6

# Penyambut Umat (A) Aula


Warta Jemaat GKI Samanhudi 06 Mei 2012___________________________________

KEBAKTIAN MINGGU KOMISI-KOMISI 13 Mei 2012 Pelayan Firman, Penatua, Penyambut

Tema, Bahan Alkitab & Nyanyian

Paduan Suara

Organis Pianis

Kebaktian

Pk.

Pemuda

09.30

Pdt. Lucia D. Widjaja Pnt. Suwandi Supatra

Murid – Belajar

Maranatha

Andre

Remaja

07.30

Pdt. Rewah A. H. Pnt. Ertien M. Sugiono

Doa yang Benar Dong!

VG SMUK 5

Kezia I./ Kezia J.

Peranan di Pembangunan

07.30

“The Effect”

SMPK 2

Bobby

Pnt. Kristiana Wahjudi

KOMISI ANAK: SEKOLAH MINGGU Sekolah Minggu

Pk.

Tema/ Bacaan Alkitab Kelas Kecil Kelas Besar

Samanhudi

07.00 09.30 18.00

Pintu Besi

09.00

Pembangunan

09.00

Yesus Kembali ke Surga (Mrk. 16:19, Kis. 1:6-11)

Roh Kudus yang dijanjikan (Yoh. 14:15-17,26; 16:6-8; Kis. 1:3-14)

POKOK DOA PEKAN INI Kegiatan Persekutuan Malam Seri Pentakosa

BACAAN ALKITAB PEKAN INI Berdasarkan Santapan Harian, Edisi 03/XLIII, Mei – Juni 2012

Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu

Roma 10:16-21 Roma 11:1-10 Roma 11:11-24 Roma 11:25-36 Kolose 1:1-8 Kolose 1:9-14

7


Warta Jemaat GKI Samanhudi 06 Mei 2012___________________________________

PERSEKUTUAN AGENDA PENDETA: Pendeta Piket

: Pdt. Rewah A. Handayani

PERNIKAHAN Akan dilaksanakan Kebaktian Peneguhan dan Pemberkatan Nikah untuk: ADRIAN KUSTIAWAN (GKI SAMANHUDI) Putra Bpk. Arifin Kustiawan (Alm) Ibu Angelina Umisari Juwono

DWI ANY WISHA, TJONG Putri Bpk. Tjong Kauw Liam Ibu Fam Tjuan Ing

Pada Sabtu, 12 Mei 2012, pk. 17.00 di GKI Samanhudi. Kebaktian ini dilayani oleh : Pdt. Rewah A. Handayani Pnt. Husni Susanto, Pnt. Hendrik H. , Pnt. Isma Susanty Pnt. Kustidjah B., Pnt. Gretty Paduan Suara : Maranatha Pemusik : Audrey Semoga cinta kasih Kristus memberkati rumah tangga yang akan dibentuk.

Rencana pemberkatan dan peneguhan nikah untuk: HERMANTO (GKI SAMANHUDI) Putra Bpk. Hasan Tamin Ibu Rohani (Go Lie Khien)

LIA RINI ANGGRAINI Putri Bpk. Lim Tek Tjeng Ibu Wong Njet Khiang

Pada Sabtu, 19 Mei 2012, pk. 13.00 di GKI Samanhudi. Kebaktian ini dilayani oleh : Pdt. Hendri M. Sendjaja Pnt. Kwek Kim Hoa, Pnt. Jasmine , Pnt. Doris Setiawaty Pnt. Mei Mei Legawa, Pnt. Suwandi Supatra. Paduan Suara : Angklung Haleluya Pemusik : Lanny

8


Warta Jemaat GKI Samanhudi 06 Mei 2012___________________________________

DENDY ADESTRA

ALDORA KHRISTIANA DAVITA (GKI SAMANHUDI) Putri Bpk. Drs. Khristianto Ibu Haryati

Putra Bpk. Suprijanto (Alm) Ibu Fitri K.

