Lampung post senin, 24 agustus 2015

Page 1

Ā±

Ā±

CMYK

www.lampost.co

TERUJI TEPERCAYA

Ā±

facebook.com/ lampungpost

l

No. 13551 TAHUN XLl

l Terbit Sejak 1974 l Rp3.000 l senin, 24 AGUSTUS 2015 l 24 Hlm.

Ā±

@lampostonline @buraslampost

Ā±

TAJUK

Utamakan Proyek Infrastruktur

n AFP/JUSTIN TALLIS

TERBANG. Penyerang Chelsea, Radamel Falcao (kanan), melepaskan sepakan sambil terjatuh yang coba ditahan bek West Bromwich Albion, Gareth McAuley, pada lanjutan Liga Primer di Stadion The Hawthorns, West Bromwich, Minggu (23/8) malam. Kemenangan 3-2 menjadi yang pertama bagi Chelsea musim ini.

City Amankan Posisi Puncak Klasemen Ā±

Ā±

PEMUNCAK klasemen Manchester City mempertahankan posisi usai memperĀ­ malukan tuan rumah Everton 2-0 di Goodison Park, Minggu (23/8) malam. Aleksandar Kolarov dan Samir Nasri menjadi pencetak gol bagi City. Hasil ini membuat The Citizens untuk sementara menjadi penguasa klasemen Liga Primer Inggris dengan sembilan poin dari tiga laga, sedangkan Everton tertahan di peringkat ketujuh dengan empat poin. Meski bertindak sebagai tamu, tim beĀ­ sutan Manuel Pellegrini tampil menggeĀ­ brak sejak awal laga. Sergio Aguero sempat mendapat peluang, tetapi masih digagalkan kiper Tim Howard. Tuan rumah bukan tanpa peluang. Anak asuh Roberto Martinez sempat mencetak gol di pertengahan babak pertama. NaĀ­ mun, wasit menganulir gol Romelu Lukaku karena sang pemain dalam posisi offside. Gol yang ditunggu akhirnya datang seĀ­ telah pertandingan berlangsung selama satu jam. Kolarov memecah kebuntuan lewat tendangan keras dari dalam kotak penalti yang tak mampu dihalau HoĀ­ward. Ia mencetak gol setelah menerima umĀ­ pan dari Raheem Sterling. Di pengujung pertandingan atau menit ke-89, Samir Nasri menambah keungĀ­ gulan City menjadi 2-0. Mantan pemain Arsenal itu mencetak gol indah dengan mencungkil bola setelah melakukan senĀ­ tuhan satu-dua dengan Yaya Toure. Sementara itu, Chelsea akhirnya meraih kemenangan di pekan ketiga Liga Primer usai mempermalukan tuan rumah West Bromwich Albion 3-2 di The Hawthorns. Tiga gol tim besutan Jose Mourinho itu dicetak striker anyar Pedro, Diego Costa, dan Cesar Azpilicueta. Dua gol James Morrison tak cukup membuat The Hawthrons mengimbangi The Blues. Namun, dalam laga itu, Chelsea harus keĀ­ hilangan bek John Terry akibat kartu merah. Soal kartu merah itu, mantan pelatih Inter Milan itu tak mau banyak bicara. Menurut dia, itu hanya akan memanĀ­ cingnya berbicara banyak lagi mengenai hal itu. ā€œJika saya harus berkomentar soal kartu merah, saya merasa akan mengoĀ­ mentari banyak hal lagi,ā€ ujar Mourinho. Pria Portugal itu melihat banyak orang yang sebenarnya menginginkan timnya kalah. ā€œSaya tahu banyak orang yang kecewa dengan hasil ini. Banyak orang yang lebih suka meĀ­ lihat Chelsea kalah lagi pekan ini.ā€ (MTVN/O1)

Nola Be3 Bangkitkan Lagu Anak... Hlm.16

Ā±

Hari Pertaruhan Para Calon Sesuai PKPU, pertemuan terbatas yang digelar calon maksimal sebanyak 150 kali dengan mengundang maksimal 1.000 orang. SETIAJI BINTANG PAMUNGKAS

H

ARI ini (24/8) Komisi PemiĀ­ lihan Umum (KPU) mengeĀ­ sahkan pasangan calon yang bakal bertarung di pemilihan umum kepala daerah (pemilukada) serenĀ­ tak Desember 2015. Seluruh upaya calon untuk pendekatan ke partai politik, koalisi partai, dan dukungan masyarakat pun selesai hari ini. Setidaknya ada 29 calon yang mengikuti tahap akhir verifikasi sebeĀ­ lum penetapan mereka ikut dalam pemilukada mendatang. Kota BanĀ­ dar Lampung, misalnya, diikuti tiga pasangan calon, Metro (5), Lampung Tengah (4), dan Lampung Selatan (3). Kemudian, Kabupaten Way Kanan (2), Pesisir Barat (4), Pesawaran (5), dan Lampung Timur (3). Di Bandar Lampung, komisioner KPU setempat, Dedy Triadi, mengatakan semua persyaratan calon dan syarat calon sudah terpenuhi oleh tiga pasang calon kepala daerah yang mendaftar di daerahnya. Hari ini tinggal pleno penetapan ketiga pasangan itu.

ā€œKemarin kan masih bakal calon. Nah, setelah penetapan ini, mereka resmi menjadi pasangan calon. MeĀ­ reka harus tunduk dalam peraturan perundang-undangan mulai dari PKPU dan peraturan Bawaslu yang mengatur mekanisme pemilukada,ā€ kata dia. Seperti di Bandar Lampung, di seluruh kabupaten/kota yang mengĀ­ gelar pemilukada pun calon harus mengikuti aturan itu. Misalnya daĀ­ lam penetapan itu akan dihadiri

ā€œ

Calon yang berasal dari anggota legislatif harus sudah menyerahkan surat pengunduran diri sebelum penetapan. penghubung atau liasion officer (LO) masing-masing calon. Terkait masa kampanye mendaĀ­ tang, Ketua Pokja Pencalonan KPU Pesawaran Edi Sutanto mengaĀ­ takan cuti itu hanya diambil saat calon dari petahana berkampanye. Itu pun jika kampanye digelar pada jam kerja. Jika hari libur, tidak perlu cuti. ā€œCalon yang berasal dari anggota

legislatif harus sudah menyerahkan surat pengunduran diri sebelum penetapan. Pembuktiannya mundur 60 hari setelah penetapan. Jika seĀ­ telah tenggat itu anggota Dewan tidak menyerahkan SK pengunduran diri, bisa kami batalkan penetapannya,ā€ ujarnya.

Pengamanan Untuk menjaga keamanan saat penetapan calon itu, kepolisian di kaĀ­ bupaten/kota juga telah menyiapkan pasukan pengamanan. Hal itu untuk menghindari adanya kericuhan, terĀ­ masuk mengawal para calon kepala daerah. Di Way Kanan, misalnya, KepoliĀ­ sian Resort (Polres) setempat meĀ­ nyiagakan 80 personel pengamanan penetapan calon kepala daerah. Kapolres Way Kanan AKBP Harseno mengatakan personel kepolisian telah disiapkan. Mereka terdiri dari pasukan pengendali massa (dalmas) dan didukung anggota Polsek BlamĀ­ bangan Umpu. ā€œMudah-mudahan saat pelaksanaan penetapan pasangan calon di kantor KPUD berjalan lancar tanpa suatu hambatan apa pun,ā€ kata Harseno saat dihubungi melalui ponselnya, kemarin. (CK10/CK4/YON/HEN/U1) setiajibintangpamungkas@lampungpost.co.id

PRIORITAS anggaran publik wajib hukumnya dan ditujukan sebesar-besar untuk kesejahteraan dan kemakmuran masyarakat. Tidak boleh diganggu dengan kebuĀ­ tuhan yang tidak mendesak, apalagi sekadar memenuhi gengsi menjadi daerah dengan pusat kota yang inĀ­ dah dan bangunan nan megah. Komitmen ini yang mesti dipegang teguh Pemerintah Provinsi Lampung dalam menentukan arah kebijakan pembangunan, khususnya proyek kota baru di Jatiagung, Lampung Selatan. Untuk itu, langkah Gubernur Lampung Muhammad Ridho Ficardo berkukuh menunda pembangunan kota baru, khususĀ­ nya gedung pemerintahan, patut didukung masyarakat luas. Gubernur menilai langkah tegas ini sesuai dengan instruksi Pemerintah Pusat yang meminta agar tidak dilakukan pemĀ­ bangunan kantor sampai empat tahun ke depan. Sebaliknya, suara beberapa wakil rakyat di DPRD Lampung yang menolak penundaan pembangunan kota baru mesti dipertanyakan. Bagaimana bisa wakil rakyat ngotot ingin pembangunan kota baru dilanjutkan, sementara banyak hal lain lebih penting dan mesti diutamakan, di antaranya persoalan jalan di Lampung yang tak pernah tuntas. Buruknya kondisi infrastruktur di Lampung sudah menjadi pengetahuan umum di masyarakat. Pada 2014, sepanjang 1.159,573 km jalan nasional di Lampung, hanya 296,487 km atau 25,5% yang masuk kriteria baik. Untuk jalan provinsi, dari total panjang 1.702,81 km, hanya 565,17 km atau 33,19% yang baik. Sisanya rusak ringan, sedang, bahkan parah. Belum lagi persoalan kemiskinan. Hingga September 2014, Badan Pusat Statistik menyebutkan ada 1.143.930 warga LamĀ­ pung yang hidup dibalut kemiskinan. Fakta itu harusnya tidak perlu membuat pemerintah daerah atau anggota DPRD ragu soal penggunaan anggaran. Buat apa ada gedung pemerintahan baru jika kerusakan jalan tidak segera diperbaiki. Padahal, persoalan infrastruktur erat berkaitan dengan keberhasilan pembangunan dan investasi. Bagaimana daerah ini akan maju jika tidak didukung iklim investasi yang kondusif. Bagaimana pula investor mau masuk jika sarana penunĀ­ jangnya, terutama kemantapan infrastruktur, tidak tersedia dengan baik. Selain itu, perbaikan jalan juga sangat mendesak karena banyak nyawa melayang dalam kecelakaan akibat lubang menganga di sana-sini. Jadi, daripada dana miliaran rupiah digelontorkan ke proyek kota baru, lebih baik digunakan untuk perbaikan jalan dan jembatan. Masyarakat sangat rindu memiliki jalan yang mulus dan jembatan yang kokoh. Pembangunan infrastruktur tidak bisa ditunda lagi. Mustahil daerah ini memiliki daya saing tinggi jika infrastrukturnya buruk. Selain itu, mendongkrak kesejahteraan masyarakat juga butuh dana yang tidak sedikit. Masyarakat miskin butuh uang agar mereka bisa tetap makan. Tidak perlu melulu bantuan uang secara langsung, tetapi bisa juga dengan dana stimulan agar mereka bisa memiliki usaha berkelanjutan untuk tetap hidup. Penundaan pembangunan kota baru bukan berarti langkah mundur bagi kemajuan Tanoh Lado ini. Masyarakat Lampung tentu ingin provinsi ini menjadi daerah maju dengan gedunggedung besar dan tanpa kemacetan. Namun, keinginan itu pastinya jauh di belakang harapan utama mereka, yakni kemakmuran dan kesejahteraan. n

oasis

Kalangan Autisme Kreatif STUDI baru di Inggris mengungkapkan orang-orang dengan autisme mungkin lebih cenderung untuk berpikir out of the box, yaitu cara berpikir yang berbeda atau di luar kebiasaan dari orang tanpa gangguan itu. Catherine Best dari University of Stirling dan rekan menyurvei 312 orang dengan masalah autisme dan tanpa masalah tersebut. Kreativitas responden diuji melalui tes interpretasi gambar yang dirancang untuk dilihat dengan lebih dari satu cara atau sudut. Dibandingkan dengan orang tanpa indikasi autisme, meĀ­reka yang didiagnosis dengan autisme secara umum memĀ­berikan lebih sedikit respons terhadap pertanyaan-perĀ­ tanyaan yang yang diajukan, tetapi mereka juga cenderung memiliki jawaban yang lebih tidak biasa. Hasil penelitian yang diterbitkan dalam Journal of Autism and Developmental Disorders itu menyatakan masalah autisme memiliki keterkaitan dengan kemampuan untuk melihat lebih dari satu gambar dalam figur atau rupa yang ambigu. (MI/U1)

KOLOM PAKAR

Game Theory dan Masa Depan Unila GIDDENS dan Beetham, dua pemikir utama sosial asal Inggris, mendefinisiĀ­ kan power atau kekuasaan bukan sekadar di ranah politik. Secara tematik, kekuasaan bisa didefinisiĀ­ kan sebagai sumber daya, aturan, ruang-waktu, peran para intelektual, serta konsensus atau persetujuan dan kepercayaan. Definisi ini relevan untuk mengĀ­ gambarkan kekuasaan di Indonesia, secara umum peran politikus selama ini hanya sebagai proxy. Kelompok pebisnis atau kelompok trans-natioĀ­ nal capitalist menjadi core kelompok yang sebenarnya memegang tampuk kekuasaan dalam konteks Indonesia,

CMYK

Arizka Warganegara Akademisi Universitas Lampung, kandidat doktor University of Leeds, Inggris misalkan terlihat peran beberapa TNC dalam pemilukada.

Ā±

Ā±

Begitupun dalam konteks pemilihĀ­ an rektor ketika memprediksi kepada siapakah 35% suara menteri akan diberikan, penting juga melihat peran kekuasaan tersebut dalam dimensi yang lebih luas, siapa di belakang siapa? Akan sangat berpengaruh, keĀ­ pentingan tidak selamanya berujung pada politik aliran semata. Jika pakai perangkat software social network analysis, akan mudah sekali mendeteksi siapa di balik siapa. Sebab, pada prisipnya, power itu mengumpul di satu titik ketika sudah dihadapkan pada pilihan.

BERSAMBUNG KE HLM. 12

Ā±

Ā±


senin, 24 AGUSTUS 2015

8 lampung memilih

LAMPUNG POST

2

Pemilukada Ujian Petahana Calon wali kota, Herman HN, akan menurunkan semua baliho yang berisi program dan gambarnya. SETIAJI B PAMUNGKAS

C n LAMPUNG POST/ZAINUDDIN

BUSTAMI DI RADIO SAI. Calon bupati Way Kanan, Bustami Zainudin, berdialog dengan penyiar radio SAI 100 FM dalam program SAI Good Morning, Minggu (23/8).

Kader Posyandu Apresiasi Program Rycko SEJUMLAH kader posyandu di Kecamatan Palas, Kabupaten Lampung Selatan, berharap calon bupati dan wakil bupati Rycko Menoza SZP-Eki Setyanto bisa melanjutkan program inĀ­ sentif bagi petugas kesehatan jika kembali terpilih memimpin pada periode kedua. Suci Lestari (40), kader PoĀ­ syandu Melati II Desa SukabakĀ­ ti, Kecamatan Palas, berharap pasangan Rycko-Eki dapat memimpin kembali kabupaten berjuluk Serambi Sumatera untuk melanjutkan programprogram yang bersentuhan

langsung dengan masyarakat. Selama ini Rycko memberikan insentif kepada para kader. ā€œSaya sudah hampir 10 taĀ­ hun menjadi kader posyandu. Baru Pak Rycko-Eki saat menĀ­ jabat sebagai bupati dan wakil bupati yang memperhatikan para kader posyandu di tingkat desa,ā€ kata dia, pekan lalu. Menurutnya, selama Rycko menjabat bupati, para kader kesehatan yang terdiri dari, kader posyandu dan poskesdes, mendapatkan insentif sebesar Rp100 ribu per orang. Insentif tersebut dinaikkan menjadi

Rp140 ribu per orang. ā€œInsentif tersebut sudah hal yang luar biasa bagi kami sebagai kader posyandu. Yang jelas, kami bangga dengan seĀ­ orang pemimpin yang sangat memperhatikan para kader kesehatan,ā€ ujarnya. Hal senada diungkapkan Nurhasana (32), kader posyandu lainnya. Dia mengatakan para kader kesehatan di wilayah KeĀ­ camatan Palas siap mendukung kembali pasangan Rycko-Eki. Rycko dinilai mampu memĀ­ berikan kesejahteraan kepada petugas kesehatan. (*2/L1)

ALON bupati petahana Way Kanan, Bustami Zainudin, menyebut pemilihan umum kepala daerah sebagai ujian bagi petahana. Keberhasilan kiĀ­ nerja calon petahana selama periode pertama sangat meĀ­ nentukan hasil pemilukada. Menurut Bustami, jika kepala daerah berbuat nyata untuk warganya selama memimpin, sudah dipastikan hal ini akan diingat masyarakat. ā€œPemiluĀ­ kada menjadi ujian bagi incum-

bent. Jika memang dia bagus, rakyat akan memilihnya lagi,ā€ kata dia saat berkunjung ke kantor redaksi Lampung Post, Minggu (23/8). Meskipun demikian, kata dia, masyarakat harus diĀ­ ingatkan dengan keberhasiĀ­ lan pemerintahan sebelumĀ­ nya. Pencapaian-pencapaian yang sudah dilakukannya selama lima tahun terakhir akan menjadi bahan sosialĀ­ isasi kepada warga. Bustami menilai kini buĀ­ kan lagi door to door karena kunjungan ke rumah warga

sudah dilakukannya selama lima tahun memimpin Way Kanan. Dia menganalogikan pembangunan di Way Kanan selama satu periode seperti belum selesai memperbaiki rumah. ā€œJika rumah belum sempurna, lebih baik memĀ­ perbaiki yang ada daripada membangun baru,ā€ ujarnya. Dia menerangkan melakukan konsolidasi dengan sembilan partai pengusung dan penduĀ­ kung. ā€œTerakhir kemarin (22/8) malam kami telah melakukan konsolidasi dengan sembilan partai pengusung dan penĀ­ dukung,ā€ kata dia. Parpol peĀ­ nyokong Bustami adalah NasĀ­ Dem, Gerindra, PDIP, PKB, PPP, Golkar, PKPI, PBB, dan PDS.

Turunkan Atribut Sementara itu, liaison officer calon wali kota dan wakil wali kota Bandar Lampung Herman HN-Yusuf Kohar, Rakhmat HuĀ­ sein, meĀ­ngatakan Herman telah menginstruksikan kepada seluĀ­ ruh dinas, kecamatan, hingga keĀ­lurahan agar menurunkan gamĀ­barnya yang masih terĀ­ pasang. ā€œSemua atribut sosialisasi program Pemkot Bandar LamĀ­ pung yang bergambar HerĀ­ man HN diinstruksikan untuk dicopot karena 24 Agustus KPU sudah mentetapkan calon,ā€ kata dia dalam konferensi pers, kemarin. (WIR/L1) setiaji@lampungpost.co.id

Tokoh-tokoh Masyarakat Mulai Galang Dukungan Untuk Mustafa

T

okoh masyarakat di dua Kampung, Jatidatar dan Sendangagung, Kecamatan Bandarmataram Lampung Tengah mulai bergerak, menggalang dukungan untuk wabup Mustafa yang mencalonkan diri sebagai bupati pada pilkada Desember 2015 mendatang. Pada Minggu (23/8), sekitar pukul 15.00 WIB tampak belasan pria berkumpul di salah satu rumah di Dusun 6, Jatidatar, Bandarmataram. Diketahui, diantara belasan pria yang berkumpul itu terdapat mantan pamong, sesepuh dari beberapa dusun dan tokoh pemuda. Salah satu tokoh Dusun 6 Jatidatar, Parjiono, ketika diwawancara mengaku pertemuan itu bukan pertemuan resmi. Hanya sebagai ajang tukar pendapat mengenai pilkada Lamteng 2015 mendatang. Namun menurut dia, diantara yang hadir, semua sepakat untuk mendukung perjuangan Mustafa sebagai calon bupati. ā€œAda kesamaan pandangan diantara kami. Kami ingin bupati yang muda, energik dan kami nilai mampu membawa perubahan ke arah yang lebih

ļ® LAMPUNG POST/WAHYU PAMUNGKAS

Pertemuan tokoh masyarakat di Kampung Sendangagung, Bandarmataram, Lamteng, Minggu (23/8) hadir siap mengajak teman, tetangga dan kerabat untuk memenangkan Mustafa. Di sisi lain, ia akan meminta Mustafa meneruskan perjuangan membawa Lamteng lebih baik, dengan mencarikan solusi bagi semua persoalan yang ada. ā€œMasalah jalan, masalah keamanan dan masalahmasalah lain Pak Mustafa sudah mulai mencarikan solusi sejak menjabat wakil bupati saat ini. Semua harus dilanjutkan agar lebih baik,ā€ kata dia. Kadek Sugiarte, Ketua Pemuda Dusun 5 mengaku selama ini perhatian Mustafa kepada para pemuda begitu

ļ® LAMPUNG POST/WAHYU PAMUNGKAS

Pertemuan di Kampung Jatidatar, Bandarmataram, Lamteng, Minggu (23/8). baik,ā€ kata Parjiono. Ia menambahkan, dirinya secara pribadi dan semua yang

besar. Karena itu jika Mustafa menjadi bupati, ia berharap pemuda-pemuda kampung

dan olahraga masyarakat kampung akan menjadi lebih baik lagi. ā€œPemuda dusun 5 maupun dusun-dusun lain di Jatidatar, Bandarmataram siap bergerak. Bahkan kalau untuk mengajak teman, tetangga dan kerabat sudah cukup lama dimulai,ā€ ungkapnya. Suratman, salah satu tokoh muda di Dusun 6 Jatidatar menambahkan, ia mempercayai bahwa sikap Mustafa yang merakyat merupakan cerminan karakternya. Supriyanto, warga Dusun Jatidatar mengaku sebagai petani dan warga biasa. Ia terkesan pada Mustafa karena kedekatannya dengan masyarakat. ā€œPak Mustafa banyak meluangkan waktu untuk turun ke bawah dan menyerap aspirasi kami. Itu salah satu bukti pemimpin yang peduli pada masyarakat yang dipimpinnya,ā€ terangnya. Salah seorang yang bernama Sukirno mengaku tidak ada acara apa-apa di rumah tersebut. ā€œHanya ngobrol, karena banyak calon dalam pilkada nanti, kami bertukar pendapat,ā€ kata dia. Secara pribadi Sukirno mengaku berniat mendukung cabup Mustafa dalam pilkada

Desember mendatang. Alasannya sederhana, ia terkesan dengan sikap Mustafa saat berkunjung ke Dusun 8 Sendangagung, Bandarmataram, Lamteng, beberapa waktu lalu. Ia bercerita, saat itu banyak orang, terutama para pejabat berbaris di depan menunggu kedatangannya. Tak disangka, Mustafa justru datang ke lokasi lewat belakang, bertemu dan bercengkrama dengan masyarakat biasa terlebih dahulu sebelum masuk ke tempat acara. ā€œPemimpin yang seperti ini layak didukung. Apalagi Pak Mustafa masih muda, lebih energik dan pasti mampu membawa Lamteng lebih baik,ā€ ungkapnya. Tokoh masyarakat dusun setempat yang lain, Edy Sutrisno menambahkan, Lamteng butuh pemimpin yang berani. Lagi pula kinerjanya sudah terbukti walaupun baru sebatas wakil bupati. ā€œSetelah jadi bupati mudahmudahan jauh lebih baik lagi. Karena itu saya siap mengajak semua teman, tetangga dan kerabat, termasuk rekan-rekan di PSHT untuk mendukung dan memenangkan Pak Mustafa,ā€ kata Edy. (WAH/D10)


senin, 24 AGUSTUS 2015

8 lampung memilih

LAMPUNG POST

3

Aria Lukita Sosialisasi lewat Jalan Sehat

JALAN SEHAT Pasangan calon bupati dan wakil bupati Pesisir Barat, Aria Lukita-Efan Tolani, memberikan hadiah utama satu unit mobil kepada peserta jalan sehat yang beruntung. Jalan sehat yang diikuti ribuan peserta ini digelar Minggu (23/8).

n LAMPUNG POST/YON FISOMA

Yusran-Sudarsono Deklarasikan Diri KPU Lampung Timur akan menetapkan calon bupati dan wakil bupati, Senin (24/8). MUSANNIF EFFENDI YUSNIDA

S

EHARI menjelang peĀ­ netapan calon oleh Komisi Pemilihan Umum, pasangan kandidat bupati dan wakil bupati Lampung Timur, Yusran Amirullah-Sudarsono, mendeklarasikan diri di lapangĀ­an Merdeka, KecamatĀ­ an Way Jepara, Minggu (23/8). Kegiatan ini dihadiri partai pengusung dan pendukung serta ribuan warga Lamtim. Yusran-Sudarsono diusung tiga parpol, yakni NasDem, Golkar, dan Gerindra, serta

tiga partai pendukung Hanura, PPP, dan PBB. Deklarasi diikuti Ketua DPW NasDem Lampung Zamzani Yasin dan sejumlah ketua parpol lainnya. Yusran mengatakan deklaraĀ­ si digelar untuk memenangĀ­ kan dan mengantarkan duet dirinya dengan Sudarsono memimpin Kabupaten Lamtim lebih baik dari sebelumnya. ā€œTepat pada Rabu (9/12), pilihlah putra daerah asli dari Kabupaten Lamtim dan Sudarsono. Mudah-mudahan masyarakat Lamtim mendapat pemimpin Yusran dan SudarĀ­ sono,ā€ kata dia. Sudarsono berjanji menyeĀ­ jahterakan masyarakat dan meĀ­ nyelesaikan pembangunan berĀ­ sama Yusran. Dia mengingatkan dalam tubuh manusia terdapat

segumpal darah, yakni hati. Ketua DPW NasDem LamĀ­ pung Zamzani Yasin menyataĀ­ kan dari delapan kabupaten/ kota di Lampung yang mengĀ­ gelar pemilukada, hanya satu kader partainya yang mencaloĀ­ kan diri, yaitu Yusran AmirulĀ­ lah dari Lamtim. Menurutnya, dari 50 angĀ­ gota DPRD Lamtim, 18 orang di antaranya mendukung pasangĀ­an Yusran dan SudarĀ­ sono. ā€œSenin (24/8), KPU akan menetapkan pasangan Yusran Amirullah dan Sudarsono. DuĀ­ kungan dari semua simpatisan sangat diharapkan,ā€ ujarnya.

Tim Chusnunia Tim calon bupati dan calon wakil bupati Lampung Timur, Chusnunia Chalim-Zaiful BukĀ­

hori, mengadakan dialog berĀ­ sama 200-an warga KecamatĀ­an Way Jepara di Balai Desa LabuĀ­ hanratu 1, Minggu (23/8). Dialog ini juga dihadiri Ketua DPW PKB Provinsi Lampung Musa ZainuĀ­ din serta anggota DPRD Lamtim, Ela Nurbayati dan Taufik Ghani. Musa menerangkan demokraĀ­ si sebanding lurus deĀ­ngan keĀ­ sejahteraan masyarakat. Warga Lamtim harus cermat memiĀ­ lih calon pada Pemilukada 9 Desember 2015 karena pilihan masyarakat merupakan penentu kesejahteraan. ā€œKami yakin Chusnunia dan Zaiful jika nanti terpilih akan menciptaĀ­ kan lapangan pekerjaan agar ekonomi masyarakat Lamtim tidak terpuruk,ā€ kata dia. (L1) musannifeffendi@lampungpost.co.id

PULUHAN ribu warga mengikuĀ­ ti jalan sehat yang digelar calon bupati dan wakil bupati Pesisir Barat Aria Lukita Budiwan-Efan Tolani, Minggu (23/8). Pasangan yang diusung Demokrat dan PKS ini menyediakan hadian utama satu unit mobil. Para peserta menempuh jarak sekitar 4 km, dari Pantai Labuhan Jukung menuju SimĀ­ pang Rawas dan perempatan SDN 1 Pasar Krui, kemuĀ­

dian ke Terminal Way Batu dan Pelabuhan Kuala Stabas hingga kembali ke Labuhan Jukung. Kegiatan ini dimeĀ­ riahkan pertunjukan musik dan dihadiri artis KDI. Dalam sambutannya, Aria Lukita dan Efan Tolani memĀ­ perkenalkan diri kepada masyarakat. Keduanya meĀ­ nyampaikan harapan memĀ­ bangun Kabupaten Pesisir Barat lebih baik lagi.

Aria mengatakan saat ini adalah tahap awal pembangunĀ­ an Kabupaten Pesisir Barat. Butuh kerja sama dan dukungĀ­ an semua pihak agar daerah otonomi baru ini memiliki fondasi kuat sehingga wilayah lebih maju dan sejahtera. Sumiyati, warga Pekon KeĀ­ buayaan, Kecamatan KaryaĀ­ penggawa, peserta yang berĀ­ untung mendapat hadiah utaĀ­ma satu unit mobil. (YON/RIP/L1)

Sudarsono Mengaku Tidak Obral Janji PASANGAN calon wali kota dan calon wakil wali kota Metro, Sudarsono-Taufik HiĀ­ dayat, menggelar jalah sehat berhadiah kavelingan seluas 103 m2, Minggu (23/8). KegiatĀ­ an ini digelar dalam rangka peringatan HUT RI. Ribuan orang mengikuti jalan sehat yang dimulai dari jalan Kelurahan Purwosari,

Metro Utara. PasangĀ­a n SuĀ­ darsono dan Taufik Hidayat pun turut serta berjalan kaki bersama peserta sejauh 5 km. Selain tanah, calon wali kota menyediakan hadiah lain, seperti sepeda motor, televisi, dan sepeda gunung. ā€Saya dan Taufik Hidayat asli Metro. Kami siap untuk membangun Kota Metro,ā€

kata Sudarsono di hadapan ribuan warga. Dia mengaku tidak hanya mengobral janji, tetapi sudah bekerja nyata ketika menĀ­ jabat sebagai ketua DPRD Metro. Dia mengajak warga Metro untuk menggunakan pilihannya secara cerdas pada Pemilukada 9 Desember menĀ­ datang. (CAN/L1)


senin, 24 AGUSTUS 2015

GLOBAL n MI/BARY FATHAHILAH

PENANTIAN JENAZAH. Istri dari Mario Reso Guntoro, Rani Annisa (kiri), mengurus asuransi kematian suaminya terkait kecelakaan pesawat Trigana Air di rumah duka di Griya 8 Cinere, Depok, Minggu (23/8). Mario (36) adalah mekanik Trigana Air yang juga menjadi salah satu korban atas jatuhnya pesawat tersebut di Papua. Almarhum pergi meninggalkan seorang istri dan dua anaknya yang masih kecil, M Atala Holden (7) dan M Maher Misano (3).