Pada Sabtu, 26 Mei 2012, pk. 13.00 di GKI Samanhudi. Kebaktian ini dilayani oleh : Pdt. Lucia D. Widjaja Pnt. Thomas W., Pnt. Peter A. , Pnt. Tjen Tjen, Pnt. Lisa Kartini, Pnt. Lianah Wongsodiredjo Paduan Suara : Hosiana Pemusik : Hosiana Jika di antara Umat GKI Samanhudi ada yang belum dapat memberi dukungan rencana di atas karena alasan berdasarkan Alkitab dan Tata Gereja GKI, silakan menyampaikan keberatannya secara tertulis kepada Majelis Jemaat GKI Samanhudi selambatnya seminggu sebelum pelaksanaan, agar masalah tersebut dapat dipertimbangkan.

PENGUCAPAN SYUKUR TAHUNAN Dalam sukacita Hari Pentakosta pada 27 Mei 2012, seluruh umat GKI Samanhudi akan memberikan persembahan Pengucapan Syukur Tahunan kepada Tuhan. Pada tahun 2012 ini, persembahan tersebut akan digunakan untuk: Renovasi Gedung Samanhudi no. 30 lantai 4 Pendidikan Persiapan Kependetaan GKI Persembahan Pengucapan Syukur Tahunan akan diberikan dalam amplop/ sampul persembahan warna merah jambu yang kami sediakan di pintu masuk. Tuhan memberkati Persembahan Syukur Tahunan umat-Nya.

UNDANGAN Paduan Suara Anugerah mengundang Anda sekalian untuk bergabung, dan kita bersama-sama bekerja di ladang Tuhan, memberitakan Firman Tuhan dan memuliakan nama Tuhan dalam pelayanan puji-pujian. Latihan diadakan: Setiap Selasa, pk. 12.00 - 13.30 Kami menunggu kehadiran Anda. Tuhan Yesus memberkati.

9


Warta Jemaat GKI Samanhudi 06 Mei 2012___________________________________

PENAHBISAN PENDETA Dengan mengucap syukur kepada Tuhan Yesus Kristus Sang Kepala Gereja, BPMS GKI akan melaksanakan Kebaktian Penahbisan dalam diri Pnt. Nugraheni Iswara Adi, S.Si.Teol. sebagai Pendeta Gereja Kristen Indonesia dengan berbasis pelayanan di Jemaat GKI Buaran, Jakarta Timur pada: Hari/Tanggal Waktu Tempat

: Senin, 07 Mei 2012 : Pkl. 17.00 - selesai : GRHA Universitas Dharma Persada Jakarta

Majelis Jemaat GKI Samanhudi dan seluruh anggota jemaat menyampaikan selamat. Tuhan Yesus memberkati.

EMERITASI PENDETA Dengan mengucap syukur kepada Kristus Sang Kepala Gereja, BPMS GKI akan melaksanakan kebaktian Emeritasi dalam diri Pdt. Dr. Semuel O. Purwadisastra (Pendeta GKI Wahid Hasyim) pada: Hari/Tanggal : Selasa, 08 Mei 2012 Waktu : Pkl. 18.00 WIB Tempat : GKI Wahid Hasyim, Jl. Wahid Hasyim Majelis Jemaat GKI Samanhudi beserta segenap anggota jemaat menyampaikan selamat kepada Pendeta dan Majelis Jemaat setempat. Tuhan

POS JEMAAT BUMI CIMACAN GKI Samanhudi mengadakan Kebaktian Minggu pk. 10.00 di Club House Bumi Cimacan, tel. 0263-514338 (Kantor Pemasaran), 0263-514888 (Guest House), dan 0263-514661 (Club House). Kami mengundang Bpk./Ibu, Sdr./i, yang berada di sekitar Puncak, untuk beribadah dan bersekutu bersama-sama.