Seleksi Calon Pimpinan KPK Masuki Tahap Akhir Semua informasi yang masuk tentang calon pimpinan akan divalidasi langsung ke yang bersangkutan. Padli Ramdan

P

ANITIA seleksi calon p i mp i n a n K P K m e Ā­ masuki tahap akhir. Setelah meloloskan 19 calon, pansel akan kembali menyaĀ­ ring calon yang lolos tersebut menjadi delapan calon. Menurut anggota pansel KPK Supra Wimbarti, ke-19 nama yang lolos tersebut sudah teruji kemampuannya dalam bidang hukum dan keuangan dari tes-tes yang telah dilalui. Tahap terakhir tes yang harus ditempuh 19 calon pimpinan KPK adalah tes kesehatan dan penelusuran rekam jejak. Ia menambahkan rekam jejak terhadap calon pimpinan KPK

dilakukan oleh BIN, PPATK, keĀ­ polisian, Kementerian Hukum dan HAM, ICW, dan masyarakat luas. Penelusuran rekam jejak dari berbagai pihak tersebut keĀ­ mudian akan dikomparasikan. Menurutnya, jadwal pada 24ā€”26 Agustus adalah tes keĀ­ sehatan dan wawancara menĀ­ dalam. Semua informasi yang masuk tentang calon pimpinĀ­ an akan divalidasi langsung ke yang bersangkutan. Salah satu yang akan divalidasi daĀ­ lam wawancara dengan calon pimpinan KPK adalah hasil temuan dari ICW. Dia memastikan proses selekĀ­ si berjalan independen. ā€œKalau saya, tidak ada yang menginterĀ­ vensi saya dan teman-teman,ā€

kata dia, di Balairung Gedung Pusat UGM, Sabtu (22/8). Supra mengatakan pada 31 Agustus pihaknya akan menyerahkan delapan nama calon pimpinan KPK ke presiden. Juru bicara Pansel KPK Betti Alisjahbana menerangkan seleksi calon pimpinan KPK menjadi delapan peserta akan dilakukan dengan berkualitas. Keyakinan tersebut didasarĀ­ kan melalui proses verifikasi latar belakang hasil tracking sejumlah lembaga. ā€œKami yakin tahap ini melaĀ­ hirkan peserta terbaik, sebab pansel akan memverifikasi hasil tracking dari sejumĀ­ lah lembaga, seperti PPATK (Pusat Pelaporan dan Analisis KeuangĀ­a n). Pada tahap ini semua laporan akan dikonfirĀ­ masikan kepada peserta dan

nantinya pansel akan menilai untuk dasar salah satu faktor kelulusan,ā€ ujarnya, kemarin. Menurutnya, pansel sudah menerima hasil laporan dari seĀ­ jumlah lembaga, seperti PPATK, Kejaksaan Agung, kepolisian, Dirjen Pajak, BIN, dan KPK. Hasil laporan tracking lembaga tersebut sudah pansel nilai dan dimasukkan bagian wawancara yang akan digelar 24ā€”26 AgusĀ­ tus kepada 19 peserta. ā€œKemudian wawancara taĀ­ hap akhir ini akan diselenggaĀ­ rakan pada Senin sampai Rabu, 24ā€”26 Agustus, di ruang serbaĀ­ guna, Kementerian Sekretariat Negara, Jakarta. Wawancara ini bersifat terbuka. Media dan pengamat dipersilakan hadir,ā€ kata dia. (U1) padliramdan@lampungpost.co.id

LAMPUNG POST

4

Korea Utara Kerahkan 50 Kapal Selam KOREA Utara telah memobilĀ­ isasi puluhan kapal perang dan melipatgandakan unit-unit altileri mereka di sepanjang wilayah perbatasan. Korea Selatan, Minggu (23/8), menuduh langkah Pyongyang tersebut merusak proses pemĀ­ bicaraan tingkat tinggi yang ditujukan untuk menghindari konfrontasi militer. Kantor berita Pemerintah Korsel, Yonhap, melaporkan lebih dari 50 kapal selam KoĀ­ rea Utara telah meninggalĀ­ kan pangkalan untuk operasi, sebuah sinyal bahwa PyongĀ­ yang bersiap-siap untuk melaĀ­ koni pertempuran. Kementerian Pertahanan (Kemenhan) Korsel menyebut puluhan armada tempur yang dikerahkan itu 70% dari total armada kapal selam Korut. Sejauh ini puluhan kapal selam itu tidak terlacak atau menghiĀ­ lang dari radar militer Seoul. ā€œTujuh puluh persen dari kapal selam Korea Utara meĀ­ ninggalkan basis dan lokasĀ­ inya tidak terkonfirmasi,ā€ kata seorang pejabat militer perĀ­ tahanan Korea Selatan kepada wartawan. Pejabat yang tidak mau diidentifikasi itu mengakui pergerakan Korut yang belum pernah terjadi sebelumnya itu meningkatkan kewaspadaan dan respons militer Korsel serta sekutu, Amerika Serikat. ā€œJumlah (armada dan unit altileri yang dikerahkan Korut) hampir 10 kali dari tingkat norĀ­ mal, kami memandang situasi ini sangat serius,ā€ ujarnya. K a n t o r b e r i t a Yo n h a p , mengĀ­utip pejabat militer, meĀ­ ngatakan, ā€œPenyebaran kapal selam adalah yang terbesar sejak akhir Perang Korea 19501953.ā€ Menurut buku putih KeĀ­ menhan Korsel, Korut mengĀ­ operasikan atau memiliki lebih dari 70 kapal selam, salah satu armada terbesar di dunia atau jika dibandingkan dengan Korsel yang hanya memiliki sekitar 10 buah. Mobilisasi kekuatan oleh Korut itu terjadi saat para pejabat tinggi dua Korea kemĀ­ bali melanjutkan pembicaraan untuk meredakan ketegangan militer, Minggu (23/8), di Desa Panmunjom. (MI/L1)

Rizal Ramli Fokus Urai Persoalan Dwelling Time KARUT-MARUT waktu bongkar muat di pelabuhan (dwelling time) yang kasusnya masih bergulir di ranah hukum mendapat sorotan tajam dari Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman yang baru saja dilantik, Rizal Ramli. Dia pun mengklaim memiliki lima titik prioritas yang harus segera diĀ­benahi untuk mengurai perĀ­ soalan dwelling time di Pelabuhan utama Tanjung Priok, Jakarta. Usai bertemu dengan sahabat lamanya, Xanana Gusmao, Rizal yang semula enggan menanggaĀ­ pi perseteruannya dengan Wakil Presiden Jusuf Kalla langsung antusias begitu ditanyai pewarta

ihwal strateginya mengentaskan kekisruhan dwelling time. Strategi pertama yakni memperbanyak importir atau Ā­eksportir agar bisa melintasi jalur hijau. Dalam sistem kepelabuhĀ­ anan yang diterapkan Ditjen Bea Cukai, terdapat tiga jalur pemeĀ­riksaan: jalur prioritas, jalur hijau, dan jalur merah. Dia menyatakan jika diteliti, sebenarnya semakin banyak importir yang tepercaya dan memiliki kredibilitas. MenurutĀ­ nya, apabila arus barang banyak yang melalui jalur hijau, akan berdampak mengurangi beban waktu pemeriksaan. (MI/L1)

5.000 Masa Hadiri Deklarasi

Yusran Amirullah dan Sudarsono

D

EKLARASI pasangan calon Bupati Lampung Timur (Lamtim) Yusran Amirullah dan calon Wakil Bupati Lamtim Sudarsono dihadiri 5.000 massa simpatisan di lapangan Kecamatan Way Jepara, Lamtim, Minggu (23/8). Deklarasi dilakukan oleh tiga partai pengusung, yakni Partai NasDem, Golkar, dan Gerindra serta tiga partai pendukung, yakni Hanura, PPP, dan PBB. Acara itu dihadiri ketua DPD dan jajaran pengurus partai masing-masing serta ketua DPW Partai NasDem Lampung. Deklarasi dan pernyataan dukungan dipimpin ketua tim pemenangan yakni Ketua DPD Golkar Lamtim Azwar Hadi. Yusran mengatakan acara deklarasi ini adalah untuk memenangkan dan menghantarkan Yusran Amirullah dan Sudarsono memimpin Kabupaten Lamtim lebih baik dari sebelumnya, serta jangan beri kesempatan untuk putra dari luar Kabupaten Lamtim, pilihlah putra daerah asli dari Kabupaten Lamtim. ā€œTepat di hari Rabu tanggal 9 Desember 2015, pilihlah putra daerah asli dari Kabupaten Lamtim dan Sudarsono, mudah-mudahan masyarakat Lamtim mendapat pemimpin Yusran Amirullah dan Sudarsono,ā€ kata Yusran, yang diiringi ucapan amin oleh ribuan massa simpatisan yang hadir. Sudarsono menambahkan akan menyejahterakan masyarakat dan menyelesaikan pembangunan bersama Yusran Amirullah dan Sudarsono, dirinya mengingatkan di dalam tubuh manusia terda-

Deklarasi pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Lamtim pasangan Yusran Amirullah dan Sudarsono yang dihadiri 5000 massa simpatisan di Lapangan Merdeka Kecamatan Jepara Lampung Timur, Minggu (23/8).

pat segumpal darah, yakni hati manusia, manakala hati manusia itu baik, manusia itu akan baik, oleh karena itu suara hati nurani masyarakat tidaklah boleh diombang-ambingkan ke sana-kemari, tetapkan pilihan kepada Yusran Amirullah dan Sudarsono. ā€œKakbah itu menjadi kiblat umat muslim sebentar lagi sebagian masyarakat akan menunaikan ibadah haji menuju Kakbah, oleh karena itu satu kiblat pilihan masyarakat bersama Yusran Amirullah dan Sudarsono,ā€ kata Sudarsono, di hadapan ribuan massa yang hadir. Ketua DPW NasDem Lampung Zamzani Yasin menyatakan yang benar-benar kader Partai NasDem dari delapan kabupaten kota di Provinsi Lampung yang mengikuti pemilukada hanyalah Yusran Amirullah dari Kabupaten Lamtim, oleh

karena itu Partai NasDem Provinsi Lampung ikut bertanggung jawab. ā€œSaya ketua DPW punya beban kepada Kabupaten Lamtim, saya minta kepada seluruh masyarakat Kabupaten Lamtim untuk memilih Yusran Amirullah dan Sudarsono, siap tidak bapak-bapak dan ibu-ibu,ā€ kata dia, yang diiringi dengungan suara siap dari 5.000-an massa yang hadir. Menurutnya, dari 50 anggota DPRD Lamtim yang ada, terdapat 18 anggota Dewan yang duduk di DPRD Lamtim mendukung pasangan Yusran Amirullah dan Sudarsono. ā€œBesok Senin KPU akan menetapkan pasangan Yusran Amirullah dan Sudarsono, oleh karena itu dukungan dari semua simpatisan sangat diharapkan,ā€ ujarnya. (CK7/U10)


ļ‚± Ā±

CMYK CMYK

ļ‚± Ā±

CMYK CMYK

ļ‚± Ā±

5


Senin, 24 agustus 2015

BANDAR LAMPUNG

Juru Tagih Leasing Aniaya Warga Rajabasa E

MPAT pria yang meĀ­ ngaku debt collector (juru tagih) dari PT Adira Finance, seorang di antaranya merupakan angĀ­ gota babinsa setempat, diĀ­ laporkan menganiaya Diska Ramawijaya (23), warga Jalan Pramuka, Rajabasa, Bandar Lampung, Jumat (21/8), sekiĀ­ tar pukul 17.30. Penganiayaan terjadi di rumah Edi Hariadi, Desa Jetis, Karanganyar, Jatiagung, LamĀ­ pung Selatan. Saat itu Diska menolong pamannya, Edi Hariadi, ketika empat tukang tagih berusaha merampas sepeda motor pamannya. Waktu itu paman korban menunggak pembayaran angĀ­ suran sebanyak dua bulan. Salah satu tukang tagih itu diketahui bernama Amri. Akibat penganiayaan terseĀ­ but, Diska mengalami memar di pinggang, bibirnya robek, dan luka lecet pada tangan kirinya. Diska dirawat di Rumah Sakit Urip Sumo Ā­ harjo, sedangkan sepeda motornya diamankan di Pos Polisi Karanganyar. Menurut Diska, yang juga staf program dan diklat perĀ­ himpunan bantuan hukum dan hak asasi manusia wilayah Lampung, mengatakan dia menolak sepeda motor pamanĀ­ nya diambil paksa debt collector, lantaran empat pria yang mengaku dari leasing Adira itu tidak dapat menunjukkan surat sita dari pengadilan ataupun dari PT Adira. Terlebih, mereka tidak daĀ­

PENJABAT (Pj) Bupati Way Kanan Albar Hasan Tanjung yang baru dilantik pada MingĀ­ gu (23/8) di Balai Keratun Kantor Gubernur Lampung optimistis dirinya mampu menjadi pelayan masyarakat di Way Kanan. Pasalnya, AlĀ­ bar sempat menjabat sebagai dandim Lampung Barat yang lokasinya berdekatan dengan Kabupaten Way Kanan. ā€œSaya sudah memahami kultur masyarakat Way KaĀ­ nan karena memang sering ke sana sewaktu menjadi dandim Lampung Barat. Saya juga ada KTP Way Kanan dan ada rumah di daerah Giham, jadi sudah tidak Ā­asing lagi dengan daerah itu,ā€ kata Albar, usai dilantik pada Minggu (23/8). Untuk menjaga netralitas PNS saat pemilukada nanti, Albar akan langsung meĀ­ mantau aktivitas PNS di jajarĀ­ annya. Mengenai program Mulang Tiyuh yang diminta gubernur agar dipertahanĀ­ kan, Albar mengatakan hal itu sudah tertuang dalam APBD 2015 Kabupaten Way Kanan

pat menunjukkan identitas. ā€œMereka tidak dapat menunĀ­ jukkan identitas dan surat sita dari pengadilan juga dari PT Adira,ā€ kata Diska di Rumah Sakit Urip Sumoharjo, Minggu (23/8). Menurut Diska, kecurigaanĀ­ nya timbul karena empat pria tersebut hanya menunjukkan daftar pengkredit sepeda moĀ­ tor yang bermasalah. ā€œDari situ saya sudah curiga,ā€ ujar Diska yang masih terbaring di Ruang Pesona Alam.

n LAMPUNG POST/MG2

PELANTIKAN PEJABAT BUPATI. Gubernur Lampung M Ridho Ficardo (kiri) memasang tanda kepangkatan di bahu Pejabat Bupati Way Kanan Albar Hasan Tanjung (kanan) di Balai Keratun Pemerintah Provinsi Lampung, Minggu (23/8). Albar Hasan Tanjung resmi dilantik sebagai pejabat bupati Way Kanan periode 2015ā€”2016.

Kejari Sulit Tangani Berkas Agus Sujatma KEJAKSAAN Negeri (Kejari) Bandar Lampung kesulitan daĀ­ lam menangani berkas perkaĀ­ ra anggota DPRD Bandar LamĀ­ pung, Agus Sujatma, yang telah ditetapkan sebagai tersangka dalam perkara kios mini Dinas Kelautan dan Perikanan (DKP) Bandar Lampung. Namun, KeĀ­ jari enggan menjelaskan kesuĀ­ litan apa yang dihadapi dalam menangani perkara tersebut. Hal tersebut diungkapkan Kepala Kejari (Kajari) Bandar Lampung Widiyantoro. ā€œ Ka m i s e d a n g m e n e l i t i berkasnya. Perkara ini cukup rumit. Namun, kami terus bekĀ­ erja,ā€ kata Widiyantoro melaĀ­

lui telepon, Jumat (21/8). Kajari melanjutkan meski pihaknya kesulitan, penyidik akan menuntaskan berkas Agus Sujatma dan Hendrik, dua terĀ­ sangka kios mini yang belum diadili. ā€œPokoknya, kami terus bekerja. Sekarang ini menunggu waktu saja. Mengenai berkasnya kapan dilimpahkan ke pengadilĀ­ an, ya secepatnya,ā€ ujarnya. Menanggapi hal tersebut, peĀ­ nasihat hukum Agus Sujatma, Rozali Umar, tidak mau memĀ­ berikan tanggapannya. ā€œSaya no comment. Saya merasa beĀ­ lum waktunya bagi saya untuk bersuara atau memberikan tanggapan,ā€ kata Rozali via

pesan pendek, Jumat (21/8). Sebelumnya, Kejari telah menerima pelimpahan berkas perkara Agus Sujatma dan HenĀ­ drik sejak Selasa (28/7). Usai menerima berkas dari penyidik Polresta, Kajari menjelaskan kelengkapan berkas Agus SuĀ­ jatma dan Hendrik kini sedang diteliti jaksa, baik kelengkapan formal maupun materiil. Dalam perkara korupsi pembangunan kios mini DKP Bandar Lampung 2012, PolĀ­ resta telah menetapkan lima tersangka, yaitu Hendrik, Agus Sujatma, Ery Aidil Rachman, Agus Mujianto, dan Chandra Priyantoni. (BOY/K2)

arissusanto@lampungpost.co.id

Gubernur Imbau Jaga Iklim Kondusif

n LAMPUNG POST/ IKHSAN DWI NUR SATRIO

MEMERIKSA JEMBATAN. Wali Kota Bandar Lampung Herman HN memeriksa jembatan penghubung antara Kotakarang dan Pulau Pasaran, Telukbetung Barat, Bandar Lampung, Minggu (23/8). Selain memantau Pulau Pasaran, Wali Kota juga membagikan dana bantuan kepada perajin budi daya kerang hijau di Pulau Pasaran.

dan tinggal dilanjutkan. Albar menambahkan akan fokus pada tiga tugas pokoknya, yaitu melanjutkan pemerintahan, mengawal pemilukada untuk memilih bupati definitif, dan menjaga netralitas PNS. Di sisi lain, Gubernur LamĀ­ pung M Ridho Ficardo berteriĀ­ ma kasih kepada bupati periode 2010ā€”2015, Bustami dan waĀ­ kilnya atas dedikasinya kepada Kabupaten Way Kanan. ā€œKalau dulu agak tertinggal banyak permasalahan seguĀ­ dang, terutama permasalahĀ­ an pertanahan, sekarang tinggal setengah gudang. Program Mulang Tiyuhnya Pak Bustami Zainudin sangat terkenal sampai ke Jakarta,ā€ kata Ridho. Setelah melantik Pj Way KaĀ­ nan sebagai Pj ketiga, guberĀ­ nur akan melantik empat Pj lagi, di antaranya Pj Lampung Timur pada 2 September, Pj Bandar Lampung pada 15 September, Pj Pesawaran pada 20 September, dan Pj Lampung Tengah pada 12 November. (MAN/K3)

Tunakarya Bunuh Anak Pacar

Ambil Paksa Dengan dalih pembayaran sudah tutup, Amri memaksa menyita sepeda motor. KeĀ­ mudian, Amri dan temanĀ­ nya menuju sepeda motor yang terparkir di dalam ruĀ­ mah. Melihat ulah mereka, Diska dan Supriadi bergeĀ­ gas melarang sepeda motor dibawa. ā€œSaya tahan motor itu karena memang mau dibayar,ā€ kata dia. Setelah itu, terjadi tarikmenarik lalu sepeda moĀ­ tor pun terjatuh. Kemudian Diska mengaku dipukuli dan dicekik, sementara Supriadi juga sempat dipukuli dan luka luka. ā€œTapi Supriadi hanya berobat jalan,ā€ ujar Diska. Kasus itu kemudian diĀ­ laporkan ke Polsek TanjungĀ­ bintang. Kapolsek TanjungĀ­ bintang Kompol TH Prasetyo, saat dikonfirmasi, mengataĀ­ kan hal tersebut belum jelas. ā€œItu belum jelas, Pak,ā€ ujar Hendro. (*12/K3)

6

Albar Optimistis Jadi Pelayan Masyarakat di Way Kanan

Diska menolak sepeda motor pamannya diambil paksa debt collector lantaran empat pria yang mengaku dari leasing Adira itu tidak dapat menunjukkan surat sita dari pengadilan ataupun dari PT Adira. ARIS SUSANTO

LAMPUNG POST

GUBERNUR Lampung M Ridho Ficardo mengimbau agar masyarakat turut serta menjaga situasi keamanan dan ketertiban sebagai salah satu modal pembangunan sehingga dapat menciptakan kepercayaan investor untuk menanamkan modalnya di Sai Bumi Ruwa Jurai ini. ā€œInvestor terbesar saat ini di Provinsi Lampung adaĀ­ lah Pemerintah Pusat, yang mana pada tahun ini telah banyak menitipkan program pembangunan di Provinsi Lampung. Kepercayaan PeĀ­

merintah Pusat yang begitu besar kepada Provinsi LamĀ­ pung ini juga merupakan buah dari campur tangan putraputri terbaik Lampung. Hal ini merupakan bukti nyata bahwa sumber daya manusia di Provinsi Lampung mampu bersaing di tingkat nasional,ā€ kata Ridho, dalam rilsnya, Sabtu (22/8). Dalam acara silaturahmi gubernur Lampung dengan masyarakat Lampung di rantau, di anjungan Lampung, Taman Mini Indonesia Indah (TMII), Jakarta, Ridho menekankan

dengan menjaga keamanan pertumbuhan perekonomian mengalami pertumbuhan dari waktu ke waktu. ā€œSaat ini Pemerintah Provinsi Lampung juga telah memproĀ­ gramkan sebuah konsep kaĀ­ wasan industri maritim, yang nantinya diharapkan mampu menyerap tenaga kerja yang cukup banyak. Sebagaimana slogan nasional ayo kerja. Provinsi Lampung punya sloĀ­ gan tambahan, ayo kita cipĀ­ takan lapangan kerja,ā€ kata gubernur yang hobi bermain tenis lapangan ini. (MAN/K3)

KESAL terhadap janda yang juga kekasih gelapnya, BrahĀ­ mantio (35) menganiaya Farel (3) hingga tewas. Korban meĀ­rupakan anak pacarnya deĀ­ngan suami pertama. Tak lama setelah kejadian, terĀ­ sangka dibekuk saat mengikuĀ­ ti tahlilan di rumah korban. Kapolsek Tanjungbintang Kompol TH Prasetyo mengaĀ­ takan tersangka Brahmatio, warga Dusun IV, Desa MarĀ­ gomulyo, Jatiagung, LamĀ­ pung Selatan, merupakan selingkuhĀ­an ibu korban. Keduanya sudah satu taĀ­ hun menjalin berhubungan asmara. Namun, belakangan terjadi perselisihan yang membuat janda itu ingin pergi dari kungkungan BrahĀ­ mantio yang selama ini dikeĀ­ tahui pria pengangguran (tunakarya). Menurut Prasetyo, pengĀ­ aniayaan yang mengakibatĀ­ kan balita itu tewas bermula ketika janda tersebut berniat meninggalkan Brahmantio. Entah mengapa, BrahmanĀ­ tio kesal. Sabtu (23/8), sekitar pukul 07.00, ia membawa Farel dan menganiaya dengan cara korban dibanting, dipuĀ­ kuli menggunakan batang singkong, lalu ditendang baĀ­ dan dan kepalanya terkapar

tak bergerak. Lalu korban dibawa tersangka ke Rumah Sakit Umum Daerah Abdul Moeloek, Bandar Lampung. Untuk mengelabuhi warga, Brahmatio mengatakan korĀ­ ban meninggal akibat kecelaĀ­ kaan lalu lintas. Namun, ibu korban tidak percaya begitu saja dan melaporkan kejadian itu ke Polsek Tanjungbintang. Setelah dilakukan penyelidikĀ­ an dan Brahmatio dibekuk, terungkap penganiayaan beĀ­ rat itu disebabkan kekesalan Brahmantio karena hendak ditinggalkan ibu korban. M e ny i k a p i ke ke j a m a n terhadap anak di bawah umum, Diah Dharma Yanti, pemerhati anak di Bandar Lampung, mengatakan korĀ­ ban masih balita, sehingga menjadi tanggung jawab ibu dan ayahnya. Pasalnya, korban masih dalam tumbuh kembang anak. Menurutnya, dalam kasus ini ibunya harus ikut bukan bertanggung jawab. MeskiĀ­ pun tidak melakukan tindak pidanya, harus mendapat peringatan. Untuk pelaku, harus dijerat pasal berlapis, yaitu Pasal 284 KUHP tentang melakukan hubungan tanpa pernikahan dan pasal pemĀ­ bunuhan. (*12/K3)


SENIN, 24 AGUSTUS 2015

WAY KANAN MEMBANGUN

7

LAMPUNG POST

Nyata Karyanya,

Kabupaten Way Kanan Lebih Maju 10 Tahun Bahkan, pemkembangan Kabupaten Way Kanan saat ini telah setara sekaligus bersaing dengan kabupaten maju lainnya di Provinsi Lampung. MAT SALEH

H

ARI ini (24/8), pukul 00.00, masa jabatan Bupati Way Kanan Bustami Zainudin dan Wakil Bupati Raden Nasution berakhir. Dalam masa jabatan seĀ­ lama lima tahun memimpin, kesejahteraĀ­an masyarakat Kabupaten Way Kanan dipastiĀ­ kan lebih maju 10 tahun. Dengan pembangunan yang digalakkan pemerintah di bawah kepemimpinan BustaĀ­ mi Zainudin telah membawa kabupaten yang berbatasan dengan Provinsi Sumatera Selatan lepas dari predikat daerah tertingĀ­ gal pada 2014 lalu. Bahkan, pemkembangan Kabupaten Way Kanan saat ini telah setara sekaligus bersaing dengan kabupaten maju

2

1

5 lainnya di Provinsi Lampung. Peluang usaha dalam berbagai sektor ekonomi masyarakat di setiap wilayah kecamatan menjadi tolok ukur pembangunĀ­ an yang telah dilakukan. Sesuai dengan visi-misi pembangunan, yakni terwujudnya masyarakat Way Kanan yang sejahtera, demokratis, berbudaya, dan religius. Ditemui di ruang kerjanya, Bupati Way Kanan Bustami Zainudin menjelaskan kemajuan perekonomian dan kesejahateĀ­ raan masyarakat sudah lebih jauh maju dibanding lima tahun sebelumnya. ā€œBisa kami simpulkan kesejahteraan masyarakat Kabupaten Way Kanan lebih maju sepuluh tahun dari pembanguan yang dilakuĀ­ kan.ā€

Buka Lapangan Kerja

Dia meminta masyarakat bisa memanĀ­ tau ke lapangan serta kampung-kampung. Menurut bupati, saat ini susah mencari tenaga kerja di kabupaten ini. Angka penĀ­ cari kerja di Way Kanan dipastikan sangat minim. Dengan pemerintah telah memĀ­ berikan peluang membuka 56 ribu hektare kawasan register menjadi lahan produktif untuk perkebunan masyarakat dalam proĀ­ gram Hutan Kemayarakatan (Hkm). Bisa dipastikan 20 ribu lebih kepala keluĀ­ arga telah mengelola hutan kemasyarakatan sebagai sumber pendapatan dan ekonomi keluarga. Bahkan, selama ini masyarakat yang bertempat tinggal di wilayah hutan diĀ­ cap sebagai perambah, telah lebih sejahtera dari hasil usaha perkebunan dan pertanian yang dilakukan.

Di sisi lain, kata Bustami, harga lahan tanah perkebunan dan pertanian di Way Kanan terus meningkat. Seiring perkemĀ­ bangan kesejahteraan dan ekonomi penĀ­ duduk yang setiap tahun terus meningkat. ā€œBayangkan, dulu harga lahan sangat muĀ­ rah, sekarang ini tidak adalagi harga tanah Rp30 juta per hektare,ā€ kata dia. Selain itu, dalam bidang pengelolaan pemerintahan, Kabuaten Way Kanan secara berturut-turut selama lima tahun mendapat predikat wajar tanpa pengecualian (WTP). Serta, dalam bidang pendidikan, Way Kanan telah menetapkan wajib belajar selama 15 Tahun. Bahkan, dalam tiga tahun terakhir, setiap tahun memberikan beasiswa bagi keluarga tidak mampu untuk menempuh pendidikan D-3 Perkebunan di Universitas Lampung (Unila). (CK4/D10)

3

4

matsaleh@lampungpost.co.id

KETERANGAN FOTO:

1. Aliran Suplesi Way Besai saat ini baru mengaliri sekitar 4.000 ha dari target 7.500 ha sawah di Banjit, Kasui, dan Baradatu. 2. Bupati Way Kanan Bustami Zainudin meninjau pembangunan pabrik pupuk Granular di Kecamatan Way Tuba dengan kemampuan produksi 1 ton per jam. 3. Bupati Way Kanan Bustami Zainudin meninjau pembangunan jembatan penghubung antara Kecamatan Pakuon Ratu dan Kecamatan Bahuga guna membuka jalur transportasi. 4. Guna meninjau gerak pembangunan di wilayah Negeribesar, Bupati Way Kanan Bustami Zainudin menggunakan perahu untuk sampai di lokasi.

8

5. Pembangunan di bidang pertanian terus dibangkitkan di setiap wilayah kecamatan. Bupati Way Kanan Bustami Zainudin membuka tanam perdana awal tahun di Kecamatan Bahuga. 6. Pembangunan pabrik penggilingan padi RMP (rice miling plan) di Kecamatan Buaybahuga untuk menampung hasil panen padi petani. Pabrik ini mampu memproduksi beras 5 ton beras per jam. 7. Pembangunan rusunawa dengan kapasitas 198 kamar yang dibangun dalam wilayah ibu kota Kabupaten Way Kanan disiapkan untuk masyarakat setempat. 8. Untuk mengantisipasi banjir, dibangun talut penghadang di pinggiran sungai wilayah Pakuanratu. n FOTO-FOTO: HUMAS PEMKAB WAY KANAN

7

6

Proyek Multiyears Penunjang Kesejahteraan Masyarakat DIPASTIKAN empat proyek multiĀ­ years di Kabupaten Way Kanan pada 2015 ini akan selesai. Diharapkan proyek bernilai miliaran rupiah itu dapat membantu percepatan kesĀ­ ejahteraan masyarakat. Megaproyek yang didanai langĀ­ sung APBN itu, yakni pembangunan suplesi Way Besai telah menghabisĀ­ kan anggaran sebesar Rp210 miliar. Suplesi tersebut direncanakan mengĀ­ airi sawah seluas 7.500 hektare, meĀ­ liputi kecamatan Banjit, Kasui, dan Baradatu. Selanjutnya, proyek pembangunan

Rusunawa dengan menyedot anggarĀ­ an Rp30 miliar. Gedung bertingkat itu dibangun di atas lahan seluas 4 hektare di Blambangan Umpu, dengan jumlah 198 kamar dan telah dibaĀ­n gun sejak 2013 lalu. Selain itu, proyek pembangunan rice millĀ­ ing plant (RMP), mesin giling padi dengan anggaran Rp7,1 miliar, seĀ­ dangkan untuk mesin sendiri senilai Rp5,5 miliar. Mesin itu didirikan di Kampung Nuarmaju, Kecamatan Buaybahuga, serta pembangunan pabrik pupuk granular dengan anggaran Rp2,3 miĀ­

liar di Kecamatan Way Tuba. Pabrik pupuk yang dibangun mulai 2013 itu akan mampu memproduksi 1 ton pupuk dalam setiap jam. Selain emĀ­ pat proyek multiyears, juga terdapat pembangunan yang bersumber dana APBN, yakni double track stasiun kereta api Blambangan Umpu. Bupati Way Kanan Bustami ZainuĀ­ din mengatakan proyek multiyears itu merupakan hasil perjuangan dan lobi-lobi di tingkat kementerian negara. Dengan menyelaraskan KaĀ­ bupaten Way Kanan satu-satunya kabupaten yang menitikberatkan

bumi petani. ā€œKarena, tidak semua kabupaten mendapat bantuan yang sama. Dan pembangunan proyek ituĀ­ lah yang dibutuhkan petani kita.ā€ Fondasi-fondasi ekonomi dan kesejahteraan masyarakat, kata dia, sudah terbentuk. Saat ini, bagaimana memberdayakan masyarakat lebih sejahtera. Contoh, di wilayah KecaĀ­ matan Banjit, Kasui, dan Baradatu, petani sawah tidak akan kesulitan untuk mendapatkan air lagi karena sudah ada suplesi Way Besar. Untuk masyarakat Bahuga, BuayĀ­ bahuga, Way Tuba, dan Bumiagung,

dengan adanya pabrik giling padi tersebut, seluruh hasil panen gabah akan dibeli dengan harga lebih tinggi, dibanding harga dengan menjual ke pengepul gabah di tingkat kamĀ­ pung. Sedangkan untuk rumah susun, kata bupati, akan sangat besar manĀ­ faatnya bagi masyarakat menengah ke bawah yang kurang mampu dan tidak mempunyai rumah yang layak huni. ā€œMudah-mudahan proyek mulĀ­ tiyears ini sangat bermanfaat bagi masyarakat di Kabupaten Way KaĀ­ nan,ā€ kata Bustami. (MAT/CK4/D10)


Ā±

Ā±

CMYK

RAGAM

Senin, 24 Agustus 2015

Ā±

Ā±

LAMPUNG POST

Pasar Masih Cenderung Tertekan KOREKSI indeks harga saham gabungan (IHSG) sebesar 2% menjadi 4.335,95 pada penuĀ­ tupan perdagangan akhir peĀ­ kan lalu dan pelemahan ruĀ­ piah senilai 31 poin menjadi 13.916 belum membuat pasar akan bergairah pada pekan keempat pada Agustus. Analis pasar keuangan LBP Enterprise, Lucky Bayu PurnoĀ­ mo, mengatakan indeks masih cenderung tertekan pada pekan mendatang. ā€œAngka yang akan diuji di posisi 4.115ā€”4.200,ā€ kata Lucky, Minggu (23/8). M e n u r u t n ya , s e n t i m e n negatif masih di pasar. PasalĀ­ nya, keputusan rapat Dewan Gubernur BI yang menahan suku bunga (BI rate) beberapa waktu dianggap keputusan yang belum propasar, apalagi di saat nilai tukar rupiah cenĀ­derung melemah dan tertekan. Selain belum ada harmoniĀ­ sasi regulasi dan intervensi untuk menetralisasi keadaan pasar, seperti surat edaran Otoritas Jasa Keuangan (OJK) yang akan memperbolehkan emiten atau perusahaan publik untuk melakukan pembelian kembali sahamnya (buy back), kebijakan itu dianggap kurang tepat pada kondisi sekarang. Lucky menambahkan pelaku pasar juga belum akan meĀ­ respons setiap kebijakan yang akan diterbitkan pemerintah. Pendapat itu mengacu respons pasar terhadap perombakan Kabinet Kerja Presiden JokowiJK beberapa waktu lalu. HasilĀ­ nya, nilai tukar rupiah dan IHSG tetap melemah. Head of Research KSK FinanĀ­ cial Group David Cornelis meĀ­ nambahkan harga minyak yang terendah dan nilai komoditas yang turun menjadi sentimen negatif bagi pelaku pasar, selain menggantungnya proyeksi The Fed maupun devaluasi mata uang Tiongkok, Yuan. Dari sisi internal, yang menĀ­ jadi sentimen bagi pelaku pasar adalah pertumbuhan ekonomi domestik, nilai tukar rupiah terĀ­ hadap dolar AS, dan menipisĀ­ nya cadangan devisa. (MI/E2)

KEMENTERIAN Pertanian (Kementan) mengharamkan sapi impor untuk menjadi hewan kurban pada Iduladha nanti. Pasalnya, sapi impor dinilai banyak melanggar aturan dan syarat menjadi hewan kurban. Staf Ahli Mentan Bidang Investigasi Syukur Iwantoro mengatakan ada sejumlah caĀ­ cat yang yang dialami sapi imĀ­ por, sehingga meragukan unĀ­ tuk dijadikan hewan kurban. Lagi pula, sapi potong dari impor juga mengalami pengeĀ­ birian untuk membuat sapi menjadi gemuk. ā€œSapi impor banyak caĀ­ cat. Dari telinga yang robek hingga kondisi sapi yang dikebiri,ā€ kata Syukur saat diwawancarai metrotv.com (grup Lampung Post), Minggu (23/8). Menurut Syukur, pihaknya menjamin jumlah sapi lokal di petani mampu memenuhi kebutuhan masyarakat untuk hewan kurban. Dia sendiri terus memantau sejumlah peternakan, salah satunya peternakan spai di wilayah Cariu, Bogor, yang memiliki 3.500 ekor sapi lokal. ā€œPeternakan ini menjadi bisa salah satu penunjang kebutuhan sapi di wilayah Jabodetabek. Aman untuk kebutuhan hewan kurban,ā€ katanya. Terkait harga daging sapi di pasaran, Syukur mengaku harĀ­

Ā±

8

BURAS

Tiongkok Biang Baru Krisis Dunia!

n AFP/ED JONES

JAGA PERBATASAN. Tentara Korea Selatan berdiri di depan sebuah pos pemeriksaan di jembatan penghubung ke arah zona demiliterisasi (DMZ) antara Korea Utara dan Korea Selatan di Paju, Minggu (23/8). Kedua negara di semenanjung Korea itu tengah melanjutkan pembicaraan tingkat atas untuk menghindari bentrokan militer keduanya. BERITA TERKAIT Hlm. 4

Dua Pelaku Begal Serahkan Diri Tindakan tegas aparat Polda membuat dua tersangka begal dibekuk dan dua lainnya menyerahkan diri ke Polres Metro. DENI ZULNIYADI

B

EBERAPA pelaku beĀ­ gal menyerahkan diri karena takut ditembak mati, di antaranya pelaku begal yang menembak anggota polisi di Metro beberapa waktu lalu. Petugas gabungan Polda Lampung dan Polres Metro langsung mengejar pelaku peĀ­ nembakan anggota polisi itu ke Garut, Jawa Barat. Aparat berĀ­ hasil membekuk satu pelaku dan dihadiahi timah panas karena berusaha melawan dan melarikan diri, Selasa (18/8). Dengan tindakan tegas aparat Polda Lampung itu, dua terĀ­ sangka begal lainnya dibekuk di wilayah Lampung Timur, sedangkan dua lainnya menyeĀ­ rahkan diri ke Polres Metro. ā€œBerdasar informasi, kedua pelaku begal itu menyerahkan diri karena takut ditembak

Sapi Impor Dinyatakan Haram untuk Kurban

Ā±

Ā±

ga daging bisa dikontrol dari harga sapi hidup. Menurutnya, jika harga daging sapi di pasarĀ­ an, harus maksimal Rp90 ribu per kilogram. Sebab, Kementan membatasi harga sapi hidup berkisar Rp32 ribuā€”Rp38 ribu per kilogramnya. ā€œKementerian Pertanian terus menggelar pemantauan di sejumlah pasar untuk meĀ­ nekan operasi para broker sapi, sehingga harga daging sapi dapat terkontrol dan masyarakat dapat membeliĀ­ nya dengan harga terjangĀ­ kau,ā€ ujarnya. Sementara itu, hari ini (24/8) Bareskrim Mabes Polri akan melakukan gelar perkaĀ­ ra di kantornya. Namun, agenda itu dilakukan secara internal terhadap seluruh hasil penyelelidikan terkait mafia daging sapi. S e b e l u m nya , p e ny i d i k Bareskrim mendapati surat yang berasal dari Asosiasi Pengusaha Pemotongan HeĀ­ wan Indonesia yang mengimĀ­ bau agar kegiatan operasioĀ­ nal rumah pemotongan heĀ­ wan diliburkan selama empat hari sejak 8 Agustus. Direktur Tindak Pidana Ekonomi dan Khusus Bareskrim Brigjen Victor Edison Simanjuntak mengaĀ­ takan surat itu sebagai benĀ­ tuk tekanan ke pemerintah agar membuat kebijakan impor tetap setiap tahunĀ­ nya. (MI/U1)

CMYK

mati,ā€ kata Kabid Humas Polda Lampung AKBP SulistyaningĀ­ sih, mendampingi Kapolda Lampung Brigjen Edward Syah Pernong, Minggu (23/8). Sulis juga mengatakan terkait pelaku yang menyerahkan diri karena takut ditembak mati, dia belum dapat berkomenĀ­ tar banyak. Sebab, selain beĀ­ lum mengetahui datanya, dia mengĀ­aku hal itu akan diekspos Dirkirmum Polda Lampung pada hari ini (24/8). ā€œSaya belum bisa memberiĀ­ kan keterangan banyak, soalnya pelakunya besok mau dikirim Polres Metro sekitar pukul 10.00 dan mau diekspos di Polda,ā€ kata Sulis melalui ponselnya.

Pintu Masuk Sebelumnya diberitakan, peĀ­nangĀ­kapan sejumlah gemĀ­ bong dan pelaku begal di sejumlah daeĀ­rah di Lampung

menjadi pinĀ­tu masuk aparat kepolisiĀ­an dalam membasmi begal. Apalagi, kini begal suĀ­ dah menjadi musuh bersama karena damĀ­pak yang ditimĀ­ bulkannya mengĀ­a rah pada kerusuhan massa. Kapolda Lampung Brigjen

ā€œ

Pelakunya besok mau dikirim Polres Metro sekitar pukul 10.00 dan mau diekspos di Polda. Edward Syah Pernong meĀ­ ngatakan teridentifikasi seĀ­ jumlah akar permasalahan dari aksi begal yang terjadi, salah satunya maraknya perĀ­ edaran narkoba di Lampung. ā€œJangan sekali-kali mengonĀ­ sumsi narkoba. Sebab, sekali mengonsumsi, tidak akan terĀ­Ā­ kendali. Yang ada dalam pikirĀ­ an hanya mencari uang untuk mengonsumsi narkoba lagi,ā€

kata Kapolda akhir bulan lalu. Terkait peristiwa BatuĀ­ badak, Kapolda menerapkan anjau silau dalam menyelesaiĀ­ kan permasalahan tersebut. Namun, penindakan tetap dilakukan polisi terhadap para pelakunya. Edward juga menjelaskan keberadaan polisi di wilayah itu bukanlah untuk menyeĀ­ rang mereka. Namun, untuk menjaga dan mencegah terĀ­ jadinya hal-hal yang tidak diinginkan. Jumat (14/8), tiga warga Desa Gunungraya, Pubian, Lampung Tengah, ditangĀ­ kap petugas Samapta Polres Lampung Utara yang sedang patroli di jalan raya KebonemĀ­ pat, Tanjungharapan, KotaĀ­ bumi Selatan, Jumat (14/8), sekitar pukul 22.00. Ketiganya yang kedapatan membawa senjata api jenis reĀ­ volver dan lima butir amunisi itu diduga akan melakukan aksi pembegalan. (HAR/D1) denyzulniyadi@lampungpost.co.id

HAJI 2015

Banyak Kendala Penyelesaian Visa Calhaj

TIONGKOK , ne Ā­ ke level 4.335,953. geri berpenduduk Dengan itu, IHSG 1,3 miliar jiwa dan telah kehilangan sebagai ekonomi lebih 1.160 poin terbesar kedua di dari rekor tertingĀ­ dunia setelah AS, ginya 7 April 2015 akhir pekan lalu ya n g m e n c a p a i menjelma jadi level 5.500. Dalam biang baru krisis empat bulan ini H. Bambang Eka Wijaya IHSG telah kehilĀ­ ekonomi dunia. Hal itu terjadi angan nilai lebih setelah devaluasi yuan terĀ­ 21%. hadap dolar AS 1,86%, disusul Dampak negatif pelemahan laporan ekenomi Negeri Tirai Tiongkok sebagai pelahap Bambu itu, meningkatkan enerĀ­g i sumber daya alam kekhawatiran bahwa pelamĀ­ terbesar di dunia itu sebeĀ­ batan Tiongkok akan menaĀ­ narnya punya celah yang bisa han pertumbuhan di seluruh menguntungkan Indonesia, dunia, bahkan memukul yakni anjloknya harga minyak ekomomi Amerika Serikat bumi. Ini bisa mengurangi deĀ­ fisit impor migas yang selama yang terkuat sekalipun. Indeks Dow Jones di bursa ini menekan neraca pembaĀ­ saham Wall Street anjlok yaran (current account). Rilis data terakhir pelamĀ­ lebih dari 500 poin atau 3,12% pada penutupan pasar batan Tiongkok itu membuat Jumat petang (dini hari WIB), harga minyak bumi AS jatuh mengikuti pukulan telak yang di bawah 40 dolar AS untuk sama di kawasan Asia dan pertama kalinya dalam enam Eropa. Apple, yang valuasi tahun pada Jumat (21/8). sahamnya terbesar di dunia Harga minyak West Texas kehilangan 6,1% atau sekitar Intermediate (WTI) hari itu 37 miliar dolar AS, disusul menjadi 39,86 dolar AS per Microsoft kehilangan 5,7%, barel. Dalam sepekan ini Chevron turun 4,4%, Bank of harga WTI merosot 4,8%, America 3,7%, dan seterusĀ­ sedang Brent (London) turun hingga 7,3%. nya (Kompas.com, 22/8). Meskipun demikian, peluĀ­ Aksi jual selama dua hari menghapus laba yang dibuat ang advantages yang terbuka sepanjang tahun 2015 ini itu tak mudah kita aktualisasiĀ­ membuat indeks 30 saham kan karena menghadapi tekaĀ­ unggulan (blue chips)ā€”deĀ­ nan global yang amat berat ngan Apple terbesarā€”ke selama ini, ekonomi IndoneĀ­ level terendah sejak Oktober sia sempat agak goyah. Kurs rupiah, menurut gubernur BI tahun lalu. Indonesia, yang telah menĀ­ maupun Menteri Keuangan, jadikan Tiongkok mitra daĀ­ sudah tidak lagi pada fundaĀ­ gang terbesarnya di dunia, mentalnya, tapi sudah ambles Jumat (21/8), juga tersengat alias undervalued. Akibatnya, Indonesia bisa parah. Kurs rupiah ditutup mendekati Rp14 ribu per terseret lebih jauh oleh dolar AS. IHSG juga terjun pelemahan ekonomi TiongĀ­ 105,958 poin atau 2,39% kok. ***

Add on: facebook.com/buraslampost

Ā±

Follow on: @buraslampost

SIAPA MENGAPA

Doyan Blusukan KEPALA Kantor Badan Kependudukan dan Keluarga BerenĀ­ cana Nasional (BKKBN) Lampung Kusmana dikenal doyan blusukĀ­ an. Terbukti, belum genap sebulan, mantan Kepala SubĀ­ direktorat Advokasi BKKBN Pusat ini sudah blusukan ke delapan kabupaten/kota di Lampung. Kendati hanya bertemu deĀ­ ngan satu kepala daerah, dua sekretaris daerah, dan bersilaturahmi deĀ­ ngan Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) PenyelengĀ­ n DOK. LAMPUNG POST gara Kependudukan dan KB, dia mengaku puas karena bisa mengetahui banyak hal tentang pelaksanaan program ini di Sai Bumi Ruwa Jurai. ā€œSenang kami banyak mendapat masukan tentang program KB di Lampung,ā€ ujar pria asal Jawa Barat ini, usai audiensi dengan istri Gubernur Lampung, Aprilani Yustin Ficardo, baru-baru ini. Tidak hanya itu, bapak satu anak yang akrab dipanggil Uung itu juga blusukan di beberapa daerah tertinggal, terpencil, dan perbatasan. ā€œMengingat sulitnya transportasi dan akses warga untuk menjangkau tempat pelayanan KB, kami memĀ­ berlakukan jemput bola,ā€ katanya. (AST/U1)

WAT WAT GAWOH n ANTARA/ALOYSIUS JAROT NUGROHO

ROMBONGAN CALHAJ. Rombongan jemaah calon haji memasuki aula embarkasi Boyolali sesaat setelah tiba di embarkasi Haji Adisumarmo, Donohudan, Boyolali, Jawa Tengah, Minggu (23/8). BANYAK kendala yang diĀ­ haĀ­dapi Kementerian Agama (Kemenag) untuk menyelesaiĀ­ kan pembuatan visa jemaah calon haji (calhaj) 2015. Selain sistem e-haj yang baru dipakai tahun ini, sempitnya waktu juga membuat penyelelesaian tertunda. Sekretaris Jenderal KemenĀ­ terian Agama Nur Syam meĀ­ ngatakan sempitnya waktu pelunasan pembayaran ibaĀ­ dah haji dengan keberangĀ­ katan menjadi salah satu faktor utama terhambatnya penyelesaian visa calon jeĀ­ maah. Hanya terdapat jeda 10 hari setelah masa pelunasan berakhir dengan banyaknya

visa belum selesai proses pembuatannya. ā€œUntuk membuat visa ini kan butuh waktu. Nah, waktu yang kurang dari dua minggu sebelum berangkat kemarin sangat mepet, jadi banyak jemaah yang tertahan di emĀ­ barkasi,ā€ ujar Nur Syam saat ditemui, Minggu (23/8). Nur Syam menjelaskan terĀ­ dapat sedikitnya 6.000 visa calhaj yang hingga kini belum terselesaikan. Terhambatnya penyelesaian visa itu juga karena berbagai masalah, yang umumnya terkait masalah teknis dan kelengkapan data. Sistem baru e-haj yang diteĀ­ rapĀ­k an Arab Saudi untuk

Ā±

melakukan pendataan secara elektronik juga menjadi salah satu hambatan. ā€œSistem e-haj masih jadi hambatan besar juga. Masih sering terjadi kekeĀ­ liruan atau kesalahan ketika meng-input data menggunakan sistem ini,ā€ ujar Nur. Direktur Jenderal Haji dan Umrah Kementerian Agama Abdul Jamil mengatakan peĀ­ nyelesaian jemaah calon haji yang belum memiliki visa seĀ­ dang dan terus dilakukan. Pembaruan sistem data elektronik memang menjadi kendala utama. Namun, selain hal tersebut, pelaksanaan haji tahun ini dikatakannya lebih terkelola dan efisien. (MI/U1)

Ā±

Selingkuh Online SELINGKUH merupakan kata penghalus dari pengkhianatan atas komitmen, caranya pun mulai beragam. Bahkan, kini merambah dunia online atau dalam jaringan (daring). Nah, kik aga ngeguwai mejal, api ya juga tipakai (Nah, kalau mau berbuat salah, cara apa pun dipakai). Seperti dua kota di Australia, Sydney dan Melbourne, yang kini marak selingkuh daring. Bahkan, kini kedua kota itu menempati peringkat atas dengan jumlah penduduk yang melakukan selingkuh online. Seperti dilansir kantor berita dan radio ABC, dua kota di Australia itu menempati peringkat ketiga dan keempat seĀ­ dunia. Salah satu laman yang terfavorit untuk selingkuh itu berbasis di Toronto, Kanada. Hebatnya, laman yang mengĀ­ usung slogan yang kira-kira berarti ā€œhidup ini singkat, ayo bersenang-senangā€ ini seolah mengajak berselingkuh. (U1)

Ā±

Ā±


BISNIS KORPORASI

Pameran ini digelar di Mal Boemi Kedaton selama dua pekan untuk memberi kemudahan bagi konsumen yang akan membeli mobil Honda. DIAN WAHYU KUSUMA

M

ERAYAKAN HUT ke70 RI, Honda Arista menyiapkan paket merdeka. Pada paket ini, berbagai kemudahan membeli mobil Honda, khususnya Mobilio dan Brio, ditawarkan kepada masyarakat, seĀ­ perti uang muka atau down payment (DP) dan angsuran ringan. Marketing Honda Arista Rajabasa Nursukmana Triwahyudi menjelaskan pada paket ini masyarakat yang ingin membeli Mobilio secara kredit cukup membayar DP yang ringan, yakni Rp17 juta, atau angsuran ringan sebesar Rp2,4 juta/bulan. Sementara pada Brio, DP ringan yang ditawarkan adalah Rp11 juta atau angsuran Rp1,6 juta/bulan. ā€œMasyarakat ramai yang pesan paket merdeka, proses enggak ribet, mudah, tetapi tetap disurvei untuk kredit,ā€ kata Nursukmana pada pameran Honda Arista di Mal Boemi Kedaton, Bandar Lampung, Minggu (23/8). Pameran ini digelar Honda Arista selama dua pekan untuk meningkatkan penjualan.

Kerja Sama Menurut Nursukmana, Honda Arista bekerja sama dengan BII, Niaga, Panin, Mandiri, dan BCA untuk memberi kemudahan kredit. Kemudian, pihaknya juga bekerja sama dengan leasing, seperti Oto Finance, ACC, dan U Finance. ā€œPaket bank ini yang DP dan angsuran ringan,ā€ ujar dia. Dia menambahkan Mobilio yang dipajang di pameran menunjukkan tren mobil keluarga menjadi banyak pilihan keluarga Lampung. Meski mobil keluarga dengan

mesin 1.500 cc, Mobilio tetap irit bahan bakar. Mobilio dijual mulai Rp187 juta untuk tipe S MT sampai Rp242 juta untuk Mobilio RS CVT. ā€œBedanya di mobil keluarga ini pada interiornya, Mobilio tenaga PS paling besar di kelasnya,ā€ kata dia. Mobil ini juga sudah menerapkan kunci imobilizer yang tidak bisa digandakan di tukang kunci. Selain Mobilio dan Brio, kata dia, Honda Arista juga menyiapkan mobil Honda lainnya, seperti All New Jazz, All New Accord, New Freed, HRV, New Civic, All New City, All New Accord, All New Odyssey, dan CR-Z. ā€œDalam waktu dekat juga diluncurkan produk baru Honda.ā€ Untuk diketahui, Mobilio dan Brio masih menjadi mobil Honda terfavorit deĀ­ ngan memimpin penjualan di Lampung. Sebelumnya, Kepala Cabang Honda Arista Lampung Kasim menjelaskan hingga Juli 2015, penjualan mobil Honda mencapai 1.000 unit. Dari jumlah itu, penjualan Honda Mobilio masih yang terbanyak, yakni 363 unit, disusul Brio (240), baik tipe matic maupun Satya. Varian mobil Honda lainnya yang juga cukup diminati di Lampung adalah HRV 165 unit dan Jazz (140). ā€œPertumbuhan penjualan di Lampung secara keseluruhan hingga kini mencapai 53,9%, dibanĀ­ dingkan periode yang sama tahun lalu,ā€ kata Kasim. Dengan berbagai promosi dan kualitas mobil yang tangguh, Kasim optimistis penjualan mobil Honda akan terus meningkat dan makin diminati masyarakat Lampung. (PKL/E1) dianwahyu@lampungpost.co.id

KURS JUAL

KURS BELI

KURS JUAL

KURS BELI

8.551,10

10.968,63

9.768,97

9.161,00

8.161,00

KURS JUAL

KURS BELI

9.512,98

8.470,16

DOLLAR NEW ZEALAND (NZD) KURS JUAL 7.236,27

Indeks VALUTA ASING

KURS JUAL 10.202,10

KURS JUAL 10.663,61

KURS JUAL 9.249,75

KURS JUAL

KURS BELI

6.523,06

1.178,01

1.049,35

POUNDSTERLING INGGRIS (GBP) KURS BELI 11.775,51

YEN JEPANG (JPY) 100 KURS JUAL 11.337,18

KURS JUAL 9.917,61

KURS BELI 11.220,58

KURS BELI 9.812,63

EURO (EUR)

KURS BELI 9.152,81

KURS JUAL 15.723,46

KURS JUAL 14.907,70

KURS BELI 13.276,31

DOLLAR AMERIKA (USD)

DOLLAR SINGAPURA (SGD)

KURS BELI 10.552,59

DOLLAR NEW ZEALAND (NZD)

KURS BELI

7.323,53

KURS JUAL 13.224,82

KURS BELI 10.094,36

DOLLAR KANADA (CAD)

KURS JUAL EURO (EUR)

KURS BELI 6.438,21

DOLLAR HONGKONG (HKD)

KURS JUAL 13.964,00

KOMODITAS

KURS BELI 13.826,00

DOLLAR HONGKONG (HKD) KURS JUAL 1.801,39

KURS BELI 1.783,47

POUNDSTERLING INGGRIS (GBP) KURS BELI 15.565,31

KURS JUAL 21.903,93

KURS BELI 21.686,08

YEN JEPANG (JPY) 100

DOLLAR AMERIKA (USD)

KOMODITAS

KURS BELI

KURS JUAL

KURS BELI

KURS JUAL

KURS BELI

9.601,64

8.551,10

10.968,63

9.768,97

9.161,00

8.161,00

KURS JUAL

KURS BELI

9.512,98

8.470,16

DOLLAR NEW ZEALAND (NZD) KURS JUAL 7.236,27

LOKASI SENTRA Medan Bitung Makassar Medan Lampung Palembang Lampung Jakarta Jakarta

9

HARGA (Rp/Kg) 8.705 17.976 20.868 46.495 17.301 44.051 38.666 63.293 1.948

HARGA (Rp/Kg) 6.194 14.034 32.949 54.724 19.752 17.480 1.768 8.130 518.400/gr

per Jumat, 21 Agustus 2015 n Bappebti-Kementerian Perdagangan www.bappebti.go.id

KURS JUAL

DOLLAR KANADA (CAD)

Medan Bitung Makassar Medan Lampung Palembang Lampung Pangkalpinang Lampung

CPO Minyak kelapa Kakao Kopi arabika Kopi robusta Karet TSR 20 Jagung (kering) Olein Emas (gr)

per Jumat, 21 Agustus 2015 n Sumber Bank Indonesia

DOLLAR AUSTRALIA (AUD)

LOKASI SENTRA

CPO Minyak Kelapa Kakao Kopi Arabika Kopi Robusta Karet TSR 20 Lada Hitam Lada Putih Jagung (kering)

Indeks KOMODITAS

KURS BELI

DOLLAR SINGAPURA (SGD)

LAMPUNG POST

KOMODITAS

9.601,64

DOLLAR KANADA (CAD)

DOLLAR AMERIKA (USD)

KURS JUAL

DOLLAR AUSTRALIA (AUD)

Indeks VALUTA ASING

DP Ringan di Paket Merdeka Honda Arista

YEN JEPANG (JPY) 100

Indeks KOMODITAS

Indeks VALUTA ASING

DOLLAR AUSTRALIA (AUD)

DOLLAR SINGAPURA (SGD) KURS JUAL

KURS BELI

KURS JUAL

KURS BELI

7.323,53

6.523,06

1.178,01

1.049,35

EURO (EUR)

KURS BELI 6.438,21

DOLLAR HONGKONG (HKD)

KURS JUAL 13.224,82

POUNDSTERLING INGGRIS (GBP) KURS BELI 11.775,51

KURS JUAL 14.907,70

KURS BELI 13.276,31

Indeks KOMODITAS

senin, 24 agustus 2015

LOKASI SENTRA

CPO Minyak Kelapa Kakao Kopi Arabika Kopi Robusta Karet TSR 20 Lada Hitam Lada Putih Jagung (kering)

n LAMPUNG POST/IKHSAN DWI NUR SATRIO

Rei Outdoor Beri Diskon hingga 30 Persen model terbaru dengan berbagai varian warna, seperti brown, brown coffee, blue black, orange black, dan green. Berbagai koleksi sepatu itu dibanderol dengan kisaran harga Rp529 ribuā€”Rp595 ribu. Tidak hanya itu, ujar Santo, pihaknya menyediakan pula tenda terbaru yang

HARGA (Rp/Kg)

Medan 8.705 Bitung 17.976 Makassar 20.868 Medan 46.495 Lampung 17.301 Palembang 44.051 Lampung PT TELKOM terus38.666 melakukan Pangkalpinang 63.293 pendekatan dengan berbagai Lampung 1.948

PAMERAN MOBILIO. Pengunjung melihat eksterior Honda Mobilio pada pameran Honda Arista Lampung di Mal Boemi Kedaton, Bandar Lampung, Minggu (23/8). Honda Arista memberikan promosi uang muka Rp17 juta dan angsuran terendah sebesar Rp2,4 juta/bulan untuk pembelian Mobilio.

MASIH dalam suasana hari kemerdekaan, toko yang menyediakan perlengkapan outdoor, Rei Outdoor Gear, di Jalan ZA Pagaralam, Bandar Lampung, menyiapkan diskon hingga 30%. Promosi ini berlaku sampai akhir bulan ini. Kepala Cabang Rei Provinsi Lampung Santo menjelaskan diskon yang diberikan hanya untuk produk tertentu, seperti untuk pembelian tas Cartenz diberikan diskon 30%, jaket Cartenz diskon 20%, tas Tracker diskon 30%, dan tas Rei diskon 10%. Harga produk-produk yang didiskon berkisar antara Rp199 ribuā€”Rp400 ribu. ā€œPromosi lain yang diberikan ialah setiap pembelian minimal Rp200 ribu untuk semua jenis produk, pelanggan akan mendapatkan gantungan kunci spesial dari Rei,ā€ ujar Santo di tokonya, Sabtu (22/8). Dia menambahkan Rei selalu memperbarui koleksinya setiap dua bulan. Pada bulan ini ada beberapa barang baru yang ditawarkan, seperti tas Carrier Intanon 80 liter, Carrier Warendy 80 liter, dan Carrier Rinjani 60 liter dengan kisaran harga Rp475 ribuā€”Rp800 ribu. Ada juga koleksi sepatu baru dengan kode 117 dan 118 yang menawarkan

Telkom Jaring Perumahan dengan Layanan IndiHome

dapat memuat 4ā€”5 orang dengan warna kombinasi merah biru. Harga yang ditawarkan mulai Rp845 ribu. Selain itu, ada jam analog terbaru yang dapat membuat setingan alarm hingga 5 waktu dan water resist 10 meter. Harga untuk jam ini berkisar Rp195 ribuā€”Rp345 ribu. (*4/E1)

n LAMPUNG POST/*4

DISKON SPESIAL. Pramuniaga melayani pelanggan yang ingin membeli tas di Rei Outdoor Gear, Jalan ZA Pagaralam, Bandar Lampung, Sabtu (22/8). Toko ini memberikan diskon spesial kemerdekaan hingga akhir Agustus.

pengembang perumahan untuk memasang akses internet menggunakan jaringan fiber optik, yakni IndiHome, seĀ­ hingga mempermudah pengĀ­ huninya mendapatkan berbagai layanan digital. Manager Customer Service Telkom Lampung Yuniarti menjelaskan beberapa perumahan yang telah berkerja sama untuk penggunaan layanan IndiHome, di antaranya Springhill, Villa Citra, Pramuka Garden Residence, Rafles Residence, Citra Mas, Mana Jaya, dan lainnya. ā€œJika setiap perumahan menyediakan layanan IndiHome, tentunya para penghuninya akan merasakan keistimewaan dalam bertempat tinggal. Layanan IndiHome yang disediakan akan lebih menambah nilai bagi perumahan tersebut,ā€ kata Yuniarti di kantornya, Jumat (21/8). Dia memaparkan berbagai fasilitas layanan IndiHome yang ditawarkan adalah memungkinkan akses internet dengan kecepatan sangat tinggi, sampai dengan 100 Mbps. Kemudian, Digital lifestyle berbasis intenet yang saat ini telah menjadi tren, menjadi sangat terbantu. Layanan Interactive TV juga merupakan hal yang menarik karena menawarkan berbagai jenis channel hiburan dan edutainment yang saat ini dapat disesuaikan dengan kebutuhan masing-masing pelanggan. Dengan layanan IndiHome, ujar dia, pelanggan juga dapat menelepon sepuasnya selama 1.000 menit dari telepon rumah, baik panggilan lokal maupun interlokal. ā€œKetiga jenis layanan dalam satu paket IndiHome tersebut diĀ­ sebut dengan triple play,ā€ ujar Yuniarti. (*6/E1)

Wow Customer TDM Meriah KEGIATAN Wow Customer dengan mengusung tema Gebyar kemerdekaan bersama semangat satu hati yang digelar PT Tunas Dwipa Matra (TDM), diler utama sepeda motor Honda di Lampung, Sabtu (22/8), di Pasar Tugu, Bandar Lampung, berlangsung meriah. Acara ini melibatkan salah satu diler resmi Honda, yakni PT Muncul Jaya Abadi. Honda Customer Care Center TDM Nurhayati mengatakan kegiatan ini merupakan agenda rutin perusahaan dengan tujuan memberikan apresiasi kepada konsumen loyal Honda dengan mengangkat tema yang berbeda setiap bulannya. ā€œKegiatan Wow Customer ini

mengangkat tema berbeda setiap bulannya. Untuk bulan ini masih dalam rangka kemerdekaan, jadi kami mengangkat tema Gebyar kemerdekaan bersama semangat satu hati. Kegiatan ini juga sebagai bentuk rasa terima kasih kami kepada konsumen yang selama ini menjadi pelanggan setia Honda,ā€ kata dia. Nurhayati menjelaskan kemeriahan terlihat dari antusiasme para peserta dalam mengikuti serangkaian keĀ­ giatan. Peserta diberikan uang dengan nominal Rp25 ribu untuk dibelikan perlengkapan yang berhubungan dengan perayaan kemerdekaan dalam waktu 15 menit. Atribut

yang sudah dibeli kemudian digunakan oleh peserta untuk mengikuti sesi uji wawasan cinta Tanah Air. ā€œKonsumen

ā€œ

Kegiatan ini merupakan agenda rutin perusahaan dengan tujuan memberikan apresiasi kepada konsumen. yang berhasil mengumpulkan poin terbaĀ­nyak yang menjadi pemenang dan mendaĀ­patkan spesial gift berupa paket menonton di XXI,ā€ katanya.