Laporan Kebaktian Minggu Pos Jemaat Bumi Cimacan, 22 April 2012 Jumlah Kehadiran Laki-laki

21

Perempuan

42

Persembahan

Anak

3

(Rupiah)

Persembahan Kebaktian Persembahan Syukur Persembahan Sekolah Minggu Jumlah Persembahan

10

2.300.000 100.000 47.000 2.447.000


Warta Jemaat GKI Samanhudi 06 Mei 2012___________________________________

KELAHIRAN Pada 29 Februari 2012, telah lahir seorang putra, diberi nama Finn Michael Hendrawan, anak kedua dari Bpk. Dedy Susanto Hendrawan dan Ibu Ikarasari Tenggala, cucu dari Pdt. Em. Andi Theng dan Ibu Shinta Tjandrawaty. Alamat: Gading Elok Utara, Kelapa Gading. Pada 17 Februari 2012, telah lahir seorang putra, diberi nama Carlson Brandon Nathanael, anak ketiga dari Pnt. Janto Budi Wiseno dan Ibu Lusiana. Alamat: Jln. Belakang Pasar Baru, Jakarta Pusat. Pada 05 April 2012, telah lahir seorang putri, diberi nama Alana Seraphina Komala, anak pertama dari Bpk. Arnold Adriano Komala dan Ibu Mona Ariane Kosasih. Alamat: San Fransisco, U.S.A. Pada 05 April 2012, telah lahir seorang putra, diberi nama Reagan Johnson Irwan, anak kedua dari Bpk. Johny Irawan dan Ibu Audrey Sylvia Bonang. Alamat: Nurdin II, Jakarta Barat. Pada 09 April 2012, telah lahir seorang putra, diberi nama Owen Washington Pascale Sujanto, anak kedua dari Bpk. Renville Sujanto dan dr. Debby Dian Suwito. Alamat: Jln. Petojo Selatan, Jakarta Pusat. Sukacita dan damai sejahtera dari Allah, cinta kasih Tuhan Yesus, dan persekutuan Roh Kudus, menyertai dan menaungi Finn, Carlson, Alana, Reagan, Owen, dan seluruh keluarga.

PENYULUHAN AYAH BUNDA Bagi Ayah Bunda yang akan membaptis anaknya, ada beberapa hal yang harus diperhatikan: 1. 2.

3. 4.

Ayah Bunda yang belum mengikuti Penyuluhan Ayah Bunda dan belum memiliki Sertifikat Penyuluhan Ayah Bunda wajib mengikuti Penyuluhan Ayah Bunda. Ayah Bunda yang dalam waktu dekat ini belum ada rencana membaptiskan anaknya terbuka untuk mengikuti Penyuluhan Ayah Bunda. Setelah mengikuti penyuluhan tersebut, Ayah Bunda akan mendapat Sertifikat Penyuluhan Ayah Bunda. Penyuluhan Ayah Bunda akan diadakan pada Minggu, 10 Juni 2012 pukul 10.30 di Ruang Ibu - Anak GKI Samanhudi. Pendaftaran selambatnya Minggu, 3 Juni 2012. Sakramen Baptis Anak akan diselenggarakan pada Minggu, 15 Juli 2012 di GKI Samanhudi dipimpin oleh Pdt. Lucia D. Widjaja, pada Minggu, 11 November 2012 di GKI Samanhudi dipimpin oleh Pdt. Semuel Akihary dan pada Minggu, 17 Februari 2013 di GKI Samanhudi dipimpin oleh Pdt. Hendri M. Sendjaja. Sakramen Baptis anak dilayankan bagi anak-anak yang orang tuanya telah memiliki Sertifikat Penyuluhan Ayah Bunda.

Ayah Bunda yang sudah memiliki Sertifikat Penyuluhan Ayah Bunda dan hendak membaptis anaknya wajib mengikuti geladi bersih untuk Sakramen Baptis Anak.

11


Warta Jemaat GKI Samanhudi 06 Mei 2012___________________________________

KETERAMPILAN LANSIA Lanjut usia bukanlah halangan untuk menjadi aktif dan kreatif. Oleh karena itu, Komisi Lansia mengundang Umat Lansia untuk mengikuti keterampilan seni melipat kertas (origami) yang berguna bagi diri sendiri dan keluarga. Acara ini akan dilaksanakan pada: Hari/Tanggal Waktu Fasilitator

: Selasa, 15 Mei 2012 : Pk. 11.30 - selesai : Pdt. Hendri M. Sendjaja

Semua peralatan, termasuk kertas, sudah disediakan.

KESAKSIAN DAN PELAYANAN DANA SAMARIA Dana Samaria adalah dana pengobatan bagi anggota jemaat GKI Samanhudi yang sakit dan tidak mampu membiayai pengobatannya. Dana ini dikumpulkan sebagai ungkapan kasih, kepedulian, ketulusan dan kerelaan, dari anggota jemaat terhadap saudara seiman yang mengalami kesulitan biaya pengobatan. Dana Samaria terus dikumpulkan agar sewaktu-waktu dapat disalurkan jika ada anggota jemaat GKI Samanhudi yang membutuhkan biaya pengobatan. Umat yang tergerak hati untuk menolong sesama anggota jemaat yang sakit dapat memberikan persembahan melalui amplop Dana Bantuan Pengobatan Samaria (amplop ini tersedia di setiap pintu masuk GKI Samanhudi); atau dengan mentransfernya ke rekening BII 2132433332 a.n. GKI Jabar.

Laporan Penerimaan dan Pengeluaran Dana Samaria 29 April 2012 Keterangan

Jumlah (Rupiah)

Jumlah penerimaan sampai dengan 22 April 2012 Penerimaan 29 April 2012 Total Penerimaan

762.855.967

Jumlah pengeluaran sampai dengan Maret 2012 Total Pengeluaran Saldo

394.065.378

Total (Rupiah)

1.490.000 764.345.967

394.065.378 370.280.589

12


Warta Jemaat GKI Samanhudi 06 Mei 2012___________________________________

PEMBANGUNAN JEMAAT PEMAHAMAN ALKITAB WILAYAH (PAW) Umat diundang untuk mengikuti PAW pada Kamis, 10 Mei 2012, pukul 19.00 (kecuali di Wilayah Tomang Barat Baru dan Serpong pada pukul 19.30). Tema : Tanggung Jawab Seorang Murid Bacaan Alkitab : Kisah Para Rasul 3:1-10

Tempat

Pelayan Firman & Penatua

Koordinator

GKI Samanhudi

Pdt. Lucia D. Widjaja Pnt. Joseph Lumaris Pnt. Richard H. Wirawan Pnt. Janto B. Wiseno

Ibu Retno Umiyati Bpk. Apin Ibu Tjun Lan

Kel. Waras Affandi Jln. Kartini, Jakarta Pusat

Pdt. Em. Jefta Ch. W. Pnt. Lauw Mei Lan

Ibu Liana Edwie Pnt. Sim Meilyana

Kel. Gunawan Jln. Kampar Jakarta Pusat

Pdt. Em. Andi Theng Pnt. Herman Wirianta Pnt. Hemlin J.H. Sinaga

Kel. De kim Jln. Pademangan Jakarta Utara

Pdt. Em. Jonatan S.