Di hari yang sama, sejumlah karyawan TDM bersama jurnalis menggelar Jurnalist Gathering di Starbucks dan Bioskop XXI Mal Boemi Kedaton. Manager Honda Customer Care PT TDM, Dony Ronaldo, mengatakan Jurnalist Gathering ini dilakukan agar kerja sama serta silaturahmi deĀ­ ngan jurnalis tetap terjaga serta berkelanjutan. Dalam gathering tersebut juga terus diperkenalkan dua model terbaru All New Honda CB15OR StreetFire dan New Honda Sonic 150R. Dony menerangkan kehaĀ­diran kedua model baru ini siap memberikan performa maksimal sesuai keinginan pengendaranya. (RIC/E1)


Ā±

Ā±

CMYK

Ā±

EKONOMI

senin, 24 agustus 2015

LAMPUNG POST

10

Ā±

Ā±

Kekeringan, Lahan Puso di Lampung Meluas Dari 21.793 ha lahan padi di Lampung yang kekeringan, 2.485 ha di antaranya dipastikan gagal panen. DIAN WAHYU KUSUMA

D

AMPAK kekeringan pada lahan pertanian di Lampung meluas. Hingga 14 Agustus 2015, DiĀ­ nas Pertanian Tanaman PaĀ­ ngan dan Hortikutura (DPTPH) Lampung mencatat sedikitnya 21.793 hektare (ha) lahan padi yang terkenda dampak kekeĀ­ ringan. Dari jumlah itu, 2.485 ha di antaranya dipastikan gagal panen alias puso. Jumlah itu melonjak dibandingkan pemantauan lahan padi puso pada akhir Juli yang hanya sekitar 277 ha. Meskipun luas lahan padi puso melonjak, Kepala DPTPH Lampung Lana Rekyanti optiĀ­ mistis hal itu tidak akan terĀ­ lalu berpengaruh pada target produksi di Lampung. ā€œJumlah

yang puso hingga pertengahan Agustus hanya 1,09% dari luas tanam April sampai September 2015, yang mencapai 226.837 ha. Jadi tidak memengaruhi target produksi padi di LamĀ­ pung,ā€ kata Lana di Bandar Lampung, Jumat (21/8). Dia menambahkan pada 2011, lahan puso di Lampung mencapai 7.000 ha, dan itu belum memengaruhi produksi padi secara keseluruhan. ā€œSeĀ­ moga saja kekeringan segera berlalu agar tidak makin baĀ­ nyak padi petani yang gagal panen,ā€ kata Lana.

Pompa Air Menurut Lana, untuk menanggulangi kemarau, pihaknya menggerakkan parĀ­ tisipasi petani untuk membuat sumur dan pemda menyiapĀ­

kan pompa airnya. Pada tahun ini, ujar dia, Pemerintah Pusat dan daerah telah menyebarkan 695 pompa air melalui dana APBN dan APBD. Pompa air tersebut tersebar di Lampung Barat 40 unit, Tanggamus (53), Way KaĀ­ nan (39), Tulangbawang Barat (30), Mesuji (40), dan Pesisir

ā€œ

Jumlah yang puso hanya 1,09%. Jadi tidak memengaruhi target produksi padi di Lampung. Barat (51). Kemudian PringĀ­ sewu (44), Tulangbawang (51), Lampung Utara (55), Metro (7), Lampung Timur (46), Lampung Tengah (89), Pesawaran (28), dan Lampung Selatan (86). Bagi petani yang kurang mamĀ­

pu, ujar dia, Pemprov Lampung juga membangun sumur dan pompa dengan memanfaatkan dana CSR dan APBD pemda LamĀ­ pung. Kemudian, mengajukan usulan ke Kementerian PertaniĀ­ an pengadaan pompa air untuk optimalkan sumber air yang ada. ā€œKami juga mengatur giliran air irigasi, mengusulkan rehab atau daerah irigasi, dan normalisasi bendungan,ā€ ujarnya. Tidak hanya itu, ketersediaan cadangan benih daerah yang saat ini mencapai 37.500 kg bisa dimanfaatkan untuk atasi kekeringan, begitu juga dengan cadangan benih nasional. SeĀ­ mentara untuk mencapai target produksi 2015, DPTPH juga melakukan berbagai upaya, seperti optimalisasi lahan seĀ­ luas 23.780 ha, pengembangan jaringan irigasi tersier 80.600 ha, SRI 3.220 ha, dan GP-PTT padi 17 ribu ha. (E1) dianwahyu@lampungpost.co.id

Ā±

n ANTARA/SAIFUL BAHRI

KEKERINGAN. Petani memotong padi yang gagal panen di Pamekasan, Jawa Timur, Sabtu (22/8). Pada kemarau tahun ini kekeringan melanda hampir seluruh daerah di Tanah Air. Di Lampung, kekeringan membuat 2.485 ha lahan padi gagal panen.

Sulit Dapat Kredit Bank, UMKM Lari ke Rentenir PELAKU usaha mikro, keĀ­ cil, dan menengah (UMKM) mengalami masalah ketika menginginkan pembiayaan dari perbankan lantaran perĀ­ aturan perbankan yang meĀ­ ngatur pinjaman sangat ketat. Akibatnya, pelaku UMKM lebih memilih meminjam uang kepada rentenir. ā€œBanyak pelaku UMKM yang mengalihkan pinjamannya ke rentenir karena meminjam di perbankan sangatlah ketat peraturannya, seperti memĀ­ berikan agunan sebagai jamiĀ­ nan pinjaman,ā€ ujar ekonom Indef, Enny Sri Hartati, dalam acara diskusi Senator Kita di

Gedung Dewan Pers, Jakarta, Minggu (23/8). Dia menilai pelaku usaha tidak sanggup memenuhi syarat pemberian pinjaman dengan agunan. Padahal, pelaku usaha sangat mampu mengembalikan pinjaman, tetapi tanpa ada agunan yang harus diberikan. ā€œMasalah UMKM, perbankan tidak percaya memberikan kredit kepada pelaku usaha, usaha itu visible, hanya tidak bankable, kalau tidak visible, mana mungkin dia bisa ambil pinjaĀ­ man dari rentenir,ā€ kata dia. Pelaku usaha yang tidak mampu melakukan pemĀ­

bukuan dan administrasi, kata Enny, membuat akses kredit dari perbankan sulit didapat. Selain sulitnya daĀ­ pat akses kredit perbankan, perekonomian Indonesia yang melambat juga dinilai memberikan dampak be Ā­ sar bagi pendapatan UMKM yang diperkirakan menurun hingga 40%. Menurut Sekretaris KeĀ­ menterian Koperasi dan UKM Agus Muharam, penurunan ini merupakan hasil pemanĀ­ tauan langsung di beberapa perbelanjaan, seperti ITC fatmawati, Mangga Dua, GI, dan Thamrin City. (MI/E1)

Ā±

Ā±

Ā±

Ā±

CMYK

Ā±

Ā±


Ā± senin, 24 agustus 2015

CMYK

Ā±

CMYK

perspektif bisnis

LAMPUNG POST

Ā±

11

Manfaatkan Peluang, Kesempatan, dan Jaringan T

ANTANGAN ekonomi yang sedemikian besar saat ini membuat banyak orang berlomba-lomba melahirkan usaha baru. Dari banyak usaha itu, banyak yang maju dan berkembang, tetapi tidak sedikit pula yang gagal. Untuk mengetahui bagaimana trik jitu memulai lalu mengembangkan usaha hingga berhasil, Lampung Post mewawancarai

Ketua Badan Pengurus Daerah (BPD) Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (Himpi) Lampung periode 2014ā€”2017, yang juga Rektor Universitas Malahayati Muhammad Khadafi di ruang kerjanya, Rabu (19/8). Berikut petikan wawancaranya.

Yang pertama tentunya niat yang kuat, tidak boleh setengah-setengah. Niat yang kuat akan menumbuhkan semangat yang besar pula untuk melalui berbagai tantangĀ­an, dan menjadikan setiap kendala dalam usahanya sebagai pemicu semangat menuju keberhasilan.

Apa yang paling dibutuhkan seĀ­seorang untuk mulai membuka usaha?

Bagaimana cara memilih usaha yang akan dikembangkan?

Pemilihan jenis usaha memang sangat penting. Coba identifikasi dulu usaha apa kira-kira yang mampu kita bangun dan bisa diterima dengan baik oleh pasar. Pemilihan jenis usaha ini juga harus disesuaikan deĀ­ ngan minat. Kalau sudah minat, tentu ada rasa cinta. Dengan demikian, secara otomatis alam bawah sadar kita akan menggerakan seluruh organ untuk lebih bersemangat

Saat bisnis sudah dimulai, bagaimana cara mengembangkannya agar bisa lebih besar? Untuk mengembangkan itu, seorang pengusaha harus pintar melihat peluang. Harus cerdas. Yang tidak kalah penting adalah baĀ­ngun network atau jaringan yang baik. Banyak pengusaha gagal atau lambat berkembangnya karena networking-nya lemah. Padahal ini sangat penting.

mencapai tujuan, yakni kesuksesan.

Anda sendiri kapan mulai menjadi pengusaha? Pada 2001. Sebelumnya pada 2000, saat itu saya masih SMA, saya sangat cinta dengan dunia balap. Sampai saya sukses balap di Jakarta. Pada 2001 saya dapat kontrak balap yang sangat lumayan, ratusan juta. Uang sakunya hariannya juga ada. Nah, saat itu saya berpikir, mau diapakan uang ini. Kalau tidak dialihkan, pasti cepat habis. Saya beranikan diri pakai modal dari balap ini untuk buka usaha. Saya belajar buka usaha speed shop kecil-kecilan, tetapi lumayan juga hasilnya. Kemudian saya dipercaya buka kantin di kampus Malahayati ini. Kantin kecil yang cuma jual minuman botol, permen, dan kue-kue yang untungnya enggak seberapa. Kemudian saya pegang kateringnya dan Alhamdulillah maju. Setelah itu saya belajar usaha di bidang konstruksi. Sekarang merambah ke usaha travel, penangkaran burung atau birdfarm, garmen, dan lain-lain.

Soal modal bagaimana? Ini memang yang sering jadi penghambat seseorang untuk memulai usaha. Padahal, sekarang banyak sekali jalan mencari modal usaha asalkan kita mau berpikir dan bergerak cepat. Kalau tidak punya modal besar di tangan, manfaatkan sumber dana pihak lain. Sekarang ini ada program kredit usaha rakyat (KUR) dari pemerintah melalui perbankan. Banyak juga perusahaan-perusahaan yang siap memberikan pinjaman lunak untuk modal usaha bahkan bantuan modal langsung melalui program corporate social responsibility (CSR).

Terakhir, apa kata kunci yang Anda pegang hingga bisa menjadi pengusaha sukses seperti sekarang? Peluang, kesempatan, dan jaringan. Ketiga hal tersebut harus betul-betul dimanfaatkan. Di tengah percepatan perekonomian dan persaingan usaha seperti sekarang, kita harus cermat memanfaatkan peluang, kesempatan, dan jaringan. Selain itu, kita butuh totalitas, sungguh-sungguh, dan kreatif. Tumbuhkan mental sebagai pengusaha yang tangguh dan tentu saja jangan lupa berdoa agar usaha kita mendapat berkah dari Sang Pencipta. (U3) n Rizki Elinda Sary

Nama

: Muhammad Kadafi

Kelahiran : Aceh Besar, 8 Oktober 1983


OPINI

senin, 24 AGUSTUS 2015

LAMPUNG POST

Pemilukada dan Kaum Perempuan Bekti Handayani Pegiat Pengarusutamaan Gender, Staf Peneliti RINJANI Yogyakarta

H

AJATAN pemilihan umum kepala daerah (pemilukada) serentak yang digelar pada 9 Desember 2015 akan melibatkan 260 kabupaten/kota dan 9 provinsi. Menurut data Komisi Pemilihan Umum (KPU), tergelaran pemilukada serentak yang pertama kali ini terdapat 752 calon kepala daerah lakilaki dan 58 calon kepala daerah perempuan. Kemudian, ada 746 calon wakil kepala daerah laki-laki dan 64 calon wakil kepala daerah perempuan. Data tersebut mengonfirmasi masih minimnya keterwakilan perempuan dalam ritual pemilukada. Padahal, hadirnya berbagai kebijakan affirmative action dapat menjadi wahana baru bagi upaya memperluas ruang publik kaum perempuan dalam kancah politik nasional. Namun, nyatanya kultur politik Indonesia masih dominasi oleh patronasi kaum patriark dan cengkeraman oligarkis dalam internal partai politik (parpol). Alhasil, magnet elektoral yang dimiliki kaum perempuan sering dimanfaatkan untuk kepentingan politik sesaat. Akibatnya, ruang gerak kaum perempuan kemudian berjalan makin tidak terarah dan cenderung mengikuti jejak agensi politik patriark. Artinya, peningkatkan partisipasi kaum perempuan belum juga paralel dengan

perwujudan politik kehadiran (the setiap pengambilan keputusan political of presence) yang signifi- dan kebijakan partai politik. kan, terutama dalam peningkatan Keempat, hambatan pribadi dan integritas, pengalaman, ataupun psikologi yang memaparkan realitas patriark di tingkat individu kapasitas. Perbedaan kualitas inilah yang dan masyarakat sering menjadi menjadikan wilayah politik kaum kendala utama bagi kaum peremperempuan makin terpinggir- puan untuk terlibat aktif dalam kan oleh derasnya kepentingan kancah politik. Gambaran ini jika ditelaah lebih patron-klien, termasuk kaum patriark. Itu mengapa, gerak mendalam, kerap membuat banyak politik kaum perempuan dekade kaum perempuan mengurungkan terakhir makin tersegregasi dan niatnya untuk terjun ke kancah politik, termasuk enggan untuk terpolarisasi. Ada beberapa kendala yang mendaftar menjadi calon kepala daerah dalam dihadapi kaum pemilukada. perempuan saat Stigma kotornya ini, di antaranya dunia politik dan Pertama, tantangĀ­ Parpol dapat kembali an diskursif atau tidak setimpalmenyemai kesadaran ideologis, yaitu nya pengorbanmasih samar-sa- kaum perempuan dalam an keluarga yang marnya ideologi harus diberikan berpolitik. ya n g m e n j a d i kaum perempanutan kaum puan, menjadi perempuan dalam berpolitik, alasan utama sebelum terjun menterutama ideologi yang berbasis jadi pekerja politik bagi kaum gender. Akibatnya, banyak politi- perempuan. Kenyataan inilah kus perempuan, baik di parlemen yang harus disadari oleh partai maupun eksekutif, cenderung politik. Namun, ironisnya, partai mengikuti jejak kaum patriark, politik sebagai institusi demokrasi bahkan ikut terjerembab dalam sejauh ini hanya memandang kaum habitus korupsi suap. perempuan sebatas simbolisasi Kedua, hambatan sosio-ekono- elektoral semata tanpa berupaya mi yang menegaskan bila kaum memperbaiki dari sisi kualitas. perempuan tidak semua memi- Artinya, bila gejala ini tetap dipeliki modal sosial dan ekonomi lihara, dikhawatirkan dapat menseperti yang dimiliki oleh kaum jadi mimpi buruk bagi masa depan laki-laki. Ketiga, hambatan poli- kaum perempuan dalam kancah tikus dan kelembagaan. Hal ini politik di masa mendatang. dapat dicerna dari masih domiKendala inilah yang harus segera nannya kaum patriark dalam diatasi oleh partai politik dengan

ā€œ

mempertegas kembali penanaman ideologi gender pada kaum perempuan. Harapannya agar kaum perempuan dapat mengerti kiprahnya ketika terjun di kancah politik dan bukan hanya sebatas memperjuangkan kepentingan pribadi atau partainya, melainkan dapat memainkan peran yang lebih luas yaitu kesetaran dan keadilan gender. Oleh sebab itu, hal yang dibutuhkan saat ini adalah sikap responsif dari parpol untuk dapat mendoĀ­ rong kaum perempuan agar memiliki kesadaran dalam berpolitik, sehingga dapat mewarnai sistem politik Indonesia. Pasalnya, kehadiran kaum perempuan dalam dunia politik ditujukan sebagai alternatif menjadi penyeimbang antara praktik kepartaian dengan aktivitas politik. Singkat kata, momentum pemilukada serentak dapat dijadikan pijakan bagi parpol untuk kembali menyemai kesadaran kaum perempuan dalam berpolitik. Termasuk mengefektifkan komunikasi dan orientasi bersama dalam upaya mewujudkan isu pengarusutamaan gender. Akhirnya, kita berharap semua simpul masyarakat sipil dan media massa untuk dapat mendesak parpol agar dapat memastikan penguatan kapasitas kaum, terĀ­ utama internalisasi konsep reĀ­ volusi mental, sebagai prasyarat utama memperluas keterwakilan perempuan dalam politik. Semoga. n

Game Theory dan Masa Depan Unila SAMBUNGAN HLM.1

S

AYA sangat percaya bahwa domination of power tidak selamanya irasional, sebagai contoh apa yang dilakukan Presiden Jokowi terhadap beberapa kementerian pasca terpilih menjadi presiden bisa kita katakan sangat rendah sekali intervensi politik dalam penyusunan kabinet, terlepas desas-desus bahwa akan ada reshuffle kabinet, secara umum dugaan kebijakan politik yang sudah bersentuhan dengan politik akan irasional tidak juga terbukti. Dalam konteks pemilihan rektor Unila, sangat mungkin politik aliran bermain. Namun, pada sisi lain sangat juga mungkin politik aliran tersebut pada secara prinsip berlandas pada rasionalitas pilihan. Jika kita menggunakan game theory sebuah pendekatan dalam ilmu sosial. Game Theory selalu berbicara bahwa keputusan politik sangat mungkin dilandaskan pada pandangan rasionalitas. Game Theory akan selalu meĀ­nyimpulkan dan mempunyai asumsi awal bahwa semua kandidat rektor mempunyai peluang yang sama untuk didukung Menteri Ristek dan Dikti. Namun, ketika sudah berbicara keputusan yang rasional pada siapakah suara Menteri akan diberikan? Saya pikir variabelnya akan sangat acak. Secara sederhana makin banyak variabel positif dan kedekatan calon rektor dengan sumber power dengan sendirinya, peluang untuk dipilih secara rasional akan terbuka luas. Game Theory dalam sebuah keputusan selalu membincang-

PARTISIPASI OPINI

kan hitungan rasionalitas dalam pilihan politik seseorang atau institusi. Saya prediksikan pilihan Menteri akan berujung pada konsep non zero sum game atau zero sum game. Jika mengacu pada non zero sum game kemungkinan terbesar suara Menteri akan dibagi rata atau sedikit rata, jika mengacu pada logika ini, akibat dari keputusan tersebut secara politis Menteri tidak mempunyai beban politik walaupun secara naif Menteri pun dianggap tidak mempunyai investasi terhadap calon pemenang. Jika pilihannya mengacu pada zero sum game, pilihan Menteri akan terfokus pada satu kandidat rektor. Implikasinya rektor terpilih akan mempunyai beban dan hutang budi politik terhadap Menteri dan kelompok proxy di belakang Menteri.

Unila Memimpin Dunia Selesai pemilihan rektor ada pekerjaan rumah berat bagi rektor terpilih kelak, saya sengaja mengutip dan sedikit mengubah pidato Perdana Menteri Inggris Raya David Cameron pada acara kuliah umum di Universitas Al Azhar, Jakarta, pada 2012. Saat itu Cameron menutup pidatonya dengan kalimat sederhana, ā€œIndonesia mampu memimpin duniaā€. Kalimat ini sederhana tetapi penuh semangat dan semangat itu yang hendaknya dapat tertular pada Unila yang akan menentukan nasibnya yang dijadwalkan pada bulan ini. Pada bagian lain, berita baik dirilis oleh Webometric, sebuah lem-

baga pemeringkat kampus-kampus dunia, Universitas Lampung menjelang ulang tahun ke-50 pada September mendatang ditasbihkan menduduki peringkat 10 nasional dan terbaik di Pulau Sumatera. Hal ini sebuah prestasi, satu langkah menuju mimpi selama ini bahwa Unila ditargetkan masuk 10 besar nasional pada 2025. Blue print sudah dibuat, menuju 2025, yang tersisa 10 (sepuluh) tahun ke depan. Titik memulai mengejar prestasi itu fondasinya ada pada rektor terpilih di 2015, saya berasumsi dua periode atau selama delapan tahun ke depan sosok rektor adalah sosok yang genius, konsolidator sekaligus motivator, serta disenangi banyak pihak dan mampu bersinergi dengan pemerintah daerah. Dua periode atau delapan tahun ke depan fondasi yang kokoh harus mampu diciptakan oleh rektor terpilih tahun ini. Hal ini akan mampu dilakukan rektor terpilih jika kabinet rektor periode 2015ā€” 2019 mengakomodasi orang-orang terbaik untuk duduk dijajaran wakil rektor. Di sisi internal, paling krusial adalah memasilitasi para dosen untuk mampu memublikasikan tulisan-tulisan di level nasional dan internasional. Jika setakat ini, bahasa asing menjadi kendala utama penerbitan publikasi internasional, rektor terpilih harus berani melakukan terobosan dengan membuat task force khusus yang bertugas mentranslasi dan memfasilitasi para peneliti Unila untuk memublikasi penelitian Unila pada dunia internasional. Universitas di Jepang dan Aus-

tria saja membantu para peneliti meĀ­reka untuk mentranslasi penelitian para penelitinya ke dalam bahasa asing. Tugas peneliti adalah membuat penelitian mereka menarik dan berimpak global bukan berkeringat dengan translasi bahasa asing. Pada putaran kedua nanti, sebagai warga biasa Unila, saya mengetuk hati para senator Unila untuk melihat calon dari kapasitas dan kapabilitas. Pun begitu penĀ­ ting juga melihat kepentingan dan kebutuhan sosok pemimpin Unila selama empat tahun ke depan dan sepuluh tahun mendatang. Pemilihan harus berdasar dan melihat basis kebutuhan sosok pemimpin yang sesuai dengan Unila. Di samping itu sosok tersebut juga mampu mengkapitalisasi serta memaksimalkan resources, baik dosen maupun karyawan yang Unila punya, itu penting kaĀ­ rena saya pikir Unila perlu percepatan untuk menjadi yang terbaik tidak hanya di Pulau Sumatera tetapi juga nasional. Pada akhirnya saya berharap kompetisi politik yang sekarang sedang terhela di kampus Unila tercinta akan menjadi tali pengikat buat semua elemen sivitas akademika, bukan malah sebaliknya. Dalam setiap kompetisi pemenang hanya ada satu dan mari kita kelak menghargai siapa pun pemenang tersebut. Pun jika hasil putaran kedua nanti hasilnya sama dengan putaran pertama ataupun bahkan jika berbeda dengan hasil putaran pertama. Perjalanan Unila masih panjang cita harus di patri, kelak Unila bisa sejajar dengan kampus berlabel nobel. Insyaa Allah. n

12

Meluruskan Arah Pembangunan Ekonomi Khudori Anggota Pokja Ahli Dewan Ketahanan Pangan Pusat

P

ADA 17 Agustus tahun ini, Indonesia berusia 70 tahun. Usia yang cukup tua untuk ukuran manusia, tetapi masih belia untuk ukuran sebuah bangsa. Ada capaian-capaian membanggakan, tetapi tidak sedikit pekerjaan rumah yang belum tuntas, terutama pembangunan sosial. Secara makro, selama bertahun-tahun, rapor ekonomi Indonesia biru. Itu ditandai dengan pertumbuhan ekonomi yang selalu positif, inflasi yang terjaga, indeks harga saham gabungan yang terus menggeliat, dan nilai tukar yang relatif terkendali. PDB Indonesia juga terus membesar, saat ini menempati urutan ke-16 dunia dan bersanding dengan negara-negara maju dalam G-20. Namun, di balik rapor biru itu, ada sejumlah paradoks yang mencemaskan. Pertama, meskipun PDB Indonesia nangkring di peringkat 16 dunia, PDB per kapita masih menempati urutan ke-126 (4,9 ribu dolar AS). Angka itu jauh dari Malaysia (peringkat 59 dengan 16,8 ribu dolar AS), Thailand (92, 9,5 ribu dolar AS), Tiongkok (93, 9 ribu dolar AS), dan Sri Lanka (116, 6 ribu dolar AS). Kedua, kesenjangan pendapatan. Distribusi pendapatan menunjukkan porsi pendapatan 40% masyarakat dengan pendapatan terendah menurun, dari 20,22% (2005) menjadi 16,86% (2011). Pada saat yang sama, pendapatan 20%

ā€œ

Tidak ada salahnya menengok TiongĀ­kok yang memulai pembangunan dan berhasil menekan angka kemiskinan secara drastis. masyarakat berpendapatan tertinggi naik dari 42,09% menjadi 48,41%. Dengan indikator rasio gini, kecenderungannya juga sama. Dalam satu dasawarsa terĀ­akhir rasio gini meningkat, dari 0,32 (2004) menjadi 0,413 (2014). Ketiga, jumlah kemiskinan yang masih besar. Per September 2014, warga miskin berjumlah 27,728 juta (10,96%). Apabila penduduk mendekati miskin dan rentan terhadap kenaikan harga makanan (pengeluaran 1,2 kali garis kemiskinan) dihitung, jumlahnya menjadi 57,14 juta jiwa (2011). Apabila menggunakan indikator Bank Dunia bahwa sekitar 40% penduduk tergolong near poor, jumlah warga miskin mencapai 100 juta jiwa. Keempat, kesenjangan yang lebar antara perkotaan dan perdesaan. Daerah perkotaan yang didominasi aneka keĀ­ giatan ekonomi modern, seperti industri pengolahan, perdagangan, komunikasi, transportasi, properti, serta jasa keuangĀ­ an dan perbankan tumbuh lebih cepat daripada daerah perdesaan yang didominasi kegiatan ekonomi tradisional, seperti sektor pertanian dan pertambaĀ­ ngan-penggalian. Selama bertahun-tahun, pertumbuhan sektor pertanian amat rendah, di bawah rata-rata nasional. Juga jauh di bawah pertumbuhan sektor transportasi dan komunikasi, perdagangan, hotel, restoran, keuangan, dan real estat. Kontribusi sektor pertanian pada PDB nasional pada 2014 hanya 14,3%. Padahal, sektor itu menampung 38,9% total tenaga kerja. Pertanian kian involusi yang ditandai dengan masifnya kemiskinan di desa. Data itu mestinya cukup untuk mencari pendekatan baru dalam pembangunan (ekonomi). Pendekatan baru itu pada intinya meluruskan arah pembangunan (ekonomi) yang berjalan saat ini. Memang

benar saat ini sekitar 94% angkatan kerja telah bekerja dan bahkan 68% dari meĀ­ reka bekerja penuh waktu (>35 jam per minggu). Namun, sebagian besar mereka terserap di sektor informal yang berpendapatan rendah dan amat rentan. Pertumbuhan ekonomi yang tinggi ternyata tidak beriringan dengan penciptaan lapangan kerja baru. Saat Orde Baru, tiap 1% pertumbuhan ekonomi bisa menciptakan lebih 400 ribu lapangan kerja. Pada 2011 dan 2012, lapangan kerja yang tercipta hanya 235 ribu dan 196 ribu atau separuh.