Ibu Eviyani K. Ibu Evie Anggraeni

Kel. Nicolaus Buana Biru Besar Jakarta Barat

Pdt. Em. Kuntadi Sumadikarya Pnt. Indra Irawan Pnt. Selina Dwisaptono

Ibu Liem Sioe Tjong Ibu Margaretha S. Ibu Diana Satyahadi

Kel. Mirna Jln. Taman Apel II Jakarta Barat

Pdt. Semuel Akihary Pnt. Rusdy S. Moeljana

Pnt. Kristiana Wahjudi Ibu Vera Djuwita

Kel. Lisa Puspa Dewi Taman Alfa Indah Jakarta Barat

Pdt. Em. Liely S. Setiadi Pnt. Budiarto Rusli

Ibu Lisa Puspa Dewi

13

Bpk. Martin Gunawan


Warta Jemaat GKI Samanhudi 06 Mei 2012___________________________________ Tempat

Pelayan Firman & Penatua

Koordinator

Kel. Rani Prawira Jln. Dr. Muwardi Jakarta

Pdt. Setiawan Oetama

Bpk. Eisman S. Widjaja Ibu Endang Setiawati

Kel. Ruddy Chandra Jln. Agung Barat Sunter

Pdt. Hendri M. Sendjaja Pnt. Matthew Ong Pnt. Yenny Tjahjadi Pnt. Kustidjah Budianto

Ibu Hioe Ming Mei Pnt. Isma Susanty

Kel. Pnt. Budi P. Jln. Janur Elok, Kelapa Gading

Pdt. Rewah A. Handayani Pnt. Bina Wati Karta Pnt. Doris Setiawaty Pnt. Sonja Adiwidjaja

Ibu Anna Susanto Pnt. Budi Purwadaria

Kel. Nani E. Chandra Jln. Pembangunan Jakarta Pusat

Pdt. Iwan T. Wakhyudi Pnt. Kwek Kim Hoa Pnt. Sam Andy Adinata

Ibu Rachmawati S. Ibu Nani E. Chandra

Kel. Popong Budiwihardja Gading Serpong

Pdt. Frida Situmorang Pnt. Jimmy Handoko

Bpk. Popong B. Bpk. Hasan Sunarya Pnt. Ertien Maria S.

WILAYAH BARU PEMAHAMAN ALKITAB WILAYAH Setelah melalui berbagai persiapan dan dengan dukungan dari anggota jemaat, khususnya yang bertempat tinggal di wilayah Serpong (Gading Serpong, Alam Sutera, Villa Melati Mas, BSD) dan sekitarnya, Majelis Jemaat melalui Pengurus PAW GKI Samanhudi membuka dan menyelenggarakan Pemahaman Allkitab di wilayah tersebut. PA perdana di wilayah Serpong dan sekitarnya mulai diadakan pada Kamis, 03 Mei 2012 pukul 19.30 WIB, dan akan berlanjut setiap Kamis. Jadwal telah disusun oleh Pengurus PAW dapat dilihat dalam Warta Jemaat. Umat yang berdomisili di wilayah Serpong dan sekitarnya diundang untuk berpartisipasi dan hadir pada PAW ini. Marilah kita bergaul semakin akrab dengan Tuhan dan FirmanNya yang adalah pelita bagi jalan kehidupan kita (Mazmur 119:105).

14


Warta Jemaat GKI Samanhudi 06 Mei 2012___________________________________

ENGLISH BIBLE STUDY Monday, 7th May 2012, Serba Guna Room B at 7 p.m. The topic to be discussed :

“THE DELUGE: BEFORE AND AFTER” Conducted by Rev. Stephen Suleeman Everyone is welcome to attend. Do come on time. English Bibles are provided.

KOMISI ANAK CAMP ANAK GKI SAMANHUDI 2012 Komisi Anak GKI Samanhudi mengundang anak-anak Sekolah Minggu (kelas 4-6 SD) untuk mengikuti Camp Anak 2012. Camp tersebut akan dilaksanakan pada: Tanggal Tempat Biaya

: 23 – 25 Juni 2012. : Wisma Bahtera – Cibogo : Rp100.000

Informasi & Pendaftaran Sekolah Minggu Pukul 07.00 Sekolah Minggu Pukul 09.30 Sekolah Minggu Pukul 18.00 Sekolah Pembangunan Sekolah Pintu Besi

: Nelly - 0815 913 9317 : Juliana - 0856 9320 0127 : Susan - 0878 7770 0930 : Steven - 0815 1300 0628 : Ferry - 0812 937 8584 : Steven - 0815 1300 0628

Pendaftaran juga dapat pada guru kelas 4 - 6 cabang Sekolah Minggu.

Laporan Sekolah Minggu 29 April 2012 Sekolah Minggu Pk. 07.00 Pk. 09.30 Pk. 18.00 Pk. 09.00 Pk. 09.00

Samanhudi Samanhudi Samanhudi Pembangunan Pintu Besi TOTAL

Anak Sekolah Minggu Pria 10 94 8 21 41 174

Wanita 4 77 7 24 34 146

15

Guru Sek olah Minggu Pria 1 2 3 2 3 11

Wanita 7 28 7 5 8 55

Persembahan (Rupiah) 136.000 1.290.000 170.000 264.000 403.000 2.263.000


Warta Jemaat GKI Samanhudi 06 Mei 2012___________________________________ Persiapan Guru Sekolah Minggu diadakan pada 06 Mei 2012, pk. 11.30. Kelas Kecil dipimpin: Pdt. Frida S.

Kelas Besar dipimpin: Pdt. Dede

Bahan Persiapan: Yesus Kembali ke Surga (Mrk. 16:19, Kis. 1:6-11) Barnabas Memberikan Ladangnya (Kis 4:32-37)

Bahan Persiapan: Roh Kudus yang Dijanjikan (Yoh. 14:1517, 26; 16:6-8; Kis. 1:3-14) Khotbah yang Penuh Kuasa (Kis. 2:12-47)

KELAS KATEKISASI KHUSUS Kelas Katekisasi Khusus dibuka bagi umat yang sudah dibaptis dari Gereja (denominasi) yang tidak seasas dengan GKI, dan ingin menjadi anggota GKI Samanhudi. Kelas ini akan diadakan setiap Minggu pk. 16.00, dengan materi: Allah Yesus Kristus Roh Kudus Gereja

Pengenalan GKI, GKI SW Jabar, GKI Samanhudi Sakramen Hidup dan Kesaksian; Hak dan Kewajiban Warga Jemaat

Kelas ini akan berlangsung selama dua bulan, dimulai pada Minggu, 06 Mei 2012, di Ruang 2 Gedung Samanhudi no.30. Peserta kelas ini wajib mengikuti materi pelajaran secara penuh. Bagi yang berminat, silakan menghubungi Bpk. Parmin (TU Gereja).

SARANA PENUNJANG AGENDA RAPAT MAJELIS JEMAAT, PENGURUS & KOMISI Rapat Pengurus Komisi/ Kelompok Kerja Hari Minggu Selasa Selasa Selasa Minggu

Tanggal 06 Mei 2012 08 Mei 2012 08 Mei 2012 15 Mei 2012 20 Mei 2012

Waktu Pk. 09.00 Pk. 11.30 Pk. 18.30 Pk. 19.30 Pk. 11.00

Kegiatan Komisi Pelawat Komisi Lansia Komisi Musik BIMUS Pengurus & Koord PAW

16

Tempat R. Serbaguna B R. Serbaguna B R. Ibu dan Anak R. Ibu dan Anak R. Serbaguna B


Warta Jemaat GKI Samanhudi 06 Mei 2012___________________________________ Rapat Majelis Jemaat Hari Rabu

Tanggal 16 Mei 2012

Waktu 19.00

Kegiatan

Tempat Ruang Rapat Lt. 2

BPMJ

LOWONGAN KERJA GKI Samanhudi membutuhkan tenaga kerja untuk tugas kesekretariatan, dengan syarat: Wanita, usia maksimal 35 tahun Pendidikan min. D3 Sekretaris Dapat mengoperasikan Ms. Word dan Ms. Excel Lebih diutamakan yang berpengalaman di bidangnya Surat Lamaran, CV dan pasfoto terakhir dikirim ke Majelis Jemaat GKI Samanhudi, melalui Tata Usaha GKI Samanhudi.