Berkaca ke Tiongkok Memang ada argumen yang selalu jadi apologi, kesenjangan pendapatan biasa terjadi pada tahap awal pembangunan. Namun, bagi Indonesia, argumen itu sulit diterima. Gemuruh pembangunan sudah dimulai sejak 1960-an bersamaan dengan Malaysia, Singapura, dan Korea Selatan. Pada tahun itu, ekonomi Indonesia lebih baik daripada Malaysia, bahkan dengan Korea Selatan hampir sama dan dengan Jepang pun tidak ketinggalan jauh. Pada 1960, Indonesia dan Korea Selatan memiliki pendapatan per kapita 100 dolar AS. Namun, kini Korea Selatan jauh meĀ­ninggalkan Indonesia dengan pendapatan per kapita 31 ribu dolar AS, enam kali pencapaian Indonesia. Tentu ada yang salah pada desain dan arah pembangunan (ekonomi) Indonesia. Tidak ada salahnya menengok TiongĀ­ kok yang memulai pembangunan ekonomi pada 1980 dan berhasil menekan angka kemiskinan secara drastis, dari 64% (1981) tinggal 7% (2007). Tidak hanya berhasil mengurangi jumlah orang miskin, dalam kurun waktu itu, Negeri Tirai Bambu itu juga berhasil membawa 65% penduduknya menjadi kelompok kelas menengah dan menengah atas. Sebaliknya, meskipun anggaran antikemiskinĀ­ an naik berlipat-lipat, Indonesia hanya bisa menekan angka kemiskinan tidak lebih 4%ā€”5%. Ada banyak strategi yang ditempuh Tiongkok. Namun, salah satu yang patut dicatat ialah upaya kerasnya dalam menciptakan lapangan kerja secara masif dan berkelanjutan. Tiongkok mengawali pembangunan dengan membangun desa, khususnya sektor pertanian. Dengan konsentrasi orang miskin di perdesaan, pembangunan pertanian menjadi solusi tepat karena tidak mensyaratkan SDM berpendidikan dan berketerampilan tinggi. Saat ini, 63% penduduk miskin Indonesia berada di perdesaan dan sebagian besar bekerja di sektor pertanian. Mestinya pengalaman itu meyakinkan kita bahwa jalan yang selama ini ditempuh, yang meninggalkan sektor pertanian dan membangun industri foot loose, amat tidak tepat. Harus diakui pembangunan ekonomi Indonesia selama ini telah gagal menghasilkan transformasi struktural ekonomi. Kue ekonomi telah bergeser ke industri dan jasa, tetapi tidak diikuti pergeseran tenaga kerja. Akibatnya, tenaga kerja menumpuk di sektor pertanian. Transformasi struktural ekonomi hanya akan terjadi apabila ada kemauan meluruskan arah pembangunan, dari sektor nontradable (sektor keuangan, jasa, real estat, transportasi, dan komunikasi, hingga perdagangan/hotel/restoran) yang padat modal, teknologi, dan pengetahuan ke sektor tradable (pertanian, pertambangĀ­ an, dan manufaktur) yang padat tenaga kerja dan berbasis lokal. Model pembangunan Indonesia saat ini telah menciptakan kesenjangan kotadesa, keterbelakangan desa, marginalisasi ekonomi perdesaan, dan pertanian. Di bawah duet Jokowi-Jusuf Kalla, pelurusan arah pembangunan (ekonomi) itu kita ditumpukkan. n

Lampung Post menerima opini orisinal dan tidak dikirim ke media lain, tak lebih dari 5.000 karakter. Kirim via e-mail ke redaksi@lampungpost.co.id dan redaksilampost@yahoo.com dengan mencantumkan nomor kontak dan rekening bank. Kami mengutamakan tulisan yang mengkaji fenomena aktual di lingkungan masyarakat Lampung. Setiap artikel/tulisan, foto atau materi apa pun yang telah dimuat di Lampung Post dapat dipublikasikan atau dialihwujudkan kembali dalam format digital dan atau nondigital tetap merupakan bagian dari harian ini.

Direktur Utama: Raphael Udik Yunianto. Pemimpin Umum: Bambang Eka Wijaya. Pemimpin Redaksi/Penanggung Jawab: Iskandar Zulkarnain. Pemimpin Perusahaan: Prianto A. Suryono. Dewan Redaksi Media Group: Bambang Eka Wijaya, Djadjat Sudradjat, Elman Saragih, Gaudensius Suhardi, Laurens Tato, Lestari Moerdijat, Najwa Shihab, Putra Nababan, Rahni Lowhur Schad, Saur Hutabarat, Suryopratomo, Usman Kansong. Kepala Divisi Pemberitaan: D. Widodo. Kepala Divisi Content Enrichment: Iskak Susanto. Kepala Divisi Percetakan: Kresna Murti. Kepala Divisi Radio: Iwan Marliansyah. Asisten Kepala Divisi Pemberitaan: Nova Lidarni, Mustaā€™an Basran, Umar Bakti. Sekretariat Redaksi: Nani Hasnia.

Redaktur: Lukman Hakim, Muharam Candra Lugina, Padli Ramdan, Rinda Mulyani, Rizki Elinda Sary, Sri Agustina, Vera Aglisa, Wiwik Hastutii.

Desain Grafis/Foto Redaktur: Hendrivan Gumala, Asisten Redaktur: Sugeng Riyadi, Nurul Fahmi, Ridwansyah.

Asisten Redaktur: Abdul Gofur, Aris Susanto, Delima Natalia Napitupulu, Eka Setiawan, Fathul Muā€™in, Iyar Jarkasih, Susilowati, Wandi Barboy.

Biro Wilayah Utara (Lampung Utara, Way Kanan, Lampung Barat): Mat Saleh (Kabiro), Aripsah (Asisten Kabiro), Eliyah, Hari Supriyono, Hendri Rosadi, Yudhi Hardiyanto, Candra Putra Wijaya.

Liputan Bandar Lampung: Ahmad Amri, Deni Zulniadi, Dian Wahyu Kusuma, Firman Luqmanul Hakim, Ikhsan Dwi Satrio, Meza Swastika, Nur Jannah, R. Insan Ares Prameswara, Tri Sujarwo, Umar Wira Hadi Kusuma, Zainuddin. Liputan Jakarta: Hesma Eryani. Radio SAI-LAMPOST.CO. Redaktur: Isnovan Djamaludin. Asisten Redaktur: Ricky P. Marly, Sulaiman, Gesa Vitara. Publishing (Tabloid, Majalah, Buku): Sudarmono (Redaktur), Rahmat Hidayat, Djadi Satmiko. Content Enrichment Bahasa: Wiji Sukamto (Asisten Redaktur), Chairil, Kurniawan, Aldianta.

Staf Khusus Biro Daerah: M. Natsir (Koordinator).

Biro Wilayah Tengah (Lampung Tengah, Metro, Lampung Timur): Chairuddin (Kabiro), M. Wahyuning Pamungkas (Asisten Kabiro), Agus Chandra, Agus Susanto, Andika Suhendra, Djoni Hartawan Jaya, Ikhwanuddin, M. M. Lutfi, Suprayogi, Musannif Effendi Y. Biro Wilayah Timur (Tulangbawang, Mesuji, Tulangbawang Barat): Juan Santoso Situmeang (Kabiro), Merwan, M. Guntur Taruna, Rian Pranata. Biro Wilayah Barat (Tanggamus, Pringsewu, Pesawaran): Widodo (Kabiro), Abu Umarali, Mif Sulaiman, Sudiono, Heru Zulkarnain.

Biro Wilayah Selatan (Lampung Selatan): Herwansyah (Kabiro), Aan Kridolaksono, Juwantoro, Usdiman Genti. Business Development: Amiruddin Sormin. Senior Account Manager Jakarta: Pinta R Damanik. Senior Account Manager Lampung: Syarifudin. Account Manager Lampung: Edy Haryanto. Asisten Manager Iklan Biro: Siti Fatimah. Manager Sirkulasi: Indra Sutaryoto. Manager Keuangan & Akunting: Rosmawati Harahap. Alamat Redaksi dan Pemasaran: Jl. Soekarno Hatta No.108, Rajabasa, Bandar Lampung, Telp: (0721) 783693 (hunting), 773888 (redaksi). Faks: (0721) 783578 (redaksi), 783598 (usaha). http://www.lampost.co e-mail: redaksi@ lampungpost.co.id, redaksilampost@yahoo.com. Jakarta: Gedung Media Indonesia, Kompleks Delta Kedoya, Jl. Pilar Raya Kav. A-D, Kedoya Selatan, Kebon Jeruk, Jakarta Barat. Telp: (021) 5812088 (hunting), 5812107, Faks: (021) 5812113. Kalianda: Jl. Soekarno-Hatta No. 31, Kalianda, Telp/Fax: (0727) 323130. Pringsewu: Jl. Ki Hajar Dewan-

tara No.1093, Telp/Fax: (0729) 22900. Kotaagung: Jl. Ir. H. Juanda, Telp/Fax: (0722) 21708. Metro: Jl. Diponegoro No. 22 Telp/Fax: (0725) 47275. Kotabumi: Jl. Pemasyarakatan Telp/Fax: (0724) 26290. Liwa: Jl. Raden Intan No. 69. Telp/Fax: (0728) 21281. Penerbit: PT Masa Kini Mandiri. SIUPP: SK Menpen RI No.150/Menpen/SIUPP/A.7/1986 15 April 1986. Percetakan: PT Masa Kini Mandiri, Jl. Soekarno - Hatta No. 108, Rajabasa, Bandar Lampung Isi di Luar Tanggung Jawab Percetakan. Harga: Eceran per eksemplar Rp3.000 Langganan per bulan Rp75.000 (luar kota + ongkos kirim).

DALAM MELAKSANAKAN TUGAS JURNALISTIK, WARTAWAN LAMPUNG POST DILENGKAPI KARTU PERS DAN TIDAK DIPERKENANKAN MENERIMA ATAU MEMINTA IMBALAN DENGAN ALASAN APA PUN. Member of Media Group


OPINI

senin, 24 agustus 2015

LAMPUNG POST

nuansa

HALO POLISI

Birokrat Sejati

P

n LAMPOST/hendrivan

Abdul Gafur Wartawan Lampung Post

EMILUKADA serentak di Lampung tahun ini akan digelar di delapan kabupaten/kota, meliputi Bandar Lampung, Metro, Lampung Selatan, Pesawaran, Lampung Timur, Lampung Tengah, Way Kanan, dan Pesisir Barat. Di daerah-daerah tersebut masa jabatan bupati/wali kota akan berakhir sebelum 9 Desember 2015. Berdasar peraturan berlaku, kepala daerah di tiap wilayah yang akan menyelenggarakan pemilukada tersebut harus mengakhiri masa jabatannya dan digantikan penjabat pengganti. Hal ini tentu saja dimaksudkan agar iklim kompetisi dalam pemilukada berlangsung seimbang dan tidak berat sebelah. Saat ini penjabat kepala daerah untuk kabupaten Lampung Selatan telah ditetapkan pada sosok Kherlani yang dilantik 6 Agustus lalu. Selanjutnya, Ahmad Chrisna Putra dilantik sebagai penjabat wali kota Metro, 20 Agustus, dan Albar Hasan Tandjung, 23 Agustus kemarin. Sebelumnya, Qudratul Ikhwan juga telah dilantik menjadi Pj Bupati Pesisir Barat April lalu. ā€œDengan demikian, masih tersisa empat kursi penjabat bupati yang akan dilantik di kemudian hari menjelang berakhirnya masa jabatan kepala daerah terkait pemilukada, yakni di Lampung Timur (2 September), Bandar Lampung

(15 September), Pesawaran (20 September), dan Lampung Tengah (12 November),ā€ ujar Wak Labai memulai diskusi pagi di warung kopi Mak Jodhah. ā€œPara penjabat kepala daerah tersebut akan menjadi orang nomor satu di kabupaten/kota selama empat sampai lima bulan hingga pelantikan kepala daerah terpilih. Posisi mereka demikian strategis dan amatlah penting. Di taĀ­ngan merekalah integritas para birokrat dalam pemilukada akan ditentukan,ā€ sahut Dul Gepuk seperti biasa. ā€œKepala daerah bertanggung jawab menegakkan sanksi kepada PNS yang indispliner atau terlibat pelanggaran dalam pemilukada, baik dalam hal netralitas maupun pemanfaatan fasilitas negara. Hal ini sesuai Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 53 Tahun 2010 tentang Disiplin PNS,ā€ ujarnya. ā€œNamun, apa jadinya jika sosok kepala daerah justru memberikan contoh alias keteladanan buruk, terutama dalam hal menjaga netralitas birokrat di pemilukada? Ibarat pepatah, sapu yang kotor takkan bisa membersihkan lantai kotor,ā€ sergah Wak Labai. ā€œAlih-alih membersihkan, sapu yang demikian justru akan memperburuk keadaan, menjadikan lantai bertambah kotor.ā€ ā€œBetul Wak. Kita patut meyakini, mereka yang terpilih sebagai penja-

SURAT PEMBACA

Pedagang Buka Lapak di atas Saluran BEBERAPA waktu lalu, saya merasa senang karena kawasan Pondok Gede lumayan lancar. Ternyata keberadaan para pedagang yang mendirikan lapak di atas saluran air dibersihkan. Begitu juga dengan sejumlah pedagang yang ada di sekitarnya. Kondisi lancar itu lumayan menyenangkan karena berlangsung sekitar dua pekan lebih, kalau saya tidak salah hitung. Kami yang mengemudikan kendaraan tidak merasa waswas akan menyenggol orang yang sedang berbelanja. Bahkan, kecepatan kendaraan meningkat, dari sebelumnya hanya 5 km/jam, bila melintas kawasan tersebut, bisa menjadi 15ā€”20 km/jam. Namun, kegembiraan itu kini sirna karena para pedagang kembali membuka lapak di atas saluran air. Sepertinya sia-sia saja saluran air yang sudah dibersihkan bisa kembali tertutup

13

bat kepala daerah merupakan profil birokrat sejati, yang tidak hanya tepat karena memenuhi prasyarat sebagaimana peraturan berlaku, tetapi juga merupakan sosok yang memiliki jiwa sebagaimana pemimpin sejati, yakni memiliki keteladanan dan berintegritas,ā€ komentar Dul Gepuk. Mak Jodhah yang sedari tadi memperhatikan diskusi itu akhirnya urun pendapat juga. ā€œKeteladanan niscaya melekat pada sosok pemimpin sejati. Itu mengapa setiap pemimpin memiliki kewajiban lebih dalam menjaga setiap laku dan tidakannya. Sebab, segala pola pemimpin akan menjadi contoh, bahkan panutan bagi bawahannya,ā€ ujarnya. ā€œOleh karena itu, kita patut berharap kepada seluruh penjabat kepala daerah, baik bupati maupun wali kota, pada delapan daerah di provinsi Lampung yang akan menyelenggarakan pemilukada mendekati akhir tahun ini mampu menempatkan diri sebagai pemimpin para birokrat sejati dengan menjaga netralitas mesin birokrat di pemilukada.ā€ ā€œSetuju Mak. By the way, sapu emak ini sudah kotor, mengapa masih di gunakan?ā€ tanya Dul Gepuk merujuk sapu ijuk di pojokan warung. ā€œKarena kau berhutang melulu, tidak mampulah emak ini membeli sapu baru wahai Dul Gepuk,ā€ ketus Mak Jodhah. n

PAK DE PAK HO Ā­ eragam sampah. Padahal, sekarang sudah b masuk musim hujan dan sampah-sampahnya bisa menghambat aliran air. Belum lagi ditambah angkutan-angkutan kota yang mengetem. Makin lengkap sajalah penderitaan bila melewati kawasan tersebut. Entah sampai kapan kondisi itu terus dibiarkan. Apakah memang tidak ada kebijakan yang komprehensif untuk mengatasi keberadaan para pedagang tersebut? Saya tidak apriori dengan keberadaan mereka karena setiap orang berhak untuk mencari nafkah. Namun, hak orang lain juga yang menginginkan kelancaran dalam berĀ­ kendara. Artinya, kalau pihak berwenang bisa mengatur dengan baik, saya yakin kok meĀ­ reka bisa diatur. Yang penting ada ketegasan dalam masalah ini. Semoga bisa menjadi perhatian. Supriyadi Jati Mekar, Bermukim di Bekasi

Bahasa Indonesia jadi perajut ASEAN.

Semoga bangsa bangsa ASEAN rukun dan damai.

n FERIAL

Pojok Visa 200 calhaj Bandar Lampung belum selesai. Kalau bisa diperlama, mengapa mesti dipercepat, toh? n Daging sapi dipastikan di bawah Rp100 ribu. Semoga ini bukan pemberian harapan palsu kepada masyarakat.

PENGANTAR SETIAP Senin dan Kamis Polda Lampung melalui Lampung Post membuka diri untuk berinteraksi dengan masyarakat terkait tugas dan wewenang kepolisian. Masyarakat dipersilakan menyampaikan aspirasi ke e-mail redaksi@lampungpost.co.id, atau ke nomor Brigjen Edward Syah Pernong SMS Interaktif Lampung Kapolda Lampung Post 08154059000, atau ke nomor interaktif Polda Lampung 081271798484, atau e-mail Polda Lampung humaspoldalampung@ yahoo.co.id Tanya : Assalamualaikum. Izin bertanya Ibu Kabid Humas Polda Lampung. Untuk berkas persyaratĀ­ an penerimaan Polri Bintara Khusus Penyidik Pembantu yang diserahkan ke Sumda Polres itu dicetak komputer, kecuali surat permohonan menjadi bintara Polri yang ditulis tangan. Mohon koreksi Ibu untuk info. Terima kasih. Wassalamualaikum. Jawab : Untuk berkas persyaratan daftar semua berkas harus asli dan juga difotokopi, untuk permohonan menjadi Bintara Penyidik ditulis tangan. Demikian, terima kasih.


Senin, 24 agustus 2015

60 Sekolah Jujur Jadi Percontohan Sekolah jujur tidak hanya melatih kejujuran siswa, lebih luas membangun kejujuran lembaga sekolah kepada masyarakat sekolah. RUDIYANSYAH

Penilaian Masyarakat

F

Dia mengatakan program sekolah jujur diinisiasi kaĀ­rena kondisi masyarakat yang makin permisif dengan ketidakjuĀ­ juran, termasuk guru-guru dan siswa-siswa di sekolah. Hal ini terlihat dari sistem sekolah yang kurang transparan. Hadi memaparkan, piĀ­ haknya akan menurunkan tim melakukan penilaian dan verifikasi kepada orang tua siswa, masyarakat sekitar, dan para tokoh terkait transĀ­ paransi sistem di sekolah tersebut. Penilaian publik inilah nanti yang dijadikan dasar, dan seĀ­ lanjutnya pihak sekolah akan diberi trofi dan predikat sebaĀ­ gai sekolah jujur. ā€œKami akan melakukan evaluasi setahun sekali, jika sekolah tersebut tidak mampu mempertahĀ­ ankan kejujuran, predikatnya akan dicabut,ā€ ujar dia. Sementara itu, Ketua KIP Lampung Juniardi mengaĀ­ takan pihaknya akan memĀ­ bantu sisi teknis pelaksanaĀ­ an, mediasi, menyelesaikan sengketa, hingga mendorong implementasi keterbukaan informasi berbagai program kerja instansi badan publik daerah, termasuk sekolah dan FMGI Lampung. ā€œKIP Lampung memandang keberadaan sekolah jujur daĀ­ pat meminimalisasi tingginya angka korupsi. Konteks sekoĀ­ lah jujur tidak hanya melatih kejujuran siswa. Lebih luas pada kejujuran lembaga sekoĀ­ lah terhadap masyarakat sekolah, mulai dari siswa, orang tua atau wali siswa, serta komite sekolah.ā€ (S1)

ORUM Martabat Guru Indonesia (FMGI) Provinsi Lampung teĀ­ lah meluncurkan program sekolah jujur. Tahun ini ditarĀ­ getkan 60 sekolah dari berbaĀ­ gai jenjang digandeng untuk menjadi piloting project atau percontohan. Penggagas sekolah jujur yang juga Sekretaris FMGI Lampung Hadi Aspirin meĀ­ ngatakan setiap kabupaten/ kota ditargetkan memiliki satu sekolah jujur, mulai dari jenjang SD, SMP, SMA, dan SMK. Sekolah yang diajak bekerja sama bisa sekolah negeri atau swasta. ā€œJadi, dengan 15 kabuĀ­ paten/kota, kita akan punya 60 percontohan sekolah juĀ­ jur. Adanya sekolah jujur tidak hanya menanggung beban predikat sekolah juĀ­ jur, tetapi dapat keuntungan karena akan menjadi pilihan orang tua dan kebanggaan masyarakat,ā€ ujar Hadi di sela penandatanganan MoU dengan Komisi Informasi Provinsi (KIP) Lampung, di gedung KIP Lampung, Jumat (21/8). Menurut dia, untuk meĀ­ maksimalkan pelaksanaan program sekolah jujur ini, pihaknya tidak hanya mengĀ­ gandeng KIP Lampung, tetapi juga Kejaksaan Tinggi LamĀ­ pung serta Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Lampung. ā€œSaat ini kami sudah meĀ­ ngumpulkan data sekolah, untuk penetapan sekolahsekolah yang jadi piloting project sekolah jujur dilakuĀ­ kan pada September atau November,ā€ ujarnya.

rudiyansyah@lampungpost.co.id

HUMANIORA

LAMPUNG POST

Gedung SLBIT Baitul Jannah Mulai Dibangun WALā€™AADIYAATI dhabhaa, falmuuriyaati qadhaa, falmuĀ­ ghiiraati shubhaa, fa-atsarna bihi naqā€™aa, fawasathna bihi jamā€™aa...Surah Al-Adiyat Ayat 1ā€”11 dibacakan Aufa dengan sempurna. Suara merdunya mengawali acara peletakkan batu pertama pembangunan gedung SLBIT Baitul Jannah, Sabtu (22/8). Selintas, tidak akan ada yang menyangka jika Aufa adalah salah satu siswa berkeĀ­ butuhan khusus di SLBIT Baitul Jannah. Aufa yang kini duduk di kelas VI SLBIT ini sudah mampu menghapal 20 surat. Acara peletakkan batu perĀ­ tama yang menandai dimuĀ­ lainya pembangunan gedung SLBIT ini dihadiri oleh Ketua Yayasan Baitul Jannah, SuĀ­ girianto, Kepala TKIT Ani Sahana, Kepala SLBIT BamĀ­ bang Irawan, para guru, dan orang tua siswa. Juga dihadiri KoĀ­ordinator PKLK Dinas PenĀ­ didikan dan Kebudayaan (DisĀ­ dikbud) Provinsi Lampung Ngatini, mewakili KadisdikĀ­ bud Heri Suliyanto, dan lurah Kemilingraya. Sugirianto mengatakan di lahan tersebut akan dibangun gedung tiga lantai. Lantai I untuk 8 kelas dan 4 laboratoĀ­ rium, sedangkan lantai II dan III masing-masing 12 kelas. ā€œInsya Allah pembangunanĀ­ nya selesai dalam satu tahun,ā€ ujarnya. Menurut dia, surat izin operasional SLBIT ini terĀ­ bit sejak Ramadan lalu deĀ­ ngan Nomor 420/1331d/III.0I/ DP.02/2015, dan Nomor Pusat Statistik Nasional (NPSN) 9899293. Gedung itu nanti akan digunakan untuk siswa-

n LAMPUNG POST/ZAINUDDIN

PELETAKAN BATU PERTAMA. Ketua Yayasan Baitul Jannah, Sugirianto, bersama istri, Ani Sahana, menyaksikan pengecoran kontruksi cakar ayam gedung SLBIT Baitul Jannah oleh Koordinator PKLK Provinsi Lampung Ngatini, Sabtu (22/8). Gedung yang diperuntukkan siswa SLBIT dari tingkat TK, SD, SMP, hingga SMA itu diharapkan selesai tahun depan. siswa TKLBIT, SDLBIT, SMP LBIT, dan SMALBIT dengan kategori autis, tunarunggu, anak lambat belajar, serta anak berkesulitan belajar spesifik. Sugiri menjelaskan saat ini total siswa SDLBIT 47 orang dan tiga di antaranya sudah bergabung dengan kelas reguĀ­

ler, yaitu Faris, Arkan, dan Alarik. ā€œIni suatu kebanggaan bagi kami, berarti proses penĀ­ didikan di SLBIT berhasil. Tiga anak berkebutuhan khusus ini kini bisa mengikuti pembelajarĀ­ an seperti anak-anak biasa,ā€ katanya. Sementara itu, Ngatini mengĀ­apresiasi Baitul Jannah

yang mau melayani anak-anak dengan berkebutuhan khusus karena anak-anak tersebut juga merupakan bagian dari generasi bangsa. Menurut dia, di Lampung ada 20 SLB, paling banyak di Bandar Lampung, 6 SLB. ā€œSemoga SLBIT Baitul Jannah menjadi yang termuda dan terdepan.ā€ (RIN/NUR/S2)

14

Kemenag Pilih Guru Madrasah Berprestasi KEMENTERIAN Agama (KeĀ­ menag) Provinsi Lampung melakukan pemilihan penĀ­ didik dan tenaga pendidik maĀ­ drasah berprestasi, mulai dari guru, kepala madrasah, sampai pengĀ­a was madrasah. Para juara tingkat provinsi akan dikirim ke tingkat nasional. Kegiatan ini dilakukan selama dua hari, Jumatā€”Sabtu (21ā€” 22/8), di Bapelkes Bandar LamĀ­ pung. Malam itu diumumkan para juara Iā€”III. Untuk juara I masing-masing tingkatan diraih oleh Maria Ulfa (RA Perwanida Adirejo), Untung Pribadi (MIN 5 Bandar Lampung), Darmadi (MTs Darul Ulum), dan Rizyanti (MAN 1 Bandar Lampung). Kepala Kemenag Lampung Suhaili mengatakan penilaian dilakukan lewat portopolio, presentasi karya, penguasaan bahasa Arab dan Inggris, pengeĀ­ tahuan umum dan agama, serta karya inovatif. Sementara untuk tingkat kepala madrasah dan pengawas kriterianya berupa profesionalisme kerja, kemamĀ­ puan manajerial, dan pengĀ­ awasan. ā€œSalah satu yang juga paling penting adalah kemamĀ­ puan IT para guru,ā€ kata dia. Dia mengatakan selanjutnya guru madrasah berprestasi tingkat provinsi ini akan berlaĀ­ ga di tingkat nasional mewakili Lampung. Dia berharap para guru, kepala, dan pengawas maĀ­ drasah terpilih ini bisa masuk 10 besar tenaga pendidik dan kependidikan berprestasi tingĀ­ kat nasional. (*1/S1)

MAN 1 Tingkatkan Kualitas Tenaga Pendidik UNTUK meningkatkan kualitas dan kompetensi para guru di MAN 1 Bandar Lampung, pihak sekolah menggelar pelatihan dengan mengundang para pakar bidang pendidikan, di antaranya Sucipto dan Yusuf Ichikawa. Kepala MAN 1 BanĀ­ dar Lampung Antoni Iswantoro mengatakan fokus utamanya dalam meningkatkan kualiĀ­ tas pembelajaran di sekolah

adalah dengan meningkatkan kompetensi SDM, terutama para guru. ā€œSelain mendatangkan para pakar di bidang pendidikan u nt u k m e n g i s i p e l at i h a n khusus bagi para guru, kami juga mengirimkan guru untuk mengikuti pelatihan tingkat provinsi atau luar provinsi,ā€ kata Antoni, Minggu (23/8). Selanjutnya, para guru yang

sudah mendapat pelatihan ini wajib mentrasfer ilmunya kepada semua dewan guru di MAN 1. Selain meningkatĀ­ kan kualitas SDM, dia juga melakukan terobosan dalam pembelajaran kepada para siswa, seperti mengundang naĀ­ tive speaker yang bekerja sama dengan organisasi internaĀ­ sional para pemuda di bidang kepemimpinan, Aiesec.

ā€œPara mahasiswa asing dari Aiesec ini membagi ilmunya kepada siswa tentang penĀ­ didikan, kebudayaan, dan kewirausahaan,ā€ ujar jebolan Pascasarjana Universitas AusĀ­ tralia ini. Menurut Antoni, dia juga berupaya meningkatkan saĀ­ rana dan prasarana di sekolah, mulai dari renovasi kelas, gedung asrama, dan memĀ­

Antoni Iswantoro bangun pentas seni. Bahkan, pembelajaran di kelas dilengĀ­ kapi dengan LCD proyektor dan memasang hotspot untuk lingkungan sekolah. (AMR/S1)


Senin, 24 agustus 2015

inspirasi

LAMPUNG POST

Amalkan Ilmu untuk Pendidikan Yang terpenting, ilmu dalam buku-bukunya dapat memberi pencerahan bagi mahasiswa dan kalangan ekonom yang membutuhkan. DELIMA NAPITUPULU

M

Dr Abshor Marantika, SE, Msi, MM Kelahiran : Bandar Lampung, 13 Maret 1974 Alamat

: Jalan Harapan I/Delima No. 99,

Kelurahan Sepangjaya, Bandar Lampung, 35141 Jabatan : Lektor Kepala IBI Darmajaya Riwayat pendidikan : S-1 Universitas Bengkulu S-2 Universitas Sriwijaya S-2 STIMA IMMI S-3 Universitas Padjadjaran

n istimewa

AHASISWA S-2 itu mengĀ­ amati proses penelitian yang dilakukan dosennya. Pada 1999, di hutan pedalaman Kalimantan, ia tergabung dalam tim peneliti internasional bersama dosen pembimbing dan beberapa ahli dari Inggris, Jepang, serta Malaysia. Tidak hanya meneliti, Abshor yang kala itu masih berusia 23 tahun terinspirasi cara sang dosen menjalani dan memaknai hidup. Ia menyaksikan rutinitas sang dosen, Fahrurrozi Syarkowi, hanya melakukan dua aktivitas rutin, menulis dan mengaji. ā€œTas beliau pun hanya diisi beberapa pakaian dan Alquran,ā€ ujar Lektor Kepala IBI Darmajaya Bandar Lampung Abshor Marantika saat ditemui di Hotel Novotel, Kamis (20/8). Sang dosen yang merupakan guru besar Universitas Sriwijaya, Sumatera Selatan, sempat berpesan. ā€œIlmu yang kita miliki harus diamalkan untuk kepentingan masyarakat dan memperkuat bangsa,ā€ ujar Abshor, menirukan ucapan sang dosen. Sikap religius dan pesan sang dosen menjadi suluh bagi Abshor menjalani hidup, hingga kini. Bungsu dari tiga bersaudara tersebut

bertekad mendedikasikan ilmu yang dimiliki untuk mencerdaskan kehidupan bangsa. Keberhasilan demi keberhasilan direguknya melalui ketekunan. ā€œSejak S-1, S-2, hingga S-3 saya selalu mendapat beasiswa,ā€ ujar Deputi Dewan Pendidikan Provinsi Lampung itu. Kepeduliannya pada penyebaran dan pengembangan ilmu pengetahuan teruji. Abshor telah menghasilkan empat buku referensi sejak beberapa tahun lalu. Bagi mahasiswa atau masyarakat yang ingin memiliki buku-bukunya, cukup mengganti ongkos cetak sebesar Rp35 ribu untuk mendapatkan buku orisinal. ā€œSaya sudah menolak beberapa penerbit yang ingin bekerja sama memasarkan buku itu. Jika buku itu sudah masuk toko buku komersial, harganya bisa melonjak hingga 100%,ā€ kata Abshor.