LAPORAN PERSEMBAHAN 29 APRIL 2012 Persembahan Persepuluhan AMEILIA (KP) KEL BT BJ V.ATAHER (BCA) 96-8372 10170 06-10414 08-10754 91-6913 95-8092 5106-85 F.J.84-4951 (BCA) NN NN NN NN NN NN NN NN

4 500 900 1,520 50 100 200 350 500 1,050 1,450 3,000 10 50 200 200 450 820 1,000 2,500

ES IMIRA S-M MICHELE P (BCA) 08-10786 01-9393 5727-87 5599 89-6300 7750 7349-7498 009233 NN NN NN NN NN (KP) NN NN NN

100 600 2,200 975 100 150 200 400 500 1,200 1,700 3,000 15 50 200 400 500 900 1,300 2,500

JC ALEXANDER I.S. MIR

500 800 3,215

8793-98 05-10323 VS-1972 0922 8971 5301 84-5022 0321 (KP) 81-4083 NN NN NN NN NN NN NN NN

100 200 300 400 800 1,300 2,300 4,500 20 100 200 450 650 1,000 1,500 2,500

Persembahan Bulanan DK.D 5680-86 3259-78

400 10 22

HNS 4503 783213

USD 400 10 25

17

10-10888 08-10786 4409-82

10 20 30


Warta Jemaat GKI Samanhudi 06 Mei 2012___________________________________ 4450 09-10861 87-501 3986 2699 2819/49 4065 91-6939 JM73 03-10010/10016 (KP) 4316-82 2708/76 5426 NN NN NN NN NN (KP)

50 50 100 100 150 200 200 200 300 400 500 600 1,100 30 50 200 500 1,750

5265/5479 4586 87-501 08-10754 01-9393 81-4208 11-11053 92-7104 / 92-7221 03-10009 (KP) 98-8733/98-8750

50 50 100 100 150 200 200 250 300 400

5472-86 84-4943 11-11106 1830 7750 4094 01-9541 7349-7498 2203 86-5647

50 50 100 120 150 200 200 300 300 500

9740 (KP) 3376/4567 NN NN NN NN NN

500 600 10 50 100 500 800

0321 (KP) 3283/3286 NN NN NN NN NN

500 1,000 20 50 150 500 1,700

Persembahan Dana Samaria NN HNS

20 1,000

NN

20

7750

450

Aneka Persembahan (Umat, Komisi dan Saldo Anggaran Komisi/ Pokja) via BCA NN : Ucapan Syukur NN : Ucapan Syukur NN : Ucapan Syukur NN : Ucapan Syukur NN : Aksi Puasa DMJKK : Pembangunan Gereja 7750 : PWK Hana

10 50 55 1,000 100 200 800

NN : PWK Hana M.G

1,000 7,000

Pers. K. Remaja tgl. 29.4.2012 Pers. Peranan tgl. 29.4.2012 Pers. K. Pemuda tgl. 29.4.2012 Pers. K. Dewasa April 2012 Saldo K. Pelawat April 2012 Saldo Dana Siswa April 2012 Saldo Anggaran Papua & Mentawai Juli 2011 – Maret 2012 Saldo Kespel ( Baksos ) Saldo K.Dewasa April 2012

1.036 933 2,069 6,182.5 360 3,106 6,560.7 394.5 1,708.5

Persembahan dapat ditransfer ke: Bank Mandiri Cabang Krekot a.n. GKI Jabar, no. rek. 1190002011714; BCA Cabang Asemka a.n. GKI Jabar, no. rek. 001.303.3398. Persembahan untuk pembangunan gedung: BCA Cabang Asemka a.n. GKI Jabar, no. rek. 001.303.6761.

Warta Jemaat GKI Samanhudi ini dapat dilihat dan diunduh melalui: www. gki-samanhudi.or.id; www.facebook.com/group.php?gid=76367737616; atau www.issuu.com/wartagkisamanhudi

18


Warta Jemaat GKI Samanhudi 06 Mei 2012___________________________________

KEGIATAN SEPEKAN Hari/ Tgl.

Pk.

Minggu/ 06 Mei 12

07.00 09.30 18.00 09.30 07.30 07.30 07.00 09.30 18.00 09.00 09.00 16.00 16.00

Kebaktian Minggu I Kebaktian Minggu II Kebaktian Minggu III Kebaktian Pemuda Kebaktian Remaja Kebaktian Peranan Sekolah Minggu Samanhudi Sekolah Minggu Samanhudi Sekolah Minggu Samanhudi Sekolah Minggu Pintu Besi Sekolah Minggu Pembangunan Katekisasi (Pel. 25) Katekisasi khusus

05.00 07.00 09.30

Senam Jantung Sehat Senam Rohani Doa Pagi Senam

07.00 09.00 10.00

Doa Pagi Katekisasi Sederhana (Pel. 9) Persekutuan Lansia

19.00

Katekisasi (Pel. 6)

05.00 07.00 10.00

Senam Jantung Sehat Senam Rohani Doa Pagi Persekutuan Dewasa

07.00 09.30 19.00

Doa Pagi Senam PAW

05.00 07.00 10.00

Senam Jantung Senam Rohani Doa Pagi PA Dewasa

19.00

Persekutuan Pemuda

07.00 09.00

Doa Pagi Persekutuan Bhs. Inggris

09.00

Persekutuan Bhs. Mandarin

10.30 15.30

Latihan Conversation Latihan Pramuka

Senin/ 07 Mei 12

Selasa/ 08 Mei 12

Rabu/ 09 Mei 12

Kamis/ 10 Mei 12

Jumat/ 11 Mei 12

Sabtu/ 12 Mei 12

Kegiatan

Tema, Bacaan Alkitab

Percakapan Iman Pengantar dan Penjelasan

Pdt. Hendri M. S. Pdt. Hendri M. S. Pdt. Hendri M. S Pdt. Iwan T. Wakhyudi Pdt. Semuel Akihary Pdt. Lucia D. Widjaja Guru Sekolah Minggu Guru Sekolah Minggu Guru Sekolah Minggu Guru Sekolah Minggu Guru Sekolah Minggu Penatua Pdt. Iwan T.W.

Roma 10:16-21

Bpk. Andy Renurth Ibu Silvia Nelson Ibu Yvonne

Roma 11:1-10 Yesus Kristus 1 “Orang Sagu” (Kej. 12:1-5; Mrk. 9:23) Manusia 2

Pdt. Setiawan Oetama Pdt. Hendri M. S. Pdt. Hendri M. S. Pdt. Setiawan Oetama

Roma 11:11-24 Melangkah dengan Iman (Yoh. 9:1-41)

Bpk. Andy Renurth Ibu Silvia Nelson Pdt. Iwan T. Wakhyudi Pdt. Iwan T. Wakhyudi P…………………a

Roma 11:25-36

Pdt. Andi Theng

Tanggung Jawab Seorang Murid

Pdt. Lucia D. Widjaja

Kolose 1:1-8 Penerimaan (Luk.15:11-32) Let the Past be Passed Kolose 1:9-14 Death Through Adam, Life Through Christ (Romans 5:12-21) Penyembuhan oleh Yesus (Mat. 9:18-38)

19

Pelayan Firman

Bpk. Andy Renuth Ibu Silvia Nelson Pdt. Em. Jonatan S. Pdt. Em. Jonatan S. Pdt. Fida Situmorang Pdt. Rewah A. H. Rev. Wenas Kalangit

Pdt. Luther Tan



Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.