Nirlaba Dalam menulis buku, dosen Statistik itu mengaku tidak berorientasi pada profit, meskipun seluruh buku referensinya telah memiliki ISBN. Yang terpenting, ilmu dalam bukubukunya dapat memberi pencerahĀ­ an bagi mahasiswa dan kalangan

ekonom yang membutuhkan. ā€œSemua buku referensi ini hasil penelitian panjang, bukan sekadar kajian literer,ā€ kata Abshor. Pemenang hibah insentif penulisan buku ajar 2015 dari Kementerian Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi itu pun sedang menggagas seluruh bukunya ke dalam bentuk e-book yang dapat diunduh gratis. ā€œItu akan makin memudahkan masyarakat mengakses buku saya,ā€ kata penyandang gelar doktor dari Universitas Padjajaran itu. Buku yang memenangkan hibah Dikti tersebut berjudul Determinasi Sosial Ekonomi dalam Keputusan Investasi. Sebagai peneliti, Abshor telah memiliki roadmap penelitian hingga delapan tahun mendatang. ā€œSaya mempersiapkan seluruh penelitian secara matang agar hasilnya optimal,ā€ kata dia. Semangatnya mencerdaskan bangsa, juga dibuktikan melalui pendirian Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan (STKIP) Tunas Palapa di Lampung Tengah. Hal itu didasari kepeduliannya tentang kebutuhan akan pendidikan tinggi bagi masyarakat di Lampung Tengah. ā€œPendidikan adalah bekal terpenting bagi masa depan umat manusia,ā€ ujar Abshor yang sedang menyelesaikan buku berikutnya tentang investasi. (S1) delima@lampungpost.co.id

15


Senin, 24 agustus 2015

hiburan

Isyana Sarasvati Doyan Makan agar Sehat

16

Nola Be3

Bangkitkan Lagu Anak

PENYANYI pendatang baru Isyana Sarasvati mengaku tidak membatasi makanan untuk menjaga kebugaran tubuhnya. ā€œSaya senang makan, terutama makanan yang sehat. Saya memang tidak terbiasa mengonsumsi obat-obatan untuk menjaga kesehatan, cukup dengan makanan,ā€ ujar Isyana di Jakarta, baru-baru ini. Setiap kali makan, ia terbiasa makan makanan berat seperti nasi. Ia sama sekali tidak menjalani satu pun program diet. Isyana juga mengaku tidak memilih-milih jenis makanan yang akan disantapnya. ā€œSemuanya dimakan, terkadang bisa juga untuk inspirasi menciptakan lagu,ā€ kata dia. Isyana terkenal sebagai penyanyi multitalenta, selain piano dia juga bisa memainkan sejumlah alat musik, seperti elekton, biola, seruling, dan saksofon. Ia dikenal melalui singgel perdananya bertajuk Keep Being You pada 2014 dan lagu terbarunya yang berjudul Tetap Dalam Jiwa pada 2015. Ketika masih kecil, ia bisa latihan hingga delapan jam sehari. Itu semua tanpa paksaan. ā€œMemang cita-cita saya sejak kecil ingin menjadi maestro. Dari sekolah dasar ingin menjadi maestro musik,ā€ kata Isyana. (ANT/S2)

n MI

LAMPUNG POST

1

SEJUMLAH kepala pekon Kecamatan Limau, Kabupaten Tanggamus, mengkritisi pelaksanaan peningkatan jalan lingkar Bulokā€”Limau karena pihak rekanan diduga menggunakan material tidak sesuai spesifikasi. Beberapa kepala pekon ini mengeluhkan pelaksanaan pembangunan dan meminta agar pihak Bina Marga provinsi turun langsung guna memantau hal tersebut. Pasalnya, pihak rekanan menggunakan batu sabes yang dinilai sangat rapuh sebagai lapisan dasar peningkatan jalan. (DAERAH)

K

ELANGKAAN lagu anak-anak bermutu saat ini mengundang keprihatinan Nola, personel grup vokal Be3. Menurut penyanyi bernama lengkap Riafinola Ifani Sari itu, industri musik Indonesia saat ini berpihak pada hal yang komersial. Sayangnya, lagu anak belum termasuk di dalamnya. ā€œKondisi lagu anak saat ini miris sekali,ā€ ujar Nola di Jakarta, baru-baru ini. Menurut perempuan 37 tahun itu, sulit membuat lagu anak-anak bermutu bila hanya mengandalkan kepedulian industri musik. Untuk itu, musikus harus berani bersikap idealis dengan menciptakan lagu-lagu itu sendiri. ā€œBila kita tidak menciptakan sendiri, mustahil akan ada lagu anak saat ini. Soalnya, terus terang pasarnya sangat terbatas,ā€ kata perempuan kelahiran Bukittinggi, Sumatera Barat, itu. Berkaca dari pandangan tersebut, Nola berani untuk memproduseri album perdana anaknya, Naura, yang sudah keluar tahun lalu. ā€œKita sebagai orang tua yang harus menyediakan itu. Selama tidak disediakan lagu anak yang berkualitas, anak enggak akan kenal,ā€ kata Nola. Menurut dia, lagu anak yang baik sehaĀ­ rusnya memiliki pesan untuk disampaikan pada pendengarnya sehingga dapat dijadikan bahan obrolan antara anak dan orang tua. Lagu dewasa berpotensi merusak mental anakanak. Pasalnya, mereka belum siap mencerna lirik-lirik lagu tersebut secara jernih. Tekad Nola untuk membangkitkan kembali kejayaan lagu anak tidak hanya memproduksi album anaknya yang berjudul Dongeng. Dia ingin agar anak-anak lain yang berbakat untuk menyanyi bisa diorbitkan juga menjadi penyanyi cilik. (MI/S2) n MI

Kepala Pekon Keluhkan Pembangunan Jalan

2

UMKM Tidak Lagi Jadi Perisai Saat Indonesia Krisis EKONOM Indef, Enny Sri Hartati, mengakui sektor Usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) tidak lagi bisa menjadi perisai saat krisis ekonomi mengguncang Indonesia. Kondisi ini berbeda ketika krisis 1998, ketika UMKM menjadi tulang punggung dari perekonomian Indonesia. ā€œBelajar dari tahun 1998, UMKM bisa menjadi penyelamat ekonomi kita yang sedang terjadi krisis. Sebesar 99% usaha di Indonesia UMKM, sisanya konglomerasi tidak lebih dari 1%, kalau lambat yah pasti terkena guncangannya, khususnya UMKM kita,ā€ kata Enny ketika ditemui dalam acara diskusi Senator Kita di Gedung Dewan Pers, Jakarta, Minggu (23/8). (EKONOMI)

Program Siaran (Senin)


Ā±

Ā±

CMYK

Ā±

SEPAK BOLA

senin, 24 agustus 2015

LAMPUNG POST

17

Ā±

Ā±

Misi Arsenal Rebut Tiga Poin n AFP/ALESSANDRO RUGGERI

GOL PENYELAMAT. Lesakan bola sepakan gelandang AS Roma, Alessandro Florenzi, menerobos penjagaan pemain Hellas Verona pada pekan pertama Seri A di Bentegodi Stadium, Verona, Minggu (23/8) dini hari WIB. Gol itu membuat Roma menyamakan skor usai tertinggal lebih dulu.

Mental Juara

Muenchen Taklukkan Ā±

Ā±

Hoffenheim

BAYERN Muenchen langsung tancap gas di awal Bundesliga. Kemenangan kedua dipetik sang juara bertahan meski sempat tertinggal lebih dulu dari lawannya, Hoffenheim, dengan skor akhir 2-1. Pada laga di Stadion Wirsol Rhein Ā­Neckar Ā­Arena, Sabtu (22/8) malam, tim besutan Pep Guardiola sebetulnya mendominasi di babak pertama. Namun, mereka sempat kecolongan pada detik-detik awal laga tepat di detik 8 saat gawang Manuel Neuer dibobol striker Kevin Volland. Gol itu membawa Hoffenheim mencetak sejarah sebagai tim pencetak gol tercepat di Bundesliga 1. Setelah susah payah menembus pertahanan Hoffenheim dan menciptakan sejumlah peluang emas, gol penyeimbang tim tamu akhirnya lahir pada menit ke-41 oleh striker Thomas Muller. Hoffenheim sempat meningkatkan tempo permainan pada awal babak kedua. Kerja keras tuan rumah membuat bek Muenchen, Jerome Boateng, melakukan pelanggaran hingga diganjar kartu merah. Boateng meneĀ­ rima kartu merah karena akumulasi kartu kuning pada menit ke-71 dan ke-73. Tampil dengan 10 pemain membuat Muenchan kehilangan daya dobrak. Beruntung striker andalan, Robert Lewandowski, mencetak gol kemenangan di menit ke-90. Lewandowski yang dimainkan menggantikan Philipp Lahm mencetak gol penentu setelah menerima assist Mario Goetze. Hasil ini sementara membawa Muenchen menduduki puncak klasemen dengan poin enam dari dua laga. Mereka unggul selisih gol dari Bayer Leverkusen. (MTVN/O1)

Atletico Belum Solid Meski belum tampil maksimal, tiga poin bisa menjadi modal menghadapi laga selanjutnya.

cedera otot yang diderita Biglia. Sang pemain pun terancam absen ketika Lazio menjalani leg kedua play-off Liga Champions di kandang Bayer Leverkusen, tengah pekan ini. MUHARRAM CANDRA LUGINA Berbeda dengan sang tetangga, AS Roma dipaksa pulang dari Stadion UTUH waktu lebih lama bagi Seri A Marcā€™Antonio Bentegodi dengan Lazio meneruskan tren bagus pada hanya membungkus satu poin. Atletico Madrid untuk nyetel dengan atmosfer kompetisi. Hal musim lalu sampai awal Seri A musim Verona menahan runner-up Seri itu amat terlihat ketika Los Rojiblancos ini. Dini hari kemarin, mereka menang A musim lalu itu dengan skor 1-1, dipaksa bekerja keras sebelum me- 2-1 atas Bologna pada saat yang sama bahkan sempat unggul duluan lewat nyegel kemenangan tipis 1-0 atas tim sang tetangga AS Roma bermain imbang Bosko Jankovic (61ā€™). promosi Las Palmas di pembukaan La 1-1 di kandang Hellas Verona. Tim Serigala Ibu Kota menyamakan Sayangnya, kemenangan I Bianco- skor lewat Alessandro Florenzi lima Liga, Minggu (23/8) dini hari WIB. Antoine Griezmann mencetak gol celeste harus dibayar mahal dengan menit kemudian. Hasil imbang ini semata wayang di Vicente Calderon cedera bek Lucas Biglia. Padahal, pe- mengecewakan pelatih Rudi malam itu lewat tendangan bebas Garcia yang malam itu pada menit ke-16. Ini tentu bukan menurunkan pemain hasil yang ingin dilihat suporter barunya seperti kiper mengingat Atletico Madrid menWojciech Szczesny dan Kami sudah mencoba memecah striker Edin Dzeko. jadi klub paling aktif di bursa transfer musim lalu. ā€œKami sudah menpertahanan mereka, tapi Verona Pelatih Diego Simeone tidak mecoba memecah peradalah tim yang sulit dikalahkan di tahanan mereka, tapi nampik belum bisa menuntaskan kandang. pekerjaan rumah terberat, yaitu Verona adalah tim mengorganisasi lini depan pascayang sulit dikalahkepergian Mario Mandzukic ke Juven- main asal Argentina ini merupakan kan di kandang,ā€ kata tus. ā€œKami cukup puas dengan keme- penyarang gol pembuka Lazio di menit pelatih asal Prancis nangan ini karena laga pertama selalu ke-20 memanfaatkan sapuan bola tidak ini. bersih bek I Rossoblu. menjadi yang paling sulit,ā€ ujarnya. Hasil itu juga bukan sinyal Enam menit kemudian, giliran pe- baik jelang laga akbar pekan deMalam itu, Simeone menurunkan dua amunisi barunya sejak kick-off, main anyar asal Ajax Amsterdam, pan. Di Stadion Olimpico, I Giallorossi yakni striker Jackson Martinez yang Ricardo Krishna, menggandakan skor. harus menyambut kekuatan baru belum memberi efek signifikan serta Matteo Mancosu sempat memperkecil juara bertahan Juventus, yang baru skor dua menit jelang turun minum dan bermain kontra Udinese, dini hari Filipe Luis yang kembali dari Chelsea. Di awal laga ini, pelatih asal Argentina menjadi gol terakhir di Olimpico itu. tadi, di giornata kedua Seri A. (MI/U1) Bagi pelatih Stefano Pioli, kemenangĀ­ itu tampaknya masih menjajal kombinasi bomber yang pas. Ia sempat me- an ini terasa agak hambar karena lulu@lampungpost.co.id masukkan Fernando Torres pada menit ke-60 menggantikan Martinez serta Raul Garcia menggantikan Griezmann. ā€œKami punya komposisi menyerang yang bagus dan mereka memiliki karakĀ­ teristisk berbeda-beda,ā€ kata dia.

B

ā€œ

LAGA big match tersaji di pekan ketiga Liga Primer saat Arsenal kedatangan Liverpool di EmiĀ­ rates Stadium, dini hari nanti. Hasil laga ini bakal menjadi bukti kesiapan The Gunners menghadapi musim ini. Performa tim besutan Arsene Wenger di dua awal laga belum begitu menjanjikan. Kalah dari West Ham United di pekan pertama, Olivier Giroud dkk bangkit di laga kedua dengan menggebuk Crystal Palace. We n g e r h a r u s bisa mengeluarkan strategi jitunya dalam laga nanti mengingat sang lawan bukanlah tim lemah. Peran lini tengah

yang diisi Mesut Ozil, Aaron Ramsey, Santi Cazorla, dan Coquelin harus lebih dioptimalkan untuk membuka peluang bagi Giroud membobol gawang lawan. Arsenal sangat membutuhkan kemenangan untuk bisa mendongkrak posisi yang kini ada di urutan ke-11 klasemen dengan poin tiga. Hasil positif dalam laga nanti setidaknya bisa menaikkan peringkat. Memang bukanlah pekerjaan mudah bagi The Gunners untuk bisa meraih hasil maksimal dalam laga nanti. Sebab, The Reds datang dalam kondisi mental yang sedang bagus-bagusnya. Tim besutan Brendan Rodgers itu memborong kemenangĀ­ an di dua laga awal sehingga membawa mereka kini duduk di urutan kelima klasemen. Tambahan tiga poin bisa mengangkat posisi mereka ke papan atas. Rodgers bisa sedikit tersenyum melakoni laga nanti. Permasalahan lini depan yang menjadi kelemahan sedikit teratasi dengan kehaĀ­ diran Christian Benteke. Penyerang yang didatangkan dari Aston Villa itu tampil sebagai pahlawan kemenangan dengan gol tunggalnya ke gawang Bournemouth, pekan lalu. (LUG/U1)

selintas

n AFP/PATRIK STOLLARZ

Kevin de Bruyne

Ā±

Tidak Menyesal Lepas De Bruyne

Tidak Butuh Striker Baru

JOSE Mourinho mengaku tidak menyesal dengan keputusan Chelsea menjual Kevin de Bruyne pada musim lalu. Menurut dia, keputusan ketika itu memang didasari dari permintaan sang pemain. Pihak klub juga tidak terlalu merugi atas kepindahannya. De Bruyne dijual Chelsea pada musim lalu dengan banderol sekitar 18 juta poundsterling (sekitar Rp390 miliar). Semusim berselang, harga De Bryune melambung tinggi. Kabarnya, gelandang asal Belgia itu sudah ditawar Manchester City dengan harga 57 juta poundsterling (sekitar Rp1,2 triliun). Menanggapi kabar itu, Mourinho mengaku tidak menyesal. Dengan santai Mourinho menyebut harga De Bruyne melambung karena pindah dari Chelsea. ā€œDe Bruyne sudah meminta untuk hengkang saat masih bersama Chelsea. Hingga pada akhirnya Chelsea mengambil keputusan untuk menjualnya,ā€ kata Mourinho. ā€œJika De Bruyne tetap di sini dan dia tidak bahagia. Kami akan tetap menjualnya pada tahun berikutnya. Setidaknya, kami sudah dapat 50 persen dari harga ketika membelinya. De Bruyne tidak akan seperti saat ini jika tetap bersama Chelsea,ā€ ujar pelatih yang dijuluki The Special One itu. (MTVN/O1)

PELATIH Manchester United, Louis van Gaal, menegaskan jika ia tak butuh sosok striker baru di timnya jelang ditutupnya jendela transfer musim panas, 1 September mendatang. Van Gaal tak berencana mencari striker meski lini serang MU dinilai masih kurang bertaji di awal musim baru ini. Hasil seri 0-0 kontra Newcastle United, Sabtu (22/8) malam, menandakan tumpulnya lini serang MU. Kini Van Gaal hanya mengandalkan Wayne Rooney, Javier Hernandez, serta James Wilson untuk mengisi lini penyerangan setelah kepergian Robin van Persie ke Fenerbahce dan Radamel Falcao yang pindah ke rivalnya Chelsea. Namun, pelatih berpaspor Belanda ini berkeras jika timnya tak membutuhkan striker baru. ā€œTidak, karena kami meraih tiga kali hasil terbaik,ā€ ujarnya. ā€œKekhawatiran saya adalah kami harus mendominasi lawan dan kami melakukannya hari ini. Kami melakukannya melawan Aston Villa, Tottenham, dan Club Brugge,ā€ katanya. ā€œSaya puas dengan kinerja tim, namun tidak untuk hasilnya dan itu jelas berbeda. Kami kurang beruntung menghadiahi diri kami sendiri meski kami banyak mendapat peluang,ā€ ujar Van Gaal. (MTVN/O1)

CMYK

Ā±

Siaran langsung beIN Sport 3, Selasa (25/8) Pukul 02.00 WIB

n AFP/IAN KINGTON

Olivier Giroud

Ā±

Ā±

Ā±


Ā±

Ā±

CMYK

OLAHRAGA

senin, 24 agustus 2015

Ā±

Ā±

Inti Bayangan Sabet Juara Umum LWOC S

ASANA Inti Bayangan Jakarta tampil sebagai pengumpul medali terĀ­ banyak alias merebut gelar juara umum Kejuaraan NaĀ­ sional Lampung Wushu Open Championship (LWOC) GuberĀ­ nur Cup 2015. Wakil tuan ruĀ­ mah Wushu Saburai Lampung berada di peringkat kelima. Sasana Inti Bayangan meĀ­ ngumpulkan total 28 emas, 21 perak, dan 10 perunggu. PerĀ­ ingkat kedua pengumpul medali terbanyak ditempati HTT Pusat Padang, Sumatera Barat, deĀ­ ngan 10 emas, 9 perak, dan 8 perunggu. Sementara tiga besar diduduki Gogi Gora Wushu Kids, Bogor, yang meraih 6 emas, 6 perak, dan 2 perunggu. Wakil Kota Hujan itu hanya unggul perak dari peringkat keĀ­ empat Dragon Sky, Pekanbaru, Riau, yang mengumpulkan 6 emas, 3 perak, dan 1 perunggu. Tuan rumah Wushu Saburai di posisi kelima dengan 2 emas, 9 perak, dan 9 perunggu. Keunggulan para pewushu asal ibu kota negara itu memang sulit ditandingi para peserta lainĀ­ nya yang berasal 12 sasana dari 10 provinsi. Persiapan yang maĀ­ tang ditambah kualitas atlet yang cukup mumpuni menjadi kunci sukses Sasana Inti Bayangan.

Menurut pelatih utama SasaĀ­ na Inti Bayangan, Ahmad Rifai, persiapan yang dilakukan timĀ­ nya cukup matang menjelang terjun di kejuaraan yang untuk pertama kali digelar di Lampung itu. ā€œKami meningkatkan latihan untuk ikut kejuaraan di LamĀ­ pung itu. Kami sering mengikuti ajang-ajang wushu dan sebelum ke sini kami ikut kejuaraan di Magelang,ā€ kata Ahmad, yang juga pengprov Wushu Indonesia DKI Jakarta bidang pembinaan dan prestasi itu.

Puas Sementara itu, tuan rumah Wushu Saburai Lampung hanya menyabet 2 emas, 9 perak, dan 9 perunggu untuk finis di peringĀ­ kat kelima dari 12 tim. Dua emas Wushu Saburai diraih Jasmine Juliana Sari Putri nan quan junior D putri (6ā€”9 tahun) dan Deri di jian shu junior (16ā€”18 tahun) putra. Meski hanya meraih dua emas, pelatih Wushu Saburai Surya puas dengan raihan anak asuhnya. ā€œKami masih memiliki banyak kekurangan, terutama mental para atlet yang masih perlu diasah. Ke depan, kami bakal lebih berĀ­ benah dengan meningkatkan pola latihan,ā€ ujarnya. (O1) asrulseptianmalik@lampungpost.co.id

18

Natongga Berjaya di Ajang Silat Dandim Cup

Hasil di kejurnas menjadi tantangan bagi pelaku wushu di Lampung untuk lebih meningkatkan pembinaan. ASRUL SEPTIAN MALIK

LAMPUNG POST

n LAMPUNG POST/IKHSAN DWI NUR SATRIO

PENUTUPAN KEJURNAS WUSHU. Ketua Umum Pengprov Wushu Indonesia (WI) Lampung Indra Halim memberikan selamat kepada para peserta dan pemenang Lampung Wushu Open Championsip Gubernur Cup di GOR Saburai Bandar Lampung, Minggu (23/8).

Tuan Rumah Tridas Kawinkan Gelar TUAN rumah Tridas menyĀ­ apu bersih dua gelar dalam turnamen voli Tridas Cup I. Pada final di lapangan voli Perumahan Tridarma LesĀ­ tari, Minggu (23/8), tim putri Tridas B menaklukkan PTPN 7 3-2, sedangkan tim putranya menundukkan Yuso A 3-1. Meski tampil di depan publik sendiri, tim putri tuan rumah dipaksa berjuang ketat di set pertama sebelum menang 25-23. Bahkan, di dua set beriĀ­ kutnya, tuan rumah menyerah

dengan skor 18-25 dan 14-25. Tertinggal poin membuat Desi dkk bangkit di set keempat dengan menutup set ini 25-12. Di set penentuan pertarungan kedua tim berlangsung ketat dan alot, tetapi tuan rumah dipayungi dewi fortuna dan akhirnya menang 15-12. Keberhasilan tim putri diikuĀ­ ti tim putranya. Sama seperti final putri, pertarungan kedua tim berjalan ketat dan seru. Yuso yang bermaterikan pemain muda tampil taktis dan

mengungguli tuan rumah 25-23 di set pertama. Sebaliknya, tuan rumah tampil apik di set kedua ditambah para pemain Yuso kerap melakukan kesalahan sendiri untuk menyamakan skor usai menang 25-23. Skor imbang memacu seĀ­ mangat Wendi dkk dan berbaĀ­ lik unggul usai menang 25-19. Di set keempat pemain Tridas kembali tampil apik untuk menang p25-17 sekaligus tampil sebagai juara dengan kemenangan 3-1. (*11/O1)

PERGURUAN Natongga tampil sebagai juara umum Ke Ā­ juaraan Pencak Silat Dandim IPSI Kota Bandar Lampung Cup 2015 yang berlangsung di ruang tunggu Terminal RaĀ­ jabasa, Minggu (23/8). Selain juara umum juga terpilih peĀ­ silat terbaik putra dan putri. Ketiga emas Natongga diraih dari kelas A (45ā€”50) putra atas nama Muhammad Rahmatullah setelah di final menang atas Romi Nabawi dari Perguruan Pagaruyung. Kemudian, Faridah Azizah dari kelas A (45ā€”50) putri dengan menaklukkan MarĀ­ fuah di final. Emas ketiga datang dari kelas C (55ā€”60) putri atas nama Angke Rosa. Pada final Angke mengalahkan pesilat Satria Sejati Anisa DamaĀ­ yanti. Posisi kedua diduduki PerĀ­ guruan Satria Muda IndoneĀ­ sia (SMI) dengan dua emas. Kedua emas SMI dipersemĀ­ bahkan Derry Julian PraĀ­ mana dari kelas B (50ā€”55) putra dan Nur Azizi Herlan di kelas E (65ā€”70) putra. Sementara Perguruan PSHT, TTKKDH, dan Tapak Suci masing-masing menyaĀ­

bet satu emas. PSHT merebut emas dari kelas C (55ā€”60) putra atas nama Nahiwan Adi Haryanto, TTKKDH dari kelas BN(50ā€”55) putri atas nama Noviana, dan Habibi Antonius mempersembahkan emas bagi Tapak Suci dari kelas G (75ā€”80) putra. Selain pengumpul medali terbanyak, panitia juga meĀ­ netapkan para pesilat terbaik di tiap ketegori. Di bagian putra pesilat terbaik diraih pesilat Nur Azizi Herlan dari Perguruan SMI dan putri jatuh ke tangan Farida Azizah dari Perguruan Nantongga. Setelah berlangsung tiga hari, kejuaraan ditutup Ketua Umum Pengkot IPSI Bandar Lampung Tobroni Harun. Dia mengaku cukup gembira karena perguruan yang ikut mencapai 14 atau sekitar 50% perguruan yang ada di Kota Tapis Berseri. ā€œAjang ini juga sebagai seleksi bagi para pesilat sekaĀ­ ligus menjadi pembinaan. Mudah-mudahan kita bisa melahirkan pesilat berprestaĀ­ si bagi Kota Bandar Lampung di masa mendatang,ā€ ujar Wakil Wali Kota Bandar LamĀ­ pung itu. (LUG/U1)

Cincinnati Masters 2015 Hadirkan Final Ideal FINAL ideal tersaji di laga puncak turnamen Cincinnati Masters. Petenis terbaik dunia Novak Djokovic ditantang petenis Swiss Roger Federer. Djokovic mengaku tidak tampil maksimal setelah memastiĀ­kan diri lolos ke final, MingĀ­gu (23/8). Dia merasa kemenangan atas Alexandr Dolgopolov di semifiĀ­

nal hanya karena punya modal semaĀ­ngat yang lebih besar, buĀ­ kan lantaran unggul teknik dan pengalaman. Djokovic hampir kalah kareĀ­ na lawannya mampu unggul lebih awal dan tetap tampil konĀ­ sisten saat set kedua. Beruntung bagi Djokovic karena seteĀ­lah menyelesaikan set kedua lewat

pertarungan tie break, kualitas permainan Alexandr menurun. Situasi ini dimanfaatkan DjokoĀ­ vic dengan baik guna menang dengan skor keseĀ­luruhan, 4-6, 7-6 (5), dan 6-2. Cedera perut menjadi salah satu kendala yang didapat DjoĀ­ kovic. ā€œDokter sudah memberi saya beberapa pil untuk mengĀ­

usir rasa sakit. Saya sudah berĀ­ main sangat bagus pada laga sebelumnya. Hari ini saya bisa menang karena memang lebih memiliki semangat bertandĀ­ ing yang kuat. Saya bahkan tidak berpikir telah bermain sangat baik,ā€ ujar Djokovic. Sementara Federer pada semifinal lainnya menaklukkan

Andy Murray 6-4 dan 7-6 (8-6). Murray yang pekan ini naik ke peringkat dua dunia tampak kewalahan ketika meladeni pukulan-pukulan Federer. Ia sering melakukan kesalahan sendiri saat mengembalikan bola pada set pertama. Selain itu serangannya juga lebih mudah terbaca. (MTVN/O1)

Pengprov Wushu Indonesia Bertekad Majukan Wushu di Lampung

Ā±

PENGPROV Wushu Indonesia (WI) Lampung berusaha memajukan cabang olahraga beladiri asal Tiongkok itu. Berbagai upaya untuk itu akan dilakukan para pengurus agar wushu benar-benar menjadi salah satu cabang yang bisa dibanggakan dengan torehan prestasi.

Ā±

Ā±

Ā±

Keterangan foto: 1.

S

alah satu langkah yang dilakukan kepengurusan baru itu adalah dengan menggelar Kejuaraan Nasional bertajuk Lampung Wushu Open Championship (LWOC) 2015 yang memperebutkan Piala Gubernur. ā€œKejuaraan ini merupakan momentum yang harus dipertahankan untuk dapat memajukan wushu di Lampung,ā€ ujar Ketua Pengprov Wushu Indonesia (WI) Lampung Indra Halim saat memberikan sambutan pada pembukaan Kejurnas LWOC 2015 yang berlangsung 21ā€”23 Agustus di GOR Saburai. Namun, Indra juga berharap dukungan dari semua pemangku kepentingan, seperti pemerintah, KONI, perusahaan-perusahaan, perguruan tinggi, dan masyarakat serta pers untuk bersama-sama memajukan wushu, khususnya di Lampung. ā€œKami juga sebagai pengu-

Ā±

1 rus provinsi akan berupaya berkonsolidasi ke kabupaten dan kota dalam rangka pembentukan pengkot atau pengkab wushu. Sebab, di Lampung baru terbentuk tiga pengurus kota/kabupaten, yakni Bandar Lampung, Kota Metro, dan Lampung Selatan (Jatiagung),ā€ ujar Indra di hadapan sejumlah tamu undangan, seperti Gubernur Lampung, perwakilan dari PB WI Ngatino, Kapolda Lampung yang diwakili Kombes Wawan, dan Forkopinda Lampung. Selain ketiga daerah itu, kini ada dua kepengurusan yaitu Pringsewu dan Lampung Utara yang sedang dalam proses pembentukan. Dengan ada kepengurusan di kota dan kabupaten, Indra berharap cabang wushu bisa lebih berkembang lagi di

CMYK

Jajaran Pengurus Provinsi Wushu Indonesia (Pengprov WI) Lampung beserta Gubernur serta perwakilan dari PBWI dan KONI Lampung. 2. Bapak Gubernur menyalami para tamu undangan. 3. Pengambilan sumpah Pengurus Provinsi Wushu Indonesia (Pengprov WI) Lampung periode jabatan 2014ā€”2018. 4. Serah terima pataka dari Pengurus Besar Wushu Indonesia ke Pengurus Provinsi Wushu Indonesia (Pengprov WI) Lampung sebagai tanda penyerahan kendali organisasi. 5. Penandatanganan berita acara pelantikan Pengurus Provinsi Wushu Indonesia (Pengprov WI) Lampung. 6. Pemukulan gong tanda dibukanya Lampung Wushu Open Championship 2015 oleh Bapak Gubernur. 7. (Kiri ke kanan) Alesius Bunawan (penasihat), Indra Halim (Ketua Umum Pengurus Provinsi Wushu Indonesia Lampung), dan Ali Kuku (pembina).

2

3

ļ® FOTO-FOTO: HUMAS PENGDA WI LAMPUNG/DOK.

Ā± 4

7 Lampung. Dia menambahkan Pengprov WI juga akan terus mendukung setiap terselenggaranya kegiatan wushu, seperti Lampung Wushu Open Championship Gubernur Cup 2015. ā€œKami juga bakal memberikan dukungan terhadap

setiap penyelenggaraan pergelaran wushu di Lampung,ā€ ujarnya. Indra juga menyampaikan selamat kepada Sasana Wushu Saburai Bandar Lampung yang telah menggelar Lampung Wushu Open Championship Gubernur Cup 2015. (O10)

Ā±

6

5

Ā±


Ā±

Ā±

CMYK

senin, 24 agustus 2015

PARIWARA

Mustafa Siap Pecahkan Masalah Pertanian di Lamteng KELOMPOK tani di Kecamatan Sendangagung, Lampung Tengah, patut bergembira. Tak hanya merasakan panen, mereka juga mendapat bantuan berbagai macam peralatan pertanian. Bahkan, warga di dua kampung resmi menerima program Hutan Kemasyarakatan (HKM).

W

akil Bupati Lampung Tengah Mustafa saat menghadiri panen bersama di Kampung Sendangbaru, Kecamatan Sendangagung, Lamteng, Jumat (21/8), mengatakan programprogram pertanian, bertujuan m e n i n g k atkan produksi dan menjaga kualitas hasil kata Mustafa. panen akan dilanjutkan Tak hanya itu, Mustafa pada kepemimpinan periode mengaku peningkatan di berikutnya. semua program yang sudah Menubergulir rut Musdan tertafa, probukti berMasalah-masalah pertanian manfaat g r a m pertaniharus didi Lamteng harus segera an yang lakukan. dipecahkan. b e r Pembedampak positif bagi petani rian bantuan berupa mesin harus berlanjut karena hal panen, mesin pemecah itu merupakan salah satu kemiri, bibit jagung, bibit upaya menjadikan pertakedelai dan bibit pala, hanya nian Lamteng lebih baik. sebagian kecil dari program ā€œProgram yang sudah tepat pertanian. dan bermanfaat bagi petani Ke depan, kata Mustafa, harus dilanjutkan. Agar citaia ingin memastikan petani cita memajukan pertanian mudah mendapatkan pupuk, Lamteng segera terwujud,ā€ mudah memperoleh bibit

ā€œ

unggul dan tak terganggu hama atau kekurangan air. ā€œMasalah-masalah pertanian di Lamteng harus segera dipecahkan. Program pemerintah harus hadir sebagai solusi nyata bagi persoalan-persoalan itu,ā€ kata dia. P rog r a m H u t a n Ke m a sya r a k at a n ( H K M ) untuk Kampung Sendangasih dan Sendangmukti juga merupakan salah satu solusi bagi persoalan para petani, yakni dalam hal ketersediaan lahan. Pelaksan-

aan HKM semata-mata untuk peningkatan kesejahteraan masyarakat, yang penting aturan-aturan seputar HKM itu juga harus dilaksanakan dengan penuh tanggung jawab. ā€œKami akan mencarikan solusi bagi setiap persoalan yang dihadapi para petani Lamteng secara umum. Jadi, selain melanjutkan program yang sudah ada, kami akan pastikan ada program-program baru untuk memcahkan masalah para petani,ā€ kata Mustafa. (WAH/D10)

CMYK LAMPUNG POST

Ā±

19


PARIWARA

senin, 24 AGUSTUS 2015

AC

DANA TUNAI

INDOCOOL, AC baru. Pasang Service, Sparepar t, Tir tayasa 0721-8013130.085101581133/ Antasari 085266133838

AHLI GIGI RAMA DENTAL psng gigi palsu, psng kawat gigi Jl. Antasari dpn bioskop sinar & Jl. Urip Sumoharjo no.104 bdl Hub. 0812.7945122

bibit tanaman BIBIT SINGKONG Jual bibit singkong Gajah sdh pernah nyampe 80 ton/Ha. Telp. 0812.7230.2770. tidak melayani SMS. Jual Bibit Singkong Gajah potensi hasil 65 ton/Ha (17 kg/ phn) Telp. 0812.7230.2770 NO SMS BIBIT PINANG Bibit pinang dgn tinggi 30 s.d. 50cm hrg Rp 2500/batang Jl. Tir tayasa No. 225 Kec. Sukabumi Bdl. Hub. 0813.6993.1333

BOUTIQUE HIJAB STORY BOUTIQUE mnydiakn brbgai mcm Bju Mslim dr mrk trnma,Jilbb & Accsrsnya (Dā€™Molek, Zharifa, Mayesa dll) dgn disc. Up to 50 % s/d lbran Jl. Teuku Umar No. 13 Kedaton

KOLAM RENANG

BUTUH DANA TUNAI ? jmninan BPKB mbl, mulai dr thn 1995 dipmbiayaan Syariah, Hub. Khomeini 0813.6900.0960/ 0821.1961.2000

INDEKOST Pondok Aimar trm kos bln/ thn fas km, jmr di dlm, list masing-2 parkir luas, aman air & sampah gratis, hrg ng. Hub. 0853.8019.4555, 0822. 8037. 6456, 0853. 6961. 3489.

KATERING LELA CATERING & WEDDING ORGANIZER mnrima psnan catring & alat2 pesta prasmanan, tenda & kursi lngkp, music & tari pelaminan, baju/ rias pengantin dll. disc 10%. Hub. 0812-7920.2812

KESEHATAN NINDA MASSAGE. Terima massage/lulur, bisa dipanggil. Hubungi: 0852.6969.0554.

KEHILANGAN STNK BE 3519 EN, Nk. MH345P001BK024071, Ns. 45P-033520, an. Gusti Putu Darmawan. STNK BE 4699 PT, Noka. MH1JBK116EK127665, Nosin. JBK1E-112806, an. Tukiran. STNK BE 4869 PE, Noka. MH32BJ0010J71546, Nosin. 2BJ-171516, an. Ning Pawestri.

Dunia Kolam Renang mlyani prncangan kolam renang, pmbuatan, prawatan & mnydiakn pralatn & bhn2 prwatan air kolam. Jl.Hayam Wuruk komplek ruko kdamaian asri blok. i No.8 Hub.0721-7444567.

KONVEKSI CV. PUTRA ANEKA mnrm psanan Kemeja, Jkt, Kaos brdir, Spnduk,Prlgkpn sklh & kntor,Prtai, Jl. Teuku Umar No.7 Kedaton (smpng Istana Buah) Tlp.0721-785479

KURSUS-KURSUS KURSUS TEHNISI HP NVU Ponsel Servis & Kursus kls Mahir, 3 bln bljr smua merek, Siap Kerja, Jl. Z.A Pagar Alam No.2A Hub. 0896.7496.2976

MUSIK ADI MUSIK jl/bl/tkr tmbh: korg i5, i3, pa50sd,pa60sd,pa80s d,pa300,pa600,pa800,psr30 00, 710,750,910,950,kn14, 24,26,exr5,e96,e86,wk1800 ,blazer,cora,beta3,huper,dbx, alesis,axl, extreme,absolute. Ph.268983/ 0813-69139529, 0813-79464256

MESIN FOTO COPY CV. Mitra Abadi. Jual sewa perbaikan suku cadang & tinta photo copy. Hub. 0812.7909.898/ 0851.0880.5050

PELUANG USAHA Mari brgabung di kmnts perputaran uang dr kt bunganya

1 hr 1%, trkecil 1jt,5jt,10jt, Trf kesesama kmnts, diatur olh sstem mdl & untngnya kmbli 1 bln bl kt ajk tmn dpt bns 10% dbyrkn 7 mnt, Hub. 0813.1351.8040 Dicari pemodal utk usaha makanan ringan, sstm bg hsl 20-30% dr keuntungan, ada jaminan, Tlp. 0812.7230.2770

PENGINAPAN PONDOK PALAPA , Harga Mulai Dari 95.000/Hari, Di Pusat Kota, Fas : Ac, Tv, Km Pribadi, Breakfast, Parkir Luas, JL. P.E.M NUR 7623158, 7188333, 087899764477, 085380151888

PENGOBATAN TERAPI Terapi lintah mngobati kolesterol, Drh tnggi, Asam urat, Kanker, Kelenjar gth bning, Skt kpl, Gtl2, dll, Hub. 0823.7135.9992

PERCETAKAN JAPPRINT SOLUTION prcetakan majalah, melayani jsa design/lay out & cetak majalah, album sekolah, buku lulusan, souvenir flashdisk ID card, dll. Hub.0856-5899.2222 (WA) / BB 7CAFA959 CV PESONA DIGITAL PRINTING & PERCETAKAN: mengerjakan Banner, X-Banner, umbul-2, spanduk,brosur, stiker, kalender, kartu nama, majalah, kaos, mug, PIN, Jl. ZA Pagar Alam No. 34 D Gd Meneg hub. 0858.4116.8180.

PRIVATE Mau Private Bhs Inggris ( C O N V E R S AT I O N , T O E F L & TOEIC) dgn kualitas terjamin. Hub. WIDNA ENGLISH SCHOOL. Hub. 0721254184, 0899.5804.987 Pin 52367C89. Mau Private BIMBEL semua mata pelajaran & PR dibantu untuk SD, SMP, SMA. WIDNA ENGLISH SCHOOL solusinya. Hub. 0721254184, 0899.5804.987 Pin 52367C89. KURSUS Bingung Ajari Membaca, Menulis & Berhitung, Private saja dgn kami WIDNA ENGLISH SCHOOL. Hub. 0721254184, 0899.5804.987 Pin 52367C89.

RACUN API CV. Cahaya Abadi. Menjual berbagai apar+pengisian ulang Jl. Yos Sudarso 138 C(dpn Budi Wahana Motor). Hb. 07217520099, 081278001238.

SERVICE M I N J AYA S E R V I C E mnrm sr vis kulkas,Frezer B o x , Ku l k a s Fr e z e r, S h o w C a s e , D i s p e n s e r, M s n Cuci,Pmpa air & alat2 Listrik, trma srvs pggln (Bergaransi) Hub. 0813.7992.9560 km siap dtng

SANGGAR BUNGA Sanggar Bunga Lampung Florist. Terima psnan ucapan

di seluruh Sumatera ā€œBunga Papan Medan/sewa bunga meja dll. pSt: Bdr Lpg, Kalianda, Pringsewu, Gdng Tataan, Jl. Imam Bonjol simpang Jl. Tamin lebak budi (0852.7971.4488).

UD BATU ALAM 2 SAUDARA mnydiakn brbagai jns btu alm dgn motif mnrik utk mmprcntik rmh,kntr & kolam minimalis anda, Jl. Letjen Ryacudu No. 33, Hub. 0813.2065.0555

CANOPY & STENLIS Spesialis canopy, pgar, trlis, baja rngan, polding gate, dll mrah & bergrnsi. HP. 0853.7800.8111, 0852.0833.2414 MUSTOPA CANOPY menerima pemasangan Canopy, Bajaringan, Polding Gate, Tralis, Pgr Besi/Stainlis, gnti atp dll, kpuasan anda yg diutamakan, Brgaransi, Hub. 0823.7902.6444/ 0813.7393.6956

KOST DISEWAKAN Disewakan Kos, Jl Griya Utama Blk 2 C no 8 W. Halim Prmai Bdl. Fas: TV AC Km mndi dlm. Hub 08127277590/0721702498. jgn SMS.

DISCOUNT $ 50, JL. TEUKU UMAR NO. 21 B KEDATON, CP. NISA 0721.772972, AGUS 0812.7257.2221.

20

PT BUNDA ASRI LESTARI Travel

Jl. Teuku Umar No. 90 E Keda-

ā€“ Umroh hemat Desember 2015

ton. CP; Diana 0811.7958.38,

hrg mulai $ 1.850 Kuota terbts

Indra: 0813.7320.0766.

SUMUR BOR RESTU IBU BOR menerima pembuatan sumur bor r umah tangga, pabrik. Hub. 0821.7832.8328.

TOKO ACS LAMPUNG menyediakan Produk Polycarbonate dgn merk twin lite, solar lite, x lite, solite. Solar tuff, solar flat, flexil0n, laser coor, produksi PT IINPARK PRATAMA Jl. P.Antasari No.84 Tj Karang telp.0721-260884, 08217622.5515 (distributor Lampung).

SALON PARIS SALON, khusus wanita, join mmbr gr ts creambath seumur hdp Jl. Sultan Agung No. 07 Way Halim T.Karang tlp. 0815.4047.1110/BB 52208FBF

UMROH ALBILAD UNIVERSAL: harga promo bayar Oktober lunas 1900 USD tempat terbatas 50 jamaah: Jl. P.Antasari No. 14 Kali Balau (Cucian mobil water castle) Jl. Sriwijaya No. 11 D Enggal (0812.7285.884) 0813.6900.0960 / 0821.1961.2000 PT DMS TRAVELā€“ UMROH STLH HAJI $1.750, PENDAFTARAN SEBELUM RAMADHAN

LOWONGAN

PROPERTY BATU ALAM

LAMPUNG POST

RUMAH DIJUAL Dijual Rumah di Bukit Kencana, 3 kamar tidur, Sumur Bor, Garasi 2 mobil, Full Rehab, Hub. 0853.6723.6660 Dijual rumah 350 jt bisa dibayar 2x halaman bisa utk 3 mobil, 3KT, pagar keliling, dapur & ruang keluarga luas. Hub. 0821.8263.3592.

TANAH dijual Dijual Cepat Tanah Ls. 337 m2 (17 x 20), SHM, cck utk Usaha/ Kos, Nego, Jl. Imam Bonjol Metro, Hub. 0857.7189.9366 DIJUAL TNH SELUAS 6HA SHM, d jl. raya mincang desa negri agung kec. Talang Padang kab. Tanggamus Lampung hub. 0812.8377.8077

Jual Tnh Kav, Ls. 150 m2, 35 jt angs 0 % SIAP BNGUN, TRM shm, tdk ada biaya tmbhn apapun Hub. Dara War uli 0852.7993.3375 Dijual tanah luas 4429 m dekat SPN ( sekolah polisi negara) Kemiling hub : 0812.7929.518

TANAH KAVLING Kavling muslim Azzahra, harga spesial di bulan syawal fasum : masjid, sekolah & taman, bonus pohon. Hub. 0821.3394.7417. Dijual rumah bersubsidi lok. Jatimulyo, angs. 700 ribuan & tanah kavling. Hub. 0823.8057.2116. Tnh kav dkt rncana kntor Gubernur & ITERA, Cash/ Kredit, DP Ringan, PT. SINAR MULYA INTI 0721-8013290 / 0813.6919.7602

Minat tnh kavling di Tanjung Seneng (Turi Raya), Way Kandis Jl.Cempaka 3, Rajabasa (Bataranila) & Itera (institut Teknologi Sumatera) Hub. Anita. 0853.7966.3025, 0896.5561.2385. Tnh 300 m2 & 600 m2, SHM, Tanjung Sari Natar, dkt ponpes, dkt rmh pddk, dkt rencana tol, prospek sgt bgs. Hub. 0851.0141.4481 LANGGENG PROPERTINDO. Jual kavling kredit siap bangun DP ringan angsuran terjangkau lokasi Kodya & LamSel. Hub. Bpk. Karel Teguh, 0821.8530.7711.

Dijual tanah 1000 m2, dgn bngnan Rmh 8x12m, 2 KT & 2 KM, Srt 24 kos2an dgn Kmr Mndi di Dlm, Jl. Perwira 19, R.basa, di blkng kmpus Unila, Cp: 0821.7737.4602

CV GRAHA OPERATIONAL PROPERTY KAVLING (GOPEK) jual tnh kav uk. 10 X 15 m2 di areal kta bru Bandar Negara Lampung, hrg promo Rp 25 Jt-an, siap bngn area str tgs. Hub. Bpk. Muhadi, HP.0813.6965.3005.

Dibutuhkan segera Sales Executive, fas. Gj insentiv. Lamaran antar langsung ke AZA ELEKTRONIK & FURNITURE Jl. Ratu Dibalau No. 7 samping Bank BRI Tanujung Seneng Way Kandis Bdl.

Kavling d blkang Kampus Itera, dekat gerbang K3, dekt grbang tl & tnh rmh sakit adven ukr 10 x 15 hrg 50 jt trima SHM bisa cash tmpo. Hb. Ikhsan 0812.7222.0234 Pin 547F9C0F.

Dibthkn Sgr 12 Llsn SMU/ Sdrjt utk Diddk & Dijdkn Guru Tk. Paud, Hub. Mitra Persada Tlp. 082378571751

Ruko 2 1/4 Lt. 4 x 13,5 HGB, Lok. Strtegis, 2 KM, 2 KT, dgn prlngkapan Rumah, Siap Huni + Usaha, Jl. Teuku Cik Ditiro, Kemiling, Hub. 0815.8605.1135 / 0822.8184.6888

Urgently 20 Supir, Sim B1 mx 38 th, pddkn SMP, Surveyor pria pnddkn SMA, Sim C, mngnl wlyh Lampung, dtg lsng dgn lmrn lgkp, Jl. Tembesu No.8 Campang Raya, Bdl

Dijual Rumah (TP) LT. 2.840 m2, 60x50 m2, LB 800m, SHM Jl. Way Ngarip No. 6 Pahoman B. Lampung, Hub. 0852.6740.6176

Dbthkn remaja laki2 17/22 thn & wanita umr sktr 40 thn, utk brkerja di rmh tngga, jjr , rajin & brtnggung jwb, Hub. 0812.7952.2716

Dbthkn tenaga penjahit um. 20 ā€“ 28 thn, llsn Smk tata busana/prnh kursus, serius, Hub. 0811.7204.154 Dicari Juru Masak Lakilaki max 40 th, di Jl. R.A Kartini Tanjung Karang. Hub. 0878.8894.0991 (Bpk. Budi). Anda ingin berpengahasilan 25Jt/Bln, Perumahan CLUSTER di PRINGSEWU ā€“ SIDOHARJO, cari Agen/Marketing, pendapatan Ril 25/Jt/Bln, Interview lngsung Hari : Senin,Rabu & Sabtu, Jm 10.00 wib, tmpt Jl. Way Umpu 34 Pahoman BDL, Bpk. Andy Reza Prshaan Kontraktor Butuh : 4 Org S1 Teknik Sipil brpglmn 2 thn, 3 Org STM/SMK Teknik/Bangunan, Brpnglmn 2 thn, Krm ke PO BOX 1080 Bdl 35000

OTOMOTIF AUDIO

at Des 09, Plat B, htm met, bgs trwat baik & Honda City idsi

SERVICE

LINE CAR AUDIO work js utk

04 manual B Gold met, Hub.

BUDI AUTO SERVICE mn-

audio mbl,Kc flm,Cstm mbl,Jok

0812.7221.250

rma Tune Up, Engine Diag-

pres,dll dgn hrg brsaing, Jl. P.

nosis, Scaning Timing Igni-

Antasari No. 118 Sukarame

All New Grand Livina

tion, ABS-SRS Airbag,Oil/

Telp. 0813.7934.3853

Sv at thn 2013/2014, Htm,

Brake reset,Steering angle

Km 15.000 spr ti baru, Hrg

sensor,Remote Immobiliz-

Nego Hub. 0811.9104.248/

er Jl. Sultan Agung No. 27

Pin 74317BED

Way Halim 0812.7943.961/

MOBIL DISEWAKAN CV. SRIKANDI LNGKAP &

0813.6992.6494

NYAMAN, ALPHARD, CAMR Y,

Nissan Grand Livina 1,5

MERC Y,FOR TUNER, PAJERO

XVā€™2008, Abu-abu Met, hrg

SPORT, DOUBLE CABIN, IN-

IN AUTO 22 js crbon clean,Cci

Rp 110 Jt nego, BE Kodya Bdl.

NOVA, AVANZA, BUS WISATA,

lmp,scning ecu,msn kki2,Cstm

Hub. 0812.7204.7566.

projcktor, Mdfksi,dll Jl. Morotai

ELF. HUB.0813-69695051 /0821-82032964.

Gg. H. Aliun No. 3 Sukarame,

TOYOTA

Hub. 0821.8518.7776

M0BIL dijual

Kijang Innova Type Gā€™2007,

DAIHATSU

BE, an.sndri, H 130Jt ng. Hub.

Granmax PU, Dp 9.536.000

Biru, pjk baru, ors, tgn 1, plat 0813.69183859.

(Izin Usaha, KIR, Angs. 1) Pros-

Sdn Twincam 91, Se,Ltd,BE

es Cpt & Mdh, cck utk Usaha,

Kodya,s.pakai,lkp rmt,42,5

Minat Hub. 0812.7914.672

Jt/Nego,bs

Isuzu Panter LV 2011.silver kondisi prima km rendah tgn 1siap gas

t o r,

TT

Mo-

0812.7937.256/

0851.0155.3110

POWER STEERING

poll.hrg 149 jt ngosmpai deal

AWING MOTOR . Ser vice/

.bisa kredit hub.0811.9104248

pasang power stering se-

PIN 74317BED.

mua jenis mobil, Jl. Sultan

MITSUBISHI Dijual Mitsubishi Kuda 2.5 diesel ā€˜2000, Biru Met, Hrg. 55 Jt nego, hub. 0812.7144.2770 NISSAN

Agung jalur 2 Way Halim. Hub. 0896.3163.3102, 0852.6956.6067. S pecialist a h li P w r Stering, Spare par t lgkp, Tng brpnglmn, Brgrnsi, Murah Hub. 0821.7746.0825 /

NISSAN GRAND LIVINA 1.5 XV

0821.8650.2226

VARIASI BANDUNG MODERN VARIASI MOBIL mgrjkn flafon mbl, Jok ptn, Srng jok, Kc flm, Krpet dsr prdm, Cci lmp, Audio, dll. Jl.Gatot Subroto 139 Garuntang (dibawah Novotel Hotel). Hub. 0812.7206.1144. JAKARTA VARIASI mngrjkn Jok Paten, Srng Jok, Plofon Mbl, Bngks Stir, Krpet dsr, Kcfilm, dll. Jl. Sultan Agung No. 34 T.karang, Hp. 0823.7183.6620

MOBIL PENGANTIN ELEGANT, NYAMAN MERCYE200, CA M R Y, H O N D A AC C O RD, A L P H A RD, ABADIKAN MOMENT ISTIMEWA ANDA DGN MNGGUNAKN MBL PNGNTIN KAMI. HB.0813.6969.5051/082182032964

Toyota ALL New Corolla thn 2000, Mulus terawat, Siap Pakai, No kendala, Hub. 0813.6765.8388

Jual Granmax PU 1.3 Std 2014, 75 Jt, Dp 15 angs. 2.720.000/3thn, BE Kodya, Minat ? Hub. 0812.7431.3000

Jimny Katana GX 1993, 4x4, Ac, Winch, Velg Racing, Hub. 0812.1059.2000


DAERAH

senin, 24 agustus 2015

LAMPUNG POST

21

3.000 Peserta Ikuti Jalan Sehat Keluarga SEKITAR 3.000 peserta yang meliputi pegawai negeri siĀ­ pil (PNS), anggota TNI/Polri, karyawan BUMN/BUMD, karĀ­ yawan perusahaan swasta, dan masyarakat umum mengikuti jalan sehat keluarga dalam rangka memeringati Hari Keluarga Nasional (Harganas) XXII tingkat Provinsi Lampung 2015, Minggu (23/8) pagi. Ketua Tim Penggerak PKK Provinsi Lampung yang juga Ketua Panitia Harganas Tingkat Provinsi Lampung 2015 Ny

Ā­ prilani Yustin Ficardo, istri GuA bernur Lampung Muhammad Ridho Ficardo, melepas jalan sehat keluarga yang mengambil star di Bunderan Gajah, Enggal, Bandar Lampung, dan berakhir di halaman Kantor Perwakilan BKKBN Provinsi Lampung. Jalan sehat itu menempuh jarak sekitar 4 km menyusuri Jalan Ahmad Yani, Jalan Wolter Monginsidi, Jalan Cut Mutia, dan Jalan Abdi Negara. Jalan sehat tersebut semakin meriah karena berbarengan dengan

Hari Bebas Kendaraan Bermotor (HBKB) atau Car Free Day di Bunderan Gajah. Kepala Kantor Perwakilan Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) Provinsi Lampung Kusmana menjelaskan kegiatan ini digelar secara rutin setiap tahun, dalam rangka turut serta menyehatkan masyarakat, memasyarakatkan olahraga, dan mengolahragakan masyarakat, dan menjalin silaturahmi. (AST/D1)

Warga Gayam Pertanyakan Jatah Raskin n LAMPUNG POST/WIWIK HASTUTI

IKUTI JALAN SEHAT. Ketua Tim Penggerak PKK Provinsi Lampung Ny Aprilani Yustin Ficardo menggandeng putrinya bersama Kepala Kantor Perwakilan Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) Lampung Kusmana turut serta jalan sehat dalam rangka memeringati Hari Keluarga Nasional (Harganas) XXII tingkat Provinsi Lampung 2015, Minggu (23/8) pagi.

Kemarau, Warga Lamsel Mulai Kesulitan Air Bersih Warga di beberapa kecamatan di Lampung Selatan kesulitan mendapatkan air bersih untuk kebutuhan sehari-hari. ARMANSYAH

A

K I BAT ke m a r au berkepanjangan dan diprediksi hingga akhir tahun, sejumlah masyarakat Kecamatan Katibung, Way Sulan, dan Kecamatan Merbaumataram, dan Desa Palaspasemah, Kecamatan Palas, Kabupaten Lampung Selatan, mulai kesulitan mendapatkan air bersih untuk kebutuhan sehari-hari. Pasalnya, sumur mereka sejak sepekan terakhir mulai mengering. Hal itu dialami M Idrus (38). Dia bersama keluarganya keĀ­ sulitan mendapatkan air bersih

untuk kebutuhan sehari-hari seperti mandi, mencuci, dan memasak. Sebab, sumur miliknya mulai kering, sehingga ia bersama istri dan anaknya harus menghemat air agar kebutuhannya tercukupi. ā€œKami mulai kebingungan kalau sumur mengering. Padahal, air merupakan kebutuhan paling pokok di rumah. Agar terpenuhi semua, kami harus menghemat air. Kalau enggak begitu, kebutuhan sehari-harus tidak terpenuhi,ā€ kata dia saat ditemui di rumahnya, Minggu (23/8). Menurut Muslim, jika sumur miliknya yang mempunyai kedalaman sekitar 13 meter

itu digunakan untuk mandi dan mencuci, sumur tersebut akan kering. Namun, setelah sekitar 10 jam kemudian, air baru muncul kembali.

ā€œ

Mau enggak mau, kami (keluarganya, red) terpaksa mandi di bendungan Sungai Way Pisang. ā€œJadi, keluarga kami menggunakan sumur itu pada pagi dan sore hari. Tapi, kalau tepat hari libur, bisa saja saya atau istri tidak mandi atau sekadar mencuci muka dan gosok gigi.

Yang jelas, sekarang kami sulit untuk mengatur kebutuhan air. Sebab, semua saya anggap penting semua,ā€ ujarnya. Hal senada diungkapkan Aan Siregar (28), warga Desa Palaspasemah lainnya, saat ditemui di halaman rumahnya, kemarin. Dia mengatakan sumur di rumahnya tidak lagi mampu memenuhi kebutuhan air bersih bagi keluarganya karena kering. Akibatnya, dia terpaksa kembali melakukan kebiasaan lama yakni mengandalkan air bersih dari sungai di wilayah itu. ā€œMau enggak mau, kami terpaksa mandi di bendungan Way Pisang tidak jauh dari rumahnya. Air di sumur hanya dipergunakan untuk memasak dan minum.ā€ (USD/D2) armansyah@lampungpost.co.id

WARGA Desa G ayam, Ke Ā­ camatan Penengahan, Lampung Selatan (Lamsel), mempertanyakan jatah beras miskin (raskin) yang belum diterimanya sejak empat bulan lalu. Menurut Mahyudin (50), salah satu warga Desa Gayam, Kecamatan Penengahan, sejak empat bulan lalu (Aprilā€”Agustus) ia belum menerima raskin. Sementara warga lainnya yang masuk rumah tangga sasaran (RTS) masih rutin menerima beras untuk keluarga kurang mampu. Karena tidak menĀ­dapat

jatah tersebut, ia pun mengaĀ­du ke satgas kecamatan. ā€œMasih ada data nama anak saya, Nurul Hidayah (29), sebagai penerima raskin. Namun, sekitar empat bulan ini dia (Nurul, red) belum menerima raskin. Ada apa ini?ā€ kata Mahyudin, menceritakan hal tersebut di salah satu warung yang ada di depan Polsek Penengahan, Jumat (21/8). Ia mengatakan penerima manfaat raskin atas nama Nurul Hidayah adalah cucunya (Natasya) yang masih berusia

10 tahun, lantaran anak perempuannya itu sejak Lima tahun bekerja sebagai tenaga kerja Indonesia (TKI) di Malaysia, sementara suami Nurul meningĀ­ gal dunia dua tahun lalu. Untuk membuktikan ucapanĀ­ nya itu, Mahyudin mengeluarkan dua lembar kertas dari dalam jaketnya. Dua lembar kertas daftar nama warga penerima manfaat raskin Desa Gayam, Kecamatan Ketapang, Lamsel, Ia menunjuk salah satu namanya yang tercantum di kertas tersebut. (KRI/D2)

Dua Jabatan Kosong di Pemkab Lamsel HINGGA kini dua jabatan di Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lampung Selatan (Lamsel) masih kosong. Kedua jabatan itu, yakni kepala Badan Perpustakaan dan Arsip Daerah (BPAD) dan staf ahli bupati bidang kesejahteraan masyarakat (kesrak). Pasalnya, Kepala BPAD Lamsel Ali Husnan telah pindah ke Pemerintah Provinsi (Pemprov) Lampung. Sementara jabatan staf ahli bupati bidang kesrak Jamal Naser dalam proses pengajuan pensiun. Karena, yang bersangkutan mencalonkan

diri sebagai bupati Pesisir Barat dalam pemilihan umum kepala daerah (pemilukada) pada 9 Desember 2015. Kepala Badan Kepegawaian, Pendidikan, dan Latihan (BKPL) Lamsel Akar Wibowo, ketika dikonfirmasi Lampung Post, Minggu (23/8), mengatakan jabatan kepala BPAD Lamsel kini diisi oleh sekretarisnya sebagai pelaksana tugas (Plt). Sementara untuk jabatan staf ahli bupati bidang kesrak hingga kini masih kosong. ā€œYa, tunggu saja dan sabar apakah nanti akan dilakukan rolling atau tidak, saya

juga belum tahu,ā€ ujarnya. Di lain pihak, Penjabat (Pj) Bupati Lamsel Kherlani belum lama ini menyatakan jabatan yang kosong di lingkup Pemkab Lamsel akan dilakukan pengisian. ā€œSaya pastikan tidak ada rolling jabatan di lingkup Pemkab Lampung Selatan ini, kata kuncinya para pejabat harus bisa melaksanakan tugas dan fungsi (tupoksi, red)nya dengan baik,ā€ kata dia. Lebih lanjut, Kherlani mengaĀ­ takan jabatan sebagai Pj bupati Lamsel yang diembannya haĀ­ nya enam bulan. (TOR/D2)


Senin, 24 agustus 2015

DAERAH

Pembangunan Jalan Dikritik Kepala Pekon S

EJUMLAH kepala pekon di Kecamatan Limau, Kabupaten Tanggamus, mengkritisi pelaksanaan peĀ­ ningkatan jalan lingkar BuĀ­ lokā€”Limau, yang diduga tidak menggunakan material sesuai dengan spesifikasi. Kepala pekon mengkhawaĀ­ tirkan pembangunan jalan itu tidak akan bertahan lama. Beberapa kepala pekon itu juga mengeluhkan pelaksanaĀ­ an pembangunan dan meminta agar pihak Bina Marga Provinsi Lampung turun langsung guna memantau di lapangan. Sebab, pihak rekanan menggunakan batu sabes yang dinilai sangat rapuh sebagai lapisan dasar peningkatan jalan. Menurut mereka, pelaksanaan pembaĀ­ ngunan seperti itu terindikasi bisa merugikan keuangan negara. ā€œKami sudah melihat pekerĀ­ j a a n nya , d a r i Su k a m a r a , Kecamatan Bulok, sampai Antarberak, Kecamatan LiĀ­ mau. Pelaksanannya cukup baik karena menggunakan batu pecah ukuran 5ā€”7. NaĀ­ mun, dari Antarberak sampai simpang Kuripan, Kecamatan Limau, memakai batu sabes.

PEMKAB Lampung Selatan menyatakan siap untuk tuĀ­ rut serta meramaikan dan menyukseskan event LamĀ­ pung Fair 2015 yang akan digelar Pemerintah Provinsi Lampung, Sabtu (5/9) hingga Minggu (20/9), di PKOR Way Halim, Bandar Lampung. Kepala Bagian PerekonoĀ­ mian Setkab Lamsel Irmanto mengatakan untuk ikut serta dalam kegiatan Lampung Fair 2015, pihaknya telah melakukan persiapan secara matang dengan menghimpun berbagai program unggulan dari seluruh satuan kerja perangkat daerah (SKPD). Pemkab menampilkan proĀ­ gram, produk, dan rencana

Batu itu kan tidak kuat dilewati mobil, sekali saja sudah hanĀ­ cur,ā€ kata kepala pekon yang tidak mau namanya disebut, Minggu (23/8).

Memprihatinkan Menurut dia, jalan lingkar tersebut sudah lama mengĀ­ alami kerusakan, bahkan samĀ­ pai belasan tahun. Atas nama warga, dia meminta agar jalan ini dikerjakan dengan baik suĀ­ paya ada kepuasan masyarakat terhadap hasil pembangunan pemerintah. Dia juga meminta pembaĀ­ ngunĀ­an jalan itu diharapkan lebih mengedepankan kepentĀ­ ingan rakyat. ā€œSaat mendengar kabar kalau jalan itu akan diĀ­ tingkatkan lagi, tidak terkira keĀ­ bahagiaan kami. Sebab, medan yang sulit dilalui menjadikan daerah kami sebagai wilayah yang sulit dijangkau,ā€ kata dia. Anggota DPRD Tanggamus, Ahmad Farid, mengatakan batu yang digelar ke jalan suĀ­ dah mencapai Pekon Badak, Kecamatan Limau. Namun, dia menyayangkan pihak rekanan masih menggunakan batu sabes untuk menimbun jalan yang berlubang. (D1) abuumarali@lampungpost.co.id

22

Lampung Selatan Siap Ikuti Lampung Fair 2015

Beberapa kepala pekon itu juga mengeluhkan pelaksanaan pembangunan dan meminta agar pihak Bina Marga Provinsi Lampung turun langsung guna memantau di lapangan. ABU UMARALI

LAMPUNG POST

pembangunan unggulan di anjungan Kabupaten Serambi Sumatera itu. ā€œMeski pelaksaĀ­ naan Lampung Fair masih lama, kami telah memperĀ­ siapkan diri agar pada saatĀ­ nya nanti sudah siap tampil 100%. Semua produk ungĀ­ gulan yang dimiliki Lampung Selatan siap dipamerkan,ā€ kata dia di ruang kerjanya, Jumat (21/8). Irmanto juga menjelasĀ­ kan selain mempersiapakan produk-produk unggulan dari masing-masing SKPD, pihaknya telah mematangkan konsep atau bentuk tampilan anjungan Kabupaten Lamsel agar lebih sempurna lagi dari konsep terdahulu. (TOR/D1)

n LAMPUNG POST/ZAINUDDIN

PERBAIKAN JEMBATAN. Sejumlah kendaraan menuju arah Bandar Lampung atau sebaliknya melintasi sisi sebelah kiri (dari arah Metro) Jembatan Tegineneng, Kabupaten Pesawaran, Minggu. Sejak Sabtu (22/8), sisi kanan jembatan ditutup karena dalam masa perbaikan.

Satu Desa Belum Serahkan Syarat ADD MENDEKATI akhir Agustus 2015, masih ada satu desa di KaĀ­ bupaten Lampung Utara yang belum menyerahkan berkas pencairan alokasi dana desa (ADD), yakni Desa Pagar, KecaĀ­ matan Blambanganpagar. Kepala BPMD Lampura Beny Oemasin mengatakan pihaknya memberikan batas sampai akhir bulan ini, seluruh desa di Lampura menyerahkan tiga syarat untuk mendapatkan ADD dari Pemerintah Pusat. Mulai dari RPJMdes, APBdes, dan RKP desa, untuk tahap pertama. Sebab, pencairan tahap kedua dana dari APBN itu segera cair. ā€œBerdasar PP Nomor: 22/2015

tentang Alokasi Dana Desa dan Permendagri No. 113/2015 tentang Pengelolaan Dana Desa telah jelas bahwa pencairan tahap dua akan dilaksanakan bulan ini,ā€ kata dia di ruang kerjanya, Jumat (21/8). Namun, kata Beny, masih saja ada satu desa yang beĀ­ lum menyerahkan seluruh persyaratan dalam pencairan ADD. Menurut dia, pihaknya memberi tenggat sampai Ā­akhir bulan ini agar kepala desa dan perangkatnya yang beĀ­ lum menyerahkan kelengkaĀ­ pan persyaratan. MengĀ­ingat pencairan tahap berikutnya segera dilaksanakan, bila tidak akan mendapat sanksi

dari Pemerintah Pusat. ā€œDana itu penting untuk pelaksanaan pembangunan di daerah perdesaan. Sebab, pemerintah tidak lagi mengĀ­ gulirkan program lain dalam pelaksanaan penataan daerah desa,ā€ kata dia. Sementara itu, Kasubbid Keuangan dan Kekayaan Desa BPMD Lampura Firmansyah menjelaskan pihaknya telah menerima seluruh ADD pada tahap pertama. Secara keĀ­ seluruhan berjumlah Rp33,395 miĀ­l iar, berasal dari APBN Rp26,223 miliar untuk 232 desa, dari APBD Rp6,846 miliar, serta bantuan bagi 15 keluĀ­rahan Rp323.520.000. (CK5/D1)

Pemkot Metro Belum Bayarkan Rapel PNS PNS di lingkungan PemeĀ­ rintah Kota (Pemkot) Metro gigit jari. Sebab, rapel keĀ­ naikan gaji sebesar 6% terĀ­ hitung Januari 2015 silam baru akan dibayarkan pada 2016 mendatang. Padahal, para PNS di sejumĀ­ lah kabupaten/kota lainnya di Lampung telah menerima kenaikan gaji berikut rapelĀ­ nya terhitung sejak Januari 2015. Hal itu setelah pada 4 Juni 2015 lalu, Presiden Joko Widodo menandatangani PP Nomor 30 Tahun 2015 tentang Perubahan KetujuhĀ­ belas Atas PP Nomor 7 Tahun 1977 tentang Peraturan Gaji Pegawai Negeri Sipil. Kepala Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah

(BPKAD) Kota Metro Imam Santoso menjelaskan PP yang menjadi dasar untuk pembayaran kenaikan PNS 2015 memang sudah terbit. Namun, hingga kemarin Pemkot Metro belum dapat membayarkan kenaikan gaji para PNS karena kondisi keuangan yang belum meĀ­ mungkinkan. ā€œHal itu sebagai dampak adanya penurunan potensi penerimaan daerah yang mencapai Rp25 miliar, akiĀ­ bat pengurangan dana bagi hasil minyak bumi yang mencapai Rp16 miliar dan dana bagi hasil pajak kenĀ­ daraan bermotor Rp9 miĀ­ liar,ā€ kata Imam Santoso, akhir pekan lalu. (OGI/D1)


DAERAH

Senin, 24 agustus 2015

23

Pendidikan Anak Usia Dini Sangat Penting

Ikam Tubaba Beri Beasiswa ke Kampung Inggris IKATAN Mahasiswa TulangĀ­ bawang Barat (Ikam Tubaba) membuka program beasiswa bagi pemuda di kabupaten itu ke Kampung Inggris, Parea, Kediri, Jawa Tengah, selama 10 bulan. Ketua Ikam Tubaba Fitma Indrawan mengatakan syarat utamanya peserta program beasiswa itu usia maksimal 26 tahun dan belum menikah. Program itu tidak membatasi lulusan sekolah. Beasiswa mencakup bebas biaya penĀ­ didikan dan asrama selama 10 bulan dan uang bantuan biaya studi Rp2 juta. Ikam, kata dia, memberikan kewajiban kepada penerima beasiswa untuk mempromosiĀ­ kan Lampung, khususnya TuĀ­ langbawang Barat, saat beĀ­ rada di Parea. Usai mengikuti program peserta diwajibkan mengabdi selama dua bulan di Tulangbawang Barat. ā€œKegiatan ini sebagai salah satu bentuk kontribusi Ikam Tubaba untuk membantu pemerintah membangun daerah. Program ini berkelanjutan karena Ikam ingin mewujudkan Kampung Inggris di Tubaba,ā€ kata dia. Seleksi penerimaan program beasiswa ke Kampung Inggris dibuka sejak 20 hingga 28 Agustus 2015. Untuk seleksi pada 3ā€”5 September 2015, di Parea, Kediri, dan yang lolos akan diumumkan pada 7 SepĀ­ tember mendatang. Dia menjelaskan peserta yang dinyatakan lolos seleksi harus sudah di asrama pada 9 SepĀ­ tember 2015. Saat pendaftaran, peserta juga wajib mengirimkan curiculum vitae dan motivation letter ke e-mail Ikam Tubabar feat Global English ikamtubabar. ge@gmail.com paling lambat pada 28 Agutus 2015. Materi seleksi, meliputi psikotes, bahasa Inggris, dan interviu, membuat surat keĀ­ terangan izin dari orang tua di atas meterai 6.000, dan memĀ­ buat surat pernyataan bersedia mengabdi selama dua bulan di Tulangbawang Barat. (MER/D1)

LAMPUNG POST

n LAMPUNG POST/RIAN PRANATA

BAKSOS HIMPAUDI. Wakil Bupati Tulangbawang Heri Wardoyo, didampingi ketua Himpaudi setempat, menyalami siswa PAUD dan masyarakat pada bakti sosial meninjau anggota Himpaudi Tuba di Kampung Duta Yosomulyo, Rawapitu, Jumat (21/8).

Register 45 Sungaibuaya Belum Kondusif Bermitra Banyak perambah di Register 45 yang mau bermitra, tetapi masih ada juga yang enggan, terutama di Blok Nuri. Hal ini bisa mengganggu kemitraan. M RIDWAN ANAS

P

ERAMBAH yang ada di kawasan hutan Register 45, Sungaibuaya, KabuĀ­ paten Mesuji, belum sepenuhĀ­ nya dapat diajak bermitra. Hal itu karena masih ada peramĀ­ bah yang melakukan jual beli lahan ilegal. Kepala Dinas Kehutanan Mesuji Murni mengatakan Blok Nuri di Register 45 menjadi salah satu yang paling rawan. ā€œDibantu pihak kepolisian, sejauh ini kemitraan berjalan dengan baik. Banyak yang mau bermitra, tetapi masih ada juga yang enggan, terutama di Blok Nuri,ā€ kata Murni melalui teleĀ­ pon, Minggu (23/8). Di blok itu, kata dia, peramĀ­bah masih dengan bebas melakukan jual beli lahan tanpa sepengetaĀ­

huan pemerintah. ā€œKemitraan berjalan antara perambah dan perusahaan pemegang hak pengusahaan hutan tanaman industri (HPHTI), yakni PT Silva Inhutani Lampung dan pemeĀ­ rintah sebagai penengah. Di Blok Nuri masih banyak yang enggan melakukan kemitraan, itu cukup membuat kami gerĀ­ ah,ā€ kata dia. Sejauh ini kawasan Register 45 yang dulunya kerap terjadi aksi kekerasan, kini mulai kondusif. Pihak kepolisan dari Polres Mesuji juga mulai aktif memantau perkembangan di Register 45. Hal itu dirasa oleh perambah yang bermitra sebagai bentuk perlindungan. ā€œKami kerap diintimidasi oleh perambah yang tidak bermitra. Sejauh ini kami cuĀ­ kup aman dan nyaman. Kami

berharap kemitraan dapat membuat hidup kami lebih baik,ā€ kata Maryo, perambah dari wilayah Karyajaya.

ā€œ

Kemitraan di Register 45, selain berdampak pada lingkungan juga dapat mencegah konflik. Harus Serius Sebelumnya diberitakan, program kemitraan antara warga yang menduduki lahan Register 45 dan perusahaan, yang difasilitasi pemerintah, dengan tujuan penghijauan kembali dan penyelesaian konflik harus dikelola serius. Hal itu ditegaskan Kapolres MeĀ­ suji AKBP Trisna Adhiaksa di ruang kerjanya, Senin (13/7).

Dia meminta agar program kemitraan yang digagas dan dikawal penuh jajarannya itu perlu mendapat perhatian serius semua pihak. ā€œDengan program kemitraan, selain berdampak pada lingkungan juga dapat mencegah konflik. Konflik antarwarga yang beĀ­ rada dalam kawasan Register 45 jelas bisa diminimalisasi, bahkan dihilangkan dengan program kemitraan,ā€ kata dia. Trisna mengatakan bila semua pihak mendukung dan dilakukan secara komprehenĀ­ sif sesuai dengan kewenaĀ­ngĀ­ anĀ­Ā­Ā­nya, program kemitraan ini pasti akan berhasil dan berjalan baik. ā€œKalau mau persoalan kawasan Register 45 selesai, lagi-lagi semua pihak harus melakukannya secara komprehensif sesuai dengan kewenangan. Saya yakin bisa selesai,ā€ ujarnya. (D1) ridwananas@lampungpost.co.id

PENDIDIKAN anak usia dini sangat penting sehingga bukan hanya menjadi tangĀ­ gung jawab guru di sekolah, melainkan orang tua di rumah juga memiliki peran penting dalam membentuk karakater anak. Hal itu dikatakan Ketua Himpaudi Tulangbawang Zaidirina Heri Wardoyo saat bakti sosial meninjau angĀ­ gota Himpaudi di Kampung Duta Yosomulyo, Kecamatan Rawapitu, sebagai rangkaian memperingati HUT ke-70 KeĀ­ merdekaan RI, Jumat (21/8) Menurut Zaidirina, HimĀ­ paudi Tulangbawang hadir di tengah-tengah masyarakat dengan mengajak komuniĀ­ tas mendongeng Dakocan dari Bandar Lampung, guna memberikan materi parenting skill kepada wali murid PAUD Rawaindah. Kegiatan itu juga dihadiri 18 lembaga PAUD se-KecaĀ­ matan Rawapitu, baik PAUD layanan TK , Kober, TPA, maupun SPS, dengan jumlah peserta sekitar 1.000 orang. Hadir dalam kegiatan itu, Wakil Bupati Tuba Heri WarĀ­ doyo dan sejumlah pejabat daerah lainnya. ā€œDalam bakti sosial ini kami juga memberikan sesi dongeng kepada anak-anak

d e n g a n m e n ya m p a i k a n teknik mendongeng yang baik kepada pendidik dan orang tua,ā€ kata Zaidirina, kemarin. Acara juga dimeriahkan oleh karnaval dari anakanak sekolah dasar di KeĀ­ camatan Rawapitu. Pada kesempatan itu, Heri WarĀ­ doyo memberikan berbagai hadiah dan doorprize, susu, bubur kacang hijau, serta buku-buku menarik untuk anak-anak PAUD dan tenaga pendidik PAUD. ā€œKita juga wajib membaĀ­ ngun peningkatan kualitas tenaga pendidik anak usia d i n i , d i p e rk a mp u n g a n . Seperti di Kampung Duta Yosomulyo ini, yang jauh dari ibu kota. Tujuannya, agar tenaga pendidik PAUD memiliki kualitas SDM yang memadai dalam membenĀ­ tuk karakter anak didik,ā€ kata dia. Menurut Zaidirina, ke Ā­ giatan itu juga sebagai proĀ­ gram pembinaan kepada pengurus Himpaudi kecaĀ­ matan dan kampung, para guru-guru, serta pemilik/ pengelola PAUD. ā€œTujuanĀ­ nya, memberikan informasi terkini mengenai materi proses belajar-mengajar,ā€ ujarnya. (ATA/D1)

n LAMPUNG POST/PERDHANA WIBYSONO

PERBAIKAN JALAN. Perbaikan jalan raya Kecamatan Sidomulyo, Lampung Selatan, sudah mulai dilakukan oleh Pemerintah Provinsi Lampung. Masyarakat setempat menyambut baik perbaikan jalan sepanjang 3 km itu. Sebab, selama ini kondisinya sudah sangat memperhatinkan. Foto dibidik Minggu (23/8).


Ā±

Ā±

CMYK

RUWA JURAI

Senin, 24 agustus 2015

Ā±

Ā±

Lagi, KSKP Sita 30 Ton Setelah dilakukan pemeriksaan, anggota KSKP menemukan 20 karung besar daging celeng. AAN KRIDOLAKSONO

Tidak Ada Surat

K

ā€œ

Sopir truk tidak bisa menunjukkan surat-surat resmi pengiriman daging celeng itu.

Ā±

ā€œSudah tiga minggu di Jambi belum juga mendapat muaĀ­ tan ke Jawa, sehingga saya terpaksa mengangkut daging celeng itu untuk ongkos jalan kembali ke Jawa,ā€ kata Rio, Minggu (23/8). Dia mengatakan dua samĀ­ pai empat kali per bulan (dari Jawa) mengirim berbagai jenis barang yang dibutuhĀ­ kan masyarakat Sumatera. Namun, kali ini kepulangĀ­ anĀ­nya ke Jawa tertahan tiga minggu lantaran belum mendapat muatan. ā€œKalau pulang ngosong (tanpa muaĀ­ tan) kami tekor,ā€ kata dia.

Sementara itu, Kapolres Lamsel AKBP Hengki, melalui Kepala KSKP Bakauheni AKP Feria Kurniawan, mengatakan truk AG-8799-UL yang hendak menyeberang ke Pelabuhan Merak Banten itu mengangĀ­ kut dedak. Namun, setelah dilakukan pemeriksaan lebih jauh, jajarannya yang bertugas melakukan pemeriksaaan rutin terhadap kendaraan yang henĀ­ dak menyeberang ke Merak, Banten, menemukan 20 karung besar berisi daging celeng. ā€œSopir truk tidak bisa menunĀ­ jukkan surat-surat resmi pengĀ­ iriman daging celeng itu dari daerah asal dan daerah tujuan daging dikirim, sehingga kami melakukan penahanan sebelum dilimpahkan ke Balai Karantina Pertanian,ā€ kata Feria, kemarin. Menurut pengakuan sopir truk, daging celeng yang diĀ­ angkut dari Jambi menuju Solo, Jateng, itu milik ManuĀ­ rung, warga Jambi. ā€œSopir truk mengĀ­aku baru menerima baĀ­ yaran Rp2,5 juta dari Rp4 juta yang dijanjikan Manurung,ā€ ujar mantan Kasat Lantas PolĀ­ res Lampung Selatan. Tiga hari sebelumnya, Kamis (20/8), petugas Balai KaranĀ­ tina Pertanian wilayah kerja Bakauheni juga menyita 3 ton daging celeng ilegal yang hendak dikirim ke Solo, melalui PelabuĀ­ han Bakauheni. Daging celeng asal Palembang, Sumatera SeĀ­ latan, yang diangkut truk AG8271-UZ itu ditemukan di bawah muatan 2 ton jeruk nipis. Bahkan, modus pengirimanĀ­ nya pun terbilang rapi. Daging celeng itu dilapisi dengan styrofoam (gabus) sehingga tidak terlihat dari dinding truk. (D1) aankrido@lampungpost.co.id

24

Rampok Jarah Mesin Pompa Air Bantuan

Daging Celeng EPOLISIAN Sektor Kawasan Pelabuhan (KSKP) kembali mengĀ­ gagalkan upaya pengiriman 30 ton daging celeng ilegal ke daerah Solo, Jawa TenĀ­ gah, melalui pintu masuk Pelabuhan Bakauheni, MingĀ­ gu (23/8), sekitar pukul 02.45. Daging celeng sebanyak 20 koli (karung besar) itu diangĀ­ kut truk AG-8799-UL warna kuning. Kendaraan barang berpelat daerah Kediri, Jawa Timur, yang mengangkut dedak (paĀ­ kan ternak) itu dikemudikan Rio Supriyono (42), warga Kebon Duren RT 02/RW 03, Kecamatan Ponggok, Blitar, Jatim.

LAMPUNG POST

n LAMPUNG POST/ELIYAH

POS RONDA. Warga Sukamaju, Kelurahan Way Mengaku, Balikbukit, Lampung Barat, terus membudayakan siskamling untuk menjaga keamanan lingkungan dengan melakukan ronda setiap malam. Beberapa warga bergotong royong memperluas bangunan pos ronda, Minggu (23/8).

Kodim 0424 Gelar Dialog 4 Pilar Kebangsaan GUNA menghidupkan dan membangkitkan rasa nasioĀ­ nalisme pada generasi muda, Ko d i m 0 4 2 4 / Ta n g g a m u s menggelar dialog empat pilar kebangsaan di aula kampus STIMIK Pringsewu, Minggu (23/8). Dandim 0424/TanggaĀ­ mus Letkol Kristomei Sianturi menegaskan demi mengggali nilai-nilai yang terkandung dalam empat pilar kebangĀ­ saan dalam kehidupan berĀ­ masyarakat, berbangsa, dan bernegara, generasi muda diĀ­

harapkan mampu memahami secara utuh, menyeluruh, serta berkelanjutan. Sebagaimana arti penĀ­ tingnya pemahaman akan Pancasila sebagai dasar dan ideologi negara serta UUD 1945 sebagai konstitusi neĀ­ gara, generasi penerus bangĀ­ sa dapat mengiplementasiĀ­ kannya dalam mewujudkan cita-cita bangsa Indonesia. ā€œGenerasi muda sebagai tongĀ­ gak penting kemajuan bangsa dalam mewujudkan cita-cita

KAWANAN rampok bersenjaĀ­ ta api (senpi) berhasil mengĀ­ gasak mesin pompa air diesel milik Gapoktan Bali Jaya Desa Baliagung, Kecamatan Palas, Kabupaten Lampung Selatan, Rabu (19/8), sekitar pukul 02.30. Pompa air itu merek Yanmar, model Seri TF 115-M dan kode nomor 4996-500671. Ketua Gapoktan Bali Jaya, Dewa Aji Tastrawan, meĀ­ ngatakan mesin pompa air yang digasak perampok itu merupakan bantuan PemeĀ­ rintah Pusat dari program Bansos 2015. Mesin itu diĀ­ angkut kawanan penjahat itu saat dioperasikan di wilayah eks Rawa Seragi SPS I, Desa Baliagung, yang dijaga dua keamanan, Ketut Rate dan Wayan Atmaje. Menurut Dewa, Selasa (18/8), sekitar pukul 23.30, Ketut Rate dan Wayan Atmaje mengisi bahan bakar mesin pompa air itu saat dioperasikan. Kedua penjaga keĀ­amanan itu meĀ­ lihat samar-samar orang di keĀ­jauhan sekitar 500 meter menggunakan lampu penĀ­ erangan ukuran kecil.

ā€œKarena mereka tidak meĀ­ naruh curiga dan beranggaĀ­ pan orang sedang mencari kodok, keduanya mengonĀ­ trol air ke jalur dua dan istirahat di gubuk sambil menyeduh mi instan. Sekitar pukul 04.00, saluran air di ferrocement tidak mengalir dan Ketut Rate langsung mengecek mesin tersebut,ā€ kata dia, Minggu (23/8). Sebelum tiba di lokasi mesin, sekitar 100 meter, Ketut Rate menyalakan senter ke arah mesin dan melihat sekitar enam orang berada di lokasi mesin. Tiga orang sedang meĀ­ naikkan mesin ke atas motor dan tiga lainnya membuang tembakan ke arahnya. ā€œYa, sontak Ketut Rate kaget dan berlari seraya merayap menyelamatkan diri dan minta bantuan ke warga dengan menggunakan ponsel. Kemudian, keenam pelaku kabur ke arah LamĀ­ pung Timur, menyeberangi saluran primer Gayau deĀ­ ngan menggunakan getek (alat penyeberangan) seraya sesekali membuang tembaĀ­ kan,ā€ ujar dia. (*2/D1)

masa depan Indonesia menĀ­ jadi negara yang berdaulat dan bermartabat,ā€ kata KrisĀ­ tomei, kemarin. Selain dialog tentang empat pilar kebangsaan, juga diĀ­ adakan pelantikan pengurus Rayon Keluarga Besar FKĀ­ PPI se-Kabupaten Pringsewu dengan Ketua FKPPI terpilih Fauzi. Dalam kegiatan terseĀ­ but, dihadiri lebih kurang 150 peserta termasuk para mahaĀ­ siswa STIMIK Pringsewu dan undangan. (CK8/D1)

Hadi Electric Gelar Jalan Sehat DALAM rangka memperingati HUT ke-70 RI, Hadi Electric beĀ­ serta kru dan ribuan warga gabungan Keluarga Rejosari dan Sribasuki (Gaseri) mengiĀ­ kuti jalan sehat di jalan poros Kelurahan Rejosari, KecamaĀ­ tan Kotabumi Kota, Lampung Utara, Minggu (23/8). Jalan sehat dibuka Staf Ahli Bidang Ekonomi dan Keuangan Pemkab Lampura HidayatulĀ­ lah, mewakili Bupati Agung

Ilmu Mangkunegara, sekitar pukul 06.30. Hidayatullah mengatakan selain untuk mendorong masyarakat lebih aktif menĀ­ jaga kesehatan jasmani, jalan sehat yang diikuti warga KeĀ­ lurahan Rejosari dan SribaĀ­ suki itu juga ditujukan memĀ­ pererat tali kekeluargaan antarmereka. ā€œSelain untuk menjaga kesehatan, jalan sehat itu juga ditujukan guna

Ā±

mendorong warga Kelurahan Rejosari dan Sribasuki untuk lebih peduli pada lingkunganĀ­ nya,ā€ kata dia. Sementara pihak sponsor, Hadi Elekric, mengatakan gerak jalan sehat yang digeĀ­ lar sudah menjadi agenda tahunan bagi warga KeluraĀ­ han Rejosari dan Sribasuki untuk memperingati dan memeriahkan kemerde Ā­ kaan RI. (YUD/D1)

Ā±

n LAMPUNG POST/YUDHI HARDIYANTO

JALAN SEHAT. Staf Ahli Bidang Ekonomi dan Keuangan Pemkab Lampura Hidayatullah menyampaikan sambutan gerak jalan sehat yang diikuti Hadi Electric, Minggu (23/8).

Lampung Timur Terus Membangun Program Kependudukan BUPATI Lampung Timur Erwin Arifin menegaskan kelahiran merupakan salah satu peristiwa penting bagi tiap orang yang harus dicatat dan dikukuhkan oleh negara dalam bentuk akta kelahiran.

D

engan akta kelahiran, seseorang memiliki kepastian hukum tentang status keperdataannya yang meliputi identitas, nama, dan kewarganegaraannya, serta hubungan hukum dengan orang tuanya. Hal itu mengacu pada UU No. 23/2006 tentang Administrasi Kependudukan dan PP No. 25/2008 tentang Pendaftaran Penduduk dan Pencatatan Sipil. ā€œSebagai bupati Lampung Timur, saya menyampaikan apresiasi atas kesadaran dan partisipasi masyarakat saya dalam melengkapi dokumentasi kependudukan,ā€ kata Erwin Ariļ¬n, saat ditemui di Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dukcapil) Lampung Timur, beberapa hari lalu. Erwin, yang didampingi Kadis Dukcapil yang juga Plt Asisten Bidang Pemerintahan dan Kesejahteraan Masyarakat Mirwansyah, menjelaskan ada beberapa hal penting dalam PP No. 25/2008 terkait kelahiran seseorang. Hal penting dimaksud pertama, setiap

Ā±

Ā±

Kegiatan Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil Lamtim

Erwin Arifin, S.H. M.H. Bupati Lampung Timur

kelahiran wajib dilaporkan oleh penduduk ke instansi di tempat terjadinya peristiwa kelahiran paling lambat 60 hari sejak kelahiran. Kedua, pelaporan kelahiran yang melampaui batas waktu 60 hari hingga satu tahun sejak tanggal kelahiran pencatatan dilaksanakan setelah mendapatkan persetujuan instansi pelaksana setempat. Dan ketiga, pencatatan kelahiran yang dilaporkan melampaui batas waktu satu tahun dilaksanakan berdasarkan penetapan pengadilan negeri. ā€œKarena begitu pentingnya akta kelahiran, saya minta masyarakat wajib melapor ke instansi pemerintah jika ada kelahiran di daerahnya,ā€ ujar Erwin Ariļ¬n. Hingga semester pertama 2015, data menunjukkan jumlah penduduk Lampung Timur 1.106.628 jiwa dengan perincian laki-laki 567.137 jiwa dan perempuan

CMYK

539.491 jiwa, dan jumlah KK 369.125 KK. Dari jumlah itu, jumlah pemilih pada pemilukada Desember mendatang adalah 823.257 pemilih, dengan perincian laki-laki 425.339 dan perempuan 397.918. Sedangkan hasil perekaman kartu tanda penduduk elektronik (KTP-el) semester pertama 2015 adalah 596.685, dengan perincian laki-laki 307.050 dan perempuan 289.635.

Bisa Dirasakan Lalu, peristiwa penting lain seperti kelahiran umum sebanyak 3.154, kelahiran terlambat 12.703, perkawinan terlambat 116, perceraian terlambat 5, kematian terlambat 38, salinan akta kelahiran 3.217, dan salinan akta kelahiran 8.

ā€œDengan data itu, masyarakat Lampung Timur dapat membandingkan dengan hasil pembangunan yang telah dirasakan selama ini. Kita berharap pembangunan lima tahun mendatang akan menjadi lebih baik dan masyarakat makin sejahtera,ā€ kata dia. Menyinggung pentingnya KTPel, Erwin menjelaskan KTP-el adalah kartu tanda penduduk yang dilengkapi cip yang merupakan identitas resmi penduduk sebagai bukti diri yang ditertibkan oleh instansi pelaksana. Guna mendapatkan KTP elektronik, ada beberapa persyaratan seperti berusia 17 tahun, membawa KK, melakukan perekaman data pribadi yang mencakup sidik jari, iris mata, tanda tangan, dan pas foto. ā€œSoal biaya, semuanya telah diatur dengan UU No. 24/2013 dan

Ā±

Peraturan Bupati Nomor 31/2013. Saya mengimbau warga Lampung Timur yang belum punya KTP-el, maka wajib membuat,ā€ ujarnya. Selain KTP-el, Erwin juga menjelaskan soal pentingnya kartu keluarga (KK). Kartu keluarga adalah identitas keluarga yang memuat tentang nama susunan dan hubungan dalam keluarga serta karakteristik anggota keluarga. Guna mendapatkan dokumen tersebut, ada sejumlah persyaratan seperti bagi WNI dan orang asing yang punya izin tinggal tetap wajib melengkapi izin tinggal tetap bagi orang asing, fotokopi kutipan akta nikah atau akta perkawinan. Kemudian, keterangan pindah datang bagi penduduk yang pindah dalam wilayah NKRI atau keterangan datang dari negeri karena pindah. Kemudian, kata Erwin, dokumen lain yang tak kalah penting adalah kartu identitas kerja. Kartu identitas kerja adalah kartu tanda pengenal bagi penduduk di luar Lampung Timur yang mempunyai pekerjaan atau kegiatan tetap di Lampung Timur. Guna mendapatkan kartu tersebut, pemohon wajib mengisi formulir permohonan yang ada di

Ā±

Dinas Dukcapil dengan melampirkan KTP, KK, dan keterangan pindah dari daerah asal. Permohonan itu dilegalisasi diketahui RT, lurah, atau kades dan camat setempat dengan surat keterangan kerja pindah dari daerah asal. ā€œJika semua lengkap, masyarakat dengan mudah mengurus segala dokumen yang diperlukan. Karena ini adalah tugas Pemkab Lampung Timur sebagai pelayan masyarakat,ā€ kata Erwin Ariļ¬n. (DIN/D10)

Ā±


Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